Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sopir dan kernet ini bingung, truknya jalan sendiri nabrak rumah

Sopir dan kernet ini bingung, truknya jalan sendiri nabrak rumah Ilustrasi kecelakaan bus. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Truk yang diparkir di pinggir Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk, Kabupaten Jembrana, Bali, jalan sendiri dan menabrak rumah warga, dalam peristiwa tanpa korban jiwa yang terjadi Sabtu (20/9) malam.

"Saat itu, saya sedang nonton televisi di ruang keluarga, mendadak mendengar suara benturan keras. Saat saya keluar, truk itu sudah menabrak bagian depan rumah saya," kata Ni Ketut Susun, mengenai rumahnya di Desa Banyubiru, Kabupaten Jembrana, Minggu dikutip Antara, Minggu (21/9).

Akibat ditabrak truk yang sebelumnya parkir di halaman gudang seberang jalan rumahnya tersebut, bagian atap, tembok, dan pintu depan rumahnya hancur.

Sementara Andika, kernet truk mengungkapkan bahwa saat kejadian dia bersama Sumartono, sopir, sedang istirahat dengan memarkir kendaraan dalam keadaan mesin hidup.

"Tuas rem tangan sudah ditarik dan roda depan truk diganjal dengan kayu. Tiba-tiba truk jalan sendiri," ujarnya.

Ia segera memberi isyarat kepada pengendara yang melintas Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk untuk berhenti.

"Tidak mungkin kami masuk ke ruang kemudi truk tersebut karena posisinya sedang berjalan. Saya hanya menghentikan kendaraan yang melintas di jalan raya," ujarnya.

Andika mengaku tidak tahu penyebab truk tersebut jalan sendiri dan menabrak rumah warga. (mdk/did)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Sopir Kejar Truknya yang Berjalan Sendiri di Jalanan Menurun Ini Viral, Tuai Perhatian
Momen Sopir Kejar Truknya yang Berjalan Sendiri di Jalanan Menurun Ini Viral, Tuai Perhatian

Momen sopir kejar truknya yang berjalan sendiri di jalanan menurun ini viral, bikin warganet sedih.

Baca Selengkapnya
Viral Truk 'Auto Kemudi' di Tol Kalikangkung, Sopirnya Ngejar Sampai Jatuh Tersungkur, Endingnya Bikin Lega
Viral Truk 'Auto Kemudi' di Tol Kalikangkung, Sopirnya Ngejar Sampai Jatuh Tersungkur, Endingnya Bikin Lega

Akibat kejadian tersebut sopir truk langsung dilakukan pemeriksaan oleh petugas PJR Jasa Marga di Tol Kalikangkung karena berhenti di bahu jalan.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Truk Tronton Kecelakaan Maut di Turunan Silayur Semarang, 2 Orang Tewas
Detik-Detik Truk Tronton Kecelakaan Maut di Turunan Silayur Semarang, 2 Orang Tewas

Diduga truk yang melintas dari arah silayur atas (selatan) ke utara melaju turunan mengalami masalah pengereman.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan Tol Pandaan Malang, Polisi: Rem Tangan dan Ban Truk Sudah Diganjal
Kecelakaan Tol Pandaan Malang, Polisi: Rem Tangan dan Ban Truk Sudah Diganjal

Tim Penyidik melakukan olah kejadian perkara dan memeriksa sejumlah barang barang bukti.

Baca Selengkapnya
Kronologi Tronton vs KA Putra Deli di Perlintasan Sedang Bedagai, Masinis Luka-Luka & Sopir Kabur
Kronologi Tronton vs KA Putra Deli di Perlintasan Sedang Bedagai, Masinis Luka-Luka & Sopir Kabur

Diduga, sebelum tiba di tempat kejadian perkara truk tronton itu mengalami mati mesin di perlintasan kereta api

Baca Selengkapnya
Penyebab Truk Tabrak Pemotor di Lenteng Agung: Kaget Disalip Mobil, Hantam Motor Lawan Arus
Penyebab Truk Tabrak Pemotor di Lenteng Agung: Kaget Disalip Mobil, Hantam Motor Lawan Arus

Polisi mengungkapkan penyebab kecelakaan antara truk bermuatan batu bata dengan tujuh sepeda motor di Lenteng Agung, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya
Kronologi Sopir Truk di Cipondoh Tangerang Ugal-ugalan hingga Tabrak Puluhan Kendaraan
Kronologi Sopir Truk di Cipondoh Tangerang Ugal-ugalan hingga Tabrak Puluhan Kendaraan

Aksi ugal-ugalan sopir truk kontainer di Jalan Raya Veteran, Kota Tangerang, menyebabkan puluhan pengendara menjadi korban kecelakaan lalu lintas.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fakta-Fakta Kecelakaan Kereta vs Truk di Semarang, Misteri Sopir Terkuak
VIDEO: Fakta-Fakta Kecelakaan Kereta vs Truk di Semarang, Misteri Sopir Terkuak

Kapolrestabes Semarang Kombes Irwan Anwar mengatakan, sopir sudah diamankan dan mengaku kabur karena takut

Baca Selengkapnya
Terjadi Lagi! Truk Besar Nekat Terabas Rel Meski Sudah Diklakson Berujung Tertemper KA Gajayana
Terjadi Lagi! Truk Besar Nekat Terabas Rel Meski Sudah Diklakson Berujung Tertemper KA Gajayana

Tidak ada korban jiwa baik penumpang maupun masinis dalam kecelakaan tersebut.

Baca Selengkapnya
Awal Mula Kontainer Kabur Usai Tabrak Motor, Dikejar Warga hingga Tabrak Banyak Kendaraan di Tangerang
Awal Mula Kontainer Kabur Usai Tabrak Motor, Dikejar Warga hingga Tabrak Banyak Kendaraan di Tangerang

Viral di media sosial sebuah truk kontainer menabrak sejumlah kendaraan. Hal ini membuat sejumlah orang tergeletak di jalanan.

Baca Selengkapnya
Truk Seruduk Tiga Motor dan Rumah di Cianjur, Dua Orang Meninggal dan Tujuh Luka
Truk Seruduk Tiga Motor dan Rumah di Cianjur, Dua Orang Meninggal dan Tujuh Luka

Satu unit truk tronton menabrak sepeda motor dan satu rumah di Cianjur. Dua orang meninggal dunia dan tujuh lainnya luka-luka dalam peristiwa itu.

Baca Selengkapnya
Fakta Insiden KA Putri Deli Tabrak Truk Tronton di Sergai, Diduga Sopir Nekat Terobos Palang Pintu Perlintasan
Fakta Insiden KA Putri Deli Tabrak Truk Tronton di Sergai, Diduga Sopir Nekat Terobos Palang Pintu Perlintasan

Baru-baru ini telah terjadi kecelakaan antara kereta api dengan truk tronton yang terjadi di Serdang Bedagai pada Selasa (19/3) malam.

Baca Selengkapnya