Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Selama kabur dari pesantren, Kholid ngamen dan jual tisu di jalanan

Selama kabur dari pesantren, Kholid ngamen dan jual tisu di jalanan Santri kabur dari pesantren di Depok. ©2016 Merdeka.com/nur fauziah

Merdeka.com - Selama pergi dari Pondok Pesantren Nuruzzahrah, Kholid Muhammad Dzaki (12), ternyata menyambung hidup dengan mengamen dan jualan tisu. Kholid nekat pergi dari ponpes karena merasa tidak betah dengan kehidupan ponpes.

Saat kabur dari ponpes, dia hanya berbekal uang Rp 50.000. "Uangnya habis untuk makan. Saya jalan kaki keliling-keliling," kata Kholid di Polresta Depok, Kamis (7/4).

Dia pergi dari ponpes pada Senin (28/3) lalu, dan baru ditemukan pada Kamis (7/4) dini hari. Selama mengembara, Kholid terpaksa menjadi pengamen bersama temannya dari Masjid Terminal. "Hari pertama dapat Rp 30.000," ungkapnya.

Uang itu digunakan untuk biaya hidupnya selama mengembara. Kholid mengaku senang dan nyaman ketika berada di Yayasan Master. Di sana dia berkenalan dengan Nabil yang juga menjadi teman mengamen dan menjual tisu. "Saya nggak takut karena banyak teman yang melindungi," ceritanya.

Dia mengaku tidak mau kembali ke ponpes. Kholid sudah mengutarakan kemauannya itu pada ayahnya. "Iya mau sekolah di sekolah umum," katanya.

Saat ini Kholid sudah dikembalikan pada orang tuanya. Pengembalian itu dilakukan di Polresta Depok. "Tolong dijaga baik-baik anaknya, jangan sampai seperti kemarin," kata Kanit Keamanan Negara Polresta Depok AKP Rudi Subagyo. (mdk/ang)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kisah Kiai Nyentrik Bangkalan, Lebih Suka Pakai Singlet dan Hidup Numpang di Rumah Para Santri
Kisah Kiai Nyentrik Bangkalan, Lebih Suka Pakai Singlet dan Hidup Numpang di Rumah Para Santri

Sosoknya dikenal sebagai pengamal tirakat tingkat tinggi, bahkan hingga di tengah lautan

Baca Selengkapnya
Viral Kisah Mahasiswa KKN Sendirian Selama Sebulan di Gunungkidul, Tempatnya Mirip Film KKN di Desa Penari
Viral Kisah Mahasiswa KKN Sendirian Selama Sebulan di Gunungkidul, Tempatnya Mirip Film KKN di Desa Penari

Pria ini bagikan pengalamannya yang begitu menarik saat KKN di sebuah desa Gunungkidul.

Baca Selengkapnya
Buka Lahan Butuh Biaya, Transmigrasi Muda Asal Pacitan Ini Pantang Menyerah Kini Hasilnya Memuaskan
Buka Lahan Butuh Biaya, Transmigrasi Muda Asal Pacitan Ini Pantang Menyerah Kini Hasilnya Memuaskan

Kendati penuh tantangan, pemuda asal Pacitan Jawa Timur ini pantang menyerah.

Baca Selengkapnya
Punya Kantor Mewah di Surabaya, Santri Pengusaha Tambang yang Tak Pernah Tampil Perlente Ini Dikenal Dermawan
Punya Kantor Mewah di Surabaya, Santri Pengusaha Tambang yang Tak Pernah Tampil Perlente Ini Dikenal Dermawan

Setiap Jumat, ia bersedekah di Surabaya, Gresik, dan Situbondo

Baca Selengkapnya
Kisah Haru Pak Alam, Penjual Tisu Keliling yang Jualan Sambil Gendong Anaknya
Kisah Haru Pak Alam, Penjual Tisu Keliling yang Jualan Sambil Gendong Anaknya

Pak Alam berjualan tisu keliling dari Cikarang ke Jakarta. Ia naik kereta bersama putranya Sultan.

Baca Selengkapnya
Gara-gara Mandor Kabur, Putra Asli Garut Kerja Bangunan di Bali Terlantar 'Makan ada yang Ngasih'
Gara-gara Mandor Kabur, Putra Asli Garut Kerja Bangunan di Bali Terlantar 'Makan ada yang Ngasih'

Sebuah video memperlihatkan pemuda Garut yang terlantar di Bali.

Baca Selengkapnya
Cita-Citanya Mulia, Begini Kisah Pemuda di Sukabumi Keliling Kampung untuk Bersihkan Masjid secara Sukarela
Cita-Citanya Mulia, Begini Kisah Pemuda di Sukabumi Keliling Kampung untuk Bersihkan Masjid secara Sukarela

Pemuda bernama Cecep ini ingin terus membersihkan masjid hingga dirinya dipanggil sang maha kuasa.

Baca Selengkapnya
Momen Penjual Kopi Keliling Salat Beralas Terpal di Trotoar, Aksinya Ramai jadi Perbincangan
Momen Penjual Kopi Keliling Salat Beralas Terpal di Trotoar, Aksinya Ramai jadi Perbincangan

Saking pentingnya, dia bahkan rela meninggalkan lapak miliknya di pinggir jalan demi dapat menunaikan salat.

Baca Selengkapnya
Temui Pria Muda Jalan di Tepi Tol, Aksi Polisi Beri Bantuan Tumpangan hingga Ajak Makan Bareng Ini Tuai Pujian
Temui Pria Muda Jalan di Tepi Tol, Aksi Polisi Beri Bantuan Tumpangan hingga Ajak Makan Bareng Ini Tuai Pujian

Pemuda tersebut mengungkapkan bahwa ia kabur dari proyek tempatnya bekerja karena tidak menerima gaji dari atasannya selama sebulan.

Baca Selengkapnya
Sempat Jadi Kuli Cuci Piring untuk Dapat Makan, Kini Achmadi Sukses Bangun Bisnis Logistik
Sempat Jadi Kuli Cuci Piring untuk Dapat Makan, Kini Achmadi Sukses Bangun Bisnis Logistik

Perusahaan logistik Achmadi kini memiliki 200 klien yang kebanyakan merupakan perusahaan asal Jepang.

Baca Selengkapnya
Terlahir dari Keluarga Miskin, Kisah Haji Mansyur Crazy Rich Kalimantan Selatan dari Tukang Becak Sampai Jadi Pengusaha
Terlahir dari Keluarga Miskin, Kisah Haji Mansyur Crazy Rich Kalimantan Selatan dari Tukang Becak Sampai Jadi Pengusaha

Cerita perjalanan kehidupan Haji Mansyur sebelum mendapat gelar crazy rich. Ternyata pernah menjadi seorang tukang becak.

Baca Selengkapnya
Cerita Pemudi di Depok Kesampingkan Gengsi Jual Dimsum di Pinggir Jalan, Ingin Balas Budi Sang Ibu
Cerita Pemudi di Depok Kesampingkan Gengsi Jual Dimsum di Pinggir Jalan, Ingin Balas Budi Sang Ibu

Walau sempat malu, namun tekad kuatnya membalas budi orang tua membuatnya bersemangat dalam berjualan dimsum di pinggir jalan.

Baca Selengkapnya