Soal pengganti, Kasal Marsetio bilang 'orangnya ada di sini'
Merdeka.com - Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Marsetio menggelar rapat pimpinan TNI AL untuk membicarakan program kerja di tahun 2015 mendatang. Marsetio yang akan memasuki masa pensiun berharap, calon penggantinya nanti bisa membangun kekuatan TNI AL lebih baik lagi di wilayah maritim Indonesia.
Saat ditanya siapa saja calon pengganti dirinya, lulusan Akademi Angkatan Laut tahun 1981 ini tak mau membocorkan. Marsetio mengaku, calon penggantinya tersebut telah hadir di dalam Rapimnas hari ini.
"Penggantinya ada di sini, ikut hadir dalam Rapim. Apa perlu dipanggilkan," ujar Marsetio sembari menunjuk ruang rapat, di Mabes TNI AL, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (24/12).
-
Siapa yang akan mengganti Yudo Margono sebagai Panglima TNI? 'Iya (sudah terima surpres),' kata Ketua Komisi I DPR RI, Meutya Hafid, saat dikonfirmasi, Senin (30/10). Calon Tunggal Saat ditanya apakah calon Panglima TNI pengganti Yudo Margono adalah Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Agus Subiyanto, Meutya enggan menjawab secara detail.Dia hanya menyebut, nama calon panglima TNI akan diumumkan oleh Ketua DPR RI Puan Maharani. 'Nama nanti akan disampaikan Ibu Ketua DPR ya. Calon tunggal sesuai amanah UU,' imbuhnya.
-
Kenapa Mahfud yakin Maruli layak jadi Kasad? 'Itu kewenangan presiden, menurut saya semua syarat yang diperlukan untuk menjadi Kasad itu sudah dipenuhi oleh Maruli dan beberapa jenderal lain. Terus pilihan terakhir terhadap beberapa yang memenuhi syarat itu ya presiden, sebagai panglima tertinggi,' ungkap Mahfud.
-
Mengapa Yudo Margono akan diganti sebagai Panglima TNI? Sebab, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono akan segera pensiun pada akhir November 2023.
-
Kenapa Jenderal Maruli berikan bantuan? Komandan Satgas Yonif 432 Kostrad, Letkol Inf Zulfikar Akbar Helmi, menyampaikan pentingnya kegiatan membantu kesulitan masyarakat di daerah tugas merupakan hal yang perlu dilakukan saat melaksanakan tugas pokok pengamanan wilayah.
-
Siapa yang akan menggantikan Ernando Ari? Besar kemungkinan Paes akan mendapatkan kepercayaan sebagai pemain inti, menggantikan Ernando Ari.
-
Mengapa pelantikan ini diharapkan membawa dampak positif? 'Terlebih dahulu saya ingin mengucapkan selamat kepada saudara-saudara yang baru saja dilantik, baik itu promosi maupun mutasi. Saya yakin bahwa pelantikan di awal tahun 2024 ini dapat memberikan dampak positif.'
Untuk diketahui, saat mengatakan hal itu, ada Wakasal Laksamana Madya TNI Didit Herdiawan mendampinginya.
Marsetio melanjutkan, siapa pun calon pengganti dirinya harus bisa melanjutkan program-program yang telah dijalani olehnya selama 2 tahun. Menurutnya, saat menjabat sebagai Kasal, dirinya juga telah melanjutkan program-program yang dilakukan pendahulunya yaitu Laksamana TNI Soeparno.
"Dalam kebijakan strategis pembangunan kekuatan TNI kami serahkan ke adik-adik saya. Dulu saya juga seperti itu melakukan apa yang belum dilakukan Kepala Staf yg dulu," jelasnya.
Terkait anggaran yang akan dialokasikan ke TNI AL ditahun 2015 mendatang, Marsetio yakin penggantinya akan menjalankan amanahnya dengan baik.
"Saya rasa akan digunakan sebaik mungkin. Meski nanti ada perubahan anggaran, makanya ada program MEF, jadi tetap tak ada pengurangan tapi penambahan," tandasnya.
Untuk diketahui, dalam bursa Kasal ada tiga nama yang muncul. Mereka yaitu para jenderal bintang tiga di TNI AL seperti Laksdya DA Mamahit, Laksdya Ade Supandi dan Laksdya TNI Didit Herdiawan. (mdk/eko)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Maruli mengaku siap dengan tugas yang akan diberikan.
Baca SelengkapnyaMaruli Simanjuntak dikabarkan akan menggantikan Agus Subiyanto menjadi Kasad.
Baca SelengkapnyaMomen Pangkostrad berikan selamat pada anggotanya yang baru saja mendapat kenaikan jabatan.
Baca SelengkapnyaJenderal TNI Agus Subiyanto membocorkan calon kuat Kasad penggantinya
Baca SelengkapnyaJenderal TNI Ariyo Windutomo menggantikan Heru Budi.
Baca SelengkapnyaMayjen TNI Ariyo Windutomo ditunjuk sebagai Kasetpres baru menggantikan Heru Budi.
Baca SelengkapnyaKasau baru dipastikan sudah ada sebelum Fadjar memasuki masa pensiun.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi siang ini dijadwalkan melantik menantu Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan itu sebagai Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad).
Baca SelengkapnyaMaruli juga menjamin soliditas TNI AD bersama Polri untuk pengamanan pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaSimak momen Marsehel Widianto bikin panik sang istri saat ikut pilkada 2024.
Baca SelengkapnyaKepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo memimpin serah terima jabatan Wakasau.
Baca Selengkapnya