Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Selama 4 tahun, Rp 14,5 Triliun Dana Desa Mengalir ke 5.312 Desa di Jabar

Selama 4 tahun, Rp 14,5 Triliun Dana Desa Mengalir ke 5.312 Desa di Jabar Iwa Karniwa. ©2015 Merdeka.com/andrian salam

Merdeka.com - Serapan Dana Desa di Jawa Barat selama empat tahun terakhir mencapai Rp 14,5 triliun. Angka ini diklaim efektif dan berdampak pada pertumbuhan ekonomi.

Sejak 2015, Dana Desa sudah disalurkan kepada 5.312 desa. Alokasinya digunakan di sejumlah sektor. Khusus untuk pembangunan fisik, seperti jalan telah dibangun 15,2 kilometer, jembatan 22,9 kilometer dan 804 unit pasar desa, ditambah dukungan 2.806 kegiatan untuk kemajuan desa.

Di Triwulan III tahun 2018, ekonomi Jawa Barat tumbuh sebesar 5,58 persen dengan dominasi dukungan lapangan kerja. Capaian itu berada di atas pertumbuhan ekonomi nasional sebesar 5,17 persen.

Orang lain juga bertanya?

Sekretaris Daerah Jawa Barat, Iwa Karniwa menyatakan, dengan indikator pertumbuhan ekonomi yang ada, maka ia berani mengklaim penggunaan dana desa di Jawa Barat sudah maksimal.

"Perkembangan perekonomian di desa sangat berdampak signifikan. Tentu ini harus terus didorong lagi lebih maksimal," katanya saat ditemui usai Pameran Produk Unggulan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes), di Cihampelas Walk, Jalan Cihampelas, Kota Bandung, Sabtu (15/12).

Melihat potensi itu, maka lahir pula program pemberdayaan ekonomi bertajuk satu desa satu perusahaan yang digagas Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Diharapkan, upaya ini memantik perkembangan desa dalam segi perkembangan ekonomi bisa terjadi dengan cepat.

"Jadi sebetulnya dengan satu perusahaan di mana milik desa juga ada perusahaan lainnya yang akan ikut," imbuhnya.

Namun, ia berharap potensi perkembangan ekonomi ini ditangkap dengan baik oleh masyarakat desa. Mereka harus bisa mengakses perbankan untuk memajukan bisnisnya. Sehingga tidak bergantung pada dana APBD atau APBN

"Kalau hanya mengandalkan dari APBD atau APBN tentu akselerasinya tak akan secepatnya kita rasakan," ungkapnya.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sri Mulyani Cairkan Tambahan Dana Desa Rp2 Triliun, Setiap Desa Dapat Rp132 Juta
Sri Mulyani Cairkan Tambahan Dana Desa Rp2 Triliun, Setiap Desa Dapat Rp132 Juta

Tahun ini pemerintah telah menganggarkan Rp70 triliun untuk dana desa. Dana desa ini dibagi menjadi dua, yakni dana desa non-BLT dan dana desa BLT.

Baca Selengkapnya
Wamenkeu Thomas Djiwandono Sebut Program Dana Desa Efektif Tekan Angka Kemiskinan, Ini Datanya
Wamenkeu Thomas Djiwandono Sebut Program Dana Desa Efektif Tekan Angka Kemiskinan, Ini Datanya

Berdasarkan data kemiskinan BPS penduduk miskin perkotaan telah turun dari 12,2 juta orang pada Maret 2021 menjadi 11,9 juta orang pada September 2022.

Baca Selengkapnya
Jokowi Klaim Sudah Gelontorkan Dana Desa Rp539 Triliun: Setara 250 Bandara Besar
Jokowi Klaim Sudah Gelontorkan Dana Desa Rp539 Triliun: Setara 250 Bandara Besar

Jokowi menilai jumlah dana desa yang telah disalurkan sejak tahun 2015 itu bukanlah angka yang kecil.

Baca Selengkapnya
Ganjar Bawa Pertumbuhan Ekonomi Jateng Berada di Atas Nasional
Ganjar Bawa Pertumbuhan Ekonomi Jateng Berada di Atas Nasional

Hal itu terlihat dari data Badan Pusat Statistik Jateng yang dirilis pada 17 Juli 2023.

Baca Selengkapnya
Rp500 Triliun Dana Desa Sudah Dikucurkan Pemerintah, Kades Diminta Optimalkan Pemanfaatan
Rp500 Triliun Dana Desa Sudah Dikucurkan Pemerintah, Kades Diminta Optimalkan Pemanfaatan

Penggunaan dana desa juga harus dipertanggungjawabkan secara benar.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Gelontorkan Rp14,6 Triliun untuk Inpres Jalan Daerah, Jabar Dijatah Rp360 Miliar
Pemerintah Gelontorkan Rp14,6 Triliun untuk Inpres Jalan Daerah, Jabar Dijatah Rp360 Miliar

Program ini dinilai sangat membantu daerah yang terbatas anggarannya untuk membangun jalan.

Baca Selengkapnya
Sandiaga Beri DPUP ke 5 Desa Wisata Jabar, Bantuan untuk Infrastruktur hingga Layanan Turis
Sandiaga Beri DPUP ke 5 Desa Wisata Jabar, Bantuan untuk Infrastruktur hingga Layanan Turis

Sandiaga Uno menunjukkan komitmen terhadap pengembangan sektor pariwisata di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kemenkeu Segera Salurkan Dana Desa Rp71 Triliun, Disebar ke 75.259 Desa
Kemenkeu Segera Salurkan Dana Desa Rp71 Triliun, Disebar ke 75.259 Desa

Dana Desa dialokasikan kepada 75.259 Desa, artinya ada 6 desa tidak dialokasikan.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Cairkan Rp7,4 T untuk Perbaiki Jalan Rusak di Daerah, Panjangnya 2.000 Km
Sri Mulyani Cairkan Rp7,4 T untuk Perbaiki Jalan Rusak di Daerah, Panjangnya 2.000 Km

Sri Mulyani mengatakan, Kementerian Keuangan telah menerima usulan anggaran Rp14,64 triliun untuk perbaikan jalan rusak.

Baca Selengkapnya
Gandeng BPK, Anggota Komisi XI Ingin Pengelolaan Dana Desa Lebih Akuntabel
Gandeng BPK, Anggota Komisi XI Ingin Pengelolaan Dana Desa Lebih Akuntabel

Anggaran Dana Desa terus meningkat. Tahun ini, APBN telah menganggarkan Rp70 triliun untuk Dana Desa.

Baca Selengkapnya
Kejar Swasembada Pangan, Anggaran Rp15 Triliun Disiapkan untuk Cetak Sawah
Kejar Swasembada Pangan, Anggaran Rp15 Triliun Disiapkan untuk Cetak Sawah

Secara total, pemerintah menyiapkan anggaran hingga Rp139,4 triliun untuk proyek swasembada pangan.

Baca Selengkapnya
Ekonomi Jateng Triwulan III Tahun 2023 Tumbuh 5,07%, Masih Berpotensi Meningkat
Ekonomi Jateng Triwulan III Tahun 2023 Tumbuh 5,07%, Masih Berpotensi Meningkat

Pertumbuhan ekonomi di Jawa Tengah secara komulatif pada triwulan III tahun 2023 mencapai 5,07%.

Baca Selengkapnya