Seribu satu cara pelaku selundupkan narkoba ke dalam penjara
Merdeka.com - Seakan tidak kehabisan akal, berada di balik jeruji besi membuat sejumlah pelaku penyalahgunaan obat-obatan terlarang tidak kehilangan akal. Yah, mereka tidak kehilangan akal untuk tetap mengonsumsi narkoba.
Ada-ada saja akal bulus untuk mendapatkan narkoba, termasuk meminta bantuan orang luar. Alhasil, beragam modus dilakoni para pelaku untuk mengelabui sipir sehingga memuluskan langkahnya menyelundupkan narkoba.
Salah satunya contoh kecil yang terjadi di Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat. Saat itu, pengunjung narapidana nekat menyembunyikan paket ganja di dalam semangka.
-
Narkoba apa yang disita? 'Barang bukti yang disita sebanyak 16 paket sabu, bong, pipet, gunting, senjata tajam dan barang lainnya,' ujar Komandan Tim Patroli Brimob Polda Sumut Iptu Edward Sardi di Medan.
-
Dimana pengecekan dilakukan? Pengecekan tersebut dilakukan di SPBU simpang PT Kelurahan Pangkalan Kasai, Kecamatan Seberida dan agen elpiji, PT Tendano.
-
Apa tujuan razia di Jakarta? Ditlantas Polda Metro Jaya memaparkan lokasi-lokasi razia kendaraan di Jakarta dan sekitarnya.
-
Dimana razia dilakukan? Petugas Satpol PP menggerebek sejumlah kamar kos yang berada di Jalan Gajah Mada, Kelurahan Kepuharjo, Kabupaten Lumajang.
-
Apa saja yang disita saat sidak di Rutan KPK? 'Sidak itu berlangsung pada 28 April 2023 dan berdasarkan berita acara ditemukan antara lain empat buah handphone dan uang tunai sejumlah Rp30 Juta. Selanjutnya bahwa empat buah handphone itu dimusnahkan pada tanggal 9 Mei 2023 atas perintah terperiksa,' beber Albertina.
Kepala LP Kelas II-B Meulaboh, Jumadi, di Meulaboh, Sabtu (28/5), mengatakan, salah seorang sipir memeriksa barang bawaan keluarga warga binaan yang datang membesuk dan menemukan dua paket ganja kering dalam satu buah semangka pada Jumat (27/5) sekitar pukul 16.00 WIB.
"Semua barang bawaan pengunjung membesuk itu wajib diperiksa, kemudian petugas melihat buah semangka itu mencurigakan ada bekas potongan, setelah dilihat secara teliti ditemukan di dalamnya dua paket ganja kering," katanya.
Pengunjung atas nama Edi Saputra tersebut, lanjut Jumadi, terlihat mencurigakan. Pasalnya, buah semangka yang ia bawa mengeluarkan air dan memiliki goresan benda tajam di salah satu sisinya.
"Setelah dibuka bekasan goresan pada buah semangka itu ternyata isi semangka itu sudah dikosongkan, kelihatan kertas plastik pembungkus dan kemudian ditarik keluar ternyata isinya adalah ganja itu tadi," jelasnya seperti dikutip Antara.
(mdk/rhm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Satgas Penanggulangan Narkoba berhasil menangkap 1.532 tersangka
Baca SelengkapnyaCara tujuh tahanan Rutan Salemba kabur terbongkar. Mereka kabur dengan memotong teralis besi penjara.
Baca SelengkapnyaPenggerebekan terbaru dilakukan polisi pada Minggu (10/3) lalu.
Baca SelengkapnyaUntuk mengelabui petugas, pengirim menyimpan sabu dan ekstasi di bawah kandang ayam.
Baca SelengkapnyaSalah satu tahanan yang kabur adalah gembong narkoba Murtala Ilyas.
Baca SelengkapnyaPenyelundupan barang diduga narkoba digagalkan petugas Lembaga Pemasyarakatan Kediri
Baca SelengkapnyaApotek narkoba tersebut berupa bedeng. Ada sejumlah fasilitas di dalamnya.
Baca SelengkapnyaSebanyak tujuh tahanan kabur dari Rutan Salemba. Mereka menjebol jeruji besi kamar tahanan, lalu menyusuri gorong-gorong sempit dan pengap.
Baca SelengkapnyaPuluhan kilogram sabu dan ribuan butir ekstasi berhasil diamankan petugas gabungan
Baca Selengkapnya2.128 tersangka di antaranya sedang dalam proses penyidikan dan 303 tersangka lainnya dilakukan rehabilitasi.
Baca SelengkapnyaWilly menyebut saat ini pihak kepolisian dan juga pihak BNN juga telah dilibatkan untuk memburu ketujuh tahanan itu.
Baca SelengkapnyaJaringan Alex Bonpis diyakini sampai saat ini masih mengedarkan narkoba di Kampung Bahari.
Baca Selengkapnya