Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

SBY resmikan pusat pelatihan perdamaian dan keamanan di Sentul

SBY resmikan pusat pelatihan perdamaian dan keamanan di Sentul Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) siang ini meresmikan Pusat Perdamaian dan Keamanan Indonesia (Indonesia Peace and Security Center/IPSC) di Sentul, Jawa Barat. Lokasi ini nantinya akan melatih pasukan TNI yang akan menjadi pasukan penjaga perdamaian Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Dari agenda yang diterima merdeka.com, Senin (7/4), upacara peresmian akan berlangsung pada pukul 15.00 WIB. Saat meresmikan, SBY akan didampingi Menko Polhukam Djoko Suyanto, Menhan Purnomo Yusgiantoro, Mendikbud Muhammad Nuh, Panglima TNI Jenderal Moeldoko, Kepala BNPB Syamsul Maarif, Kepala BNPT Ansyaad Mbai, dan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan.

IPSC merupakan pusat pelatihan perdamaian dan keamanan nasional yang berstandar internasional. Tempat ini dibangun di atas lahan seluas 261 hektar dan menghabiskan dana hingga Rp 1,643 triliun sejak 2010.

Sejumlah fasilitas dibangun pemerintah untuk memenuhi sumber daya manusia yang berkualitas di bidangnya, mulai dari Pusat Olahraga Militer, Pusat Pelatihan Penanggulangan Terorisme, Pusat Pasukan Siaga TNI, Universitas Pertahanan, serta Penanggulangan Bencana.

Tak hanya itu, tempat ini nantinya akan dijadikan lokasi khusus pelatihan pasukan TNI yang akan dikirim ke berbagai negara konflik sebagai pasukan penjaga perdamaian (peacekeeping) PBB. Salah satu fasilitas yang disediakan adalah Pusat Pengembangan Bahasa yang dibangun dengan anggaran Rp 88,37 miliar. (mdk/gib)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Proyek Penataan Taman Balekambang Telan Anggaran Rp170 Miliar, Diharap Bisa Tarik Minat Turis Asing
Proyek Penataan Taman Balekambang Telan Anggaran Rp170 Miliar, Diharap Bisa Tarik Minat Turis Asing

Penyelesaian Proyek Penataan Kawasan Taman Balekambang merupakan pencapaian perseroan dalam membangun kawasan hijau.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bangun Pusat Pelatihan Atlet Paralimpiade di Karanganyar Senilai Rp409 Miliar
Jokowi Bangun Pusat Pelatihan Atlet Paralimpiade di Karanganyar Senilai Rp409 Miliar

Paralympic Training Center dibangun diatas tanah seluas 8 hektar atau 80.000 m² dan akan menghabiskan anggaran sekitar Rp409 milliar

Baca Selengkapnya
Menko Airlangga: 161 Proyek Strategis Nasional Rampung, Serap Tenaga Kerja 11 Juta Orang
Menko Airlangga: 161 Proyek Strategis Nasional Rampung, Serap Tenaga Kerja 11 Juta Orang

Sebanyak 161 Proyek Strategis Nasional (PSN) yang telah rampung senilai Rp1.134,9 triliun.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Bendungan Sumber Air Baku IKN
Jokowi Resmikan Bendungan Sumber Air Baku IKN

Pembangunan bendungan itu menelan menelan biaya Rp836 miliar.

Baca Selengkapnya
LMAN Kucurkan Rp723 Miliar untuk Pembebasan Lahan di IKN, Terbanyak Buat Akses Jalan
LMAN Kucurkan Rp723 Miliar untuk Pembebasan Lahan di IKN, Terbanyak Buat Akses Jalan

Pendanaan dana untuk Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah digelontorkan sebanyak Rp 723 miliar.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Pembangunan Pusat Pelatihan Sepak Bola Nasional di IKN
Jokowi Resmikan Pembangunan Pusat Pelatihan Sepak Bola Nasional di IKN

Pusat pelatihan sepak bola ini akan dilengkapi dengan asrama yang dikelilingi alam asri IKN.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Tetapkan 233 Proyek Strategis Nasional Senilai Rp6.246 Triliun, Serap 2,7 Juta Tenaga Kerja
Pemerintah Tetapkan 233 Proyek Strategis Nasional Senilai Rp6.246 Triliun, Serap 2,7 Juta Tenaga Kerja

Proyek-proyek itu terbagi dalam beberapa kategori, mulai dari pengerjaan bendungan dan irigasi,  jalan tol, pembangunan kawasan, bandara dan pelabuhan dll.

Baca Selengkapnya
Potret Megah Bendungan Semantok, Bendungan Terpanjang di Asia Tenggara yang Pembangunannya Telan Dana Rp2,5 Triliun
Potret Megah Bendungan Semantok, Bendungan Terpanjang di Asia Tenggara yang Pembangunannya Telan Dana Rp2,5 Triliun

Bendungan ini diharapkan memberikan manfaat bagi masyarakat sekitar

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Tol Indralaya-Prabumulih yang Dibangun dengan Biaya Rp12,5 Triliun
Jokowi Resmikan Tol Indralaya-Prabumulih yang Dibangun dengan Biaya Rp12,5 Triliun

Presiden mengakui pembangunan jalan tol sepanjang 64,5 Km dan dikerjakan sejak 2019 ini cukup sulit.

Baca Selengkapnya
Jokowi Harap 27 Ruas Jalan Antarprovinsi di Sulsel Makin Terkoneksi
Jokowi Harap 27 Ruas Jalan Antarprovinsi di Sulsel Makin Terkoneksi

Pada tahun 2023 pemerintah pusat telah memberikan anggaran sebesar Rp669 miliar untuk Provinsi Sulawesi Selatan.

Baca Selengkapnya
Melihat Progres Pembangunan Training Center PSSI di IKN
Melihat Progres Pembangunan Training Center PSSI di IKN

Hingga 8 November 2023, pembangunan pusat pelatinan tim sepakbola nasional itu berjalan baik.

Baca Selengkapnya
Tempati Lahan 15.511 Hektare, Kota Baru Maja Ditarget Pemerintah Jadi Basis Ekonomi Berkelanjutan
Tempati Lahan 15.511 Hektare, Kota Baru Maja Ditarget Pemerintah Jadi Basis Ekonomi Berkelanjutan

Kota Baru Maja berada di Barat Jakarta dan pertama kali ditetapkan oleh Pemerintah Republik Indonesia menjadi Kota Baru.

Baca Selengkapnya