Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sutiyoso janji bakal jelaskan insiden 'kudatuli' dan operasi Seroja

Sutiyoso janji bakal jelaskan insiden 'kudatuli' dan operasi Seroja Sutiyoso. ©2015 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Calon Kepala Badan Intelijen Negara Sutiyoso mengaku bakal menjelaskan keterlibatannya peristiwa 27 Juli (Kudatuli) dan operasi Seroja dalam sidang fit and proper test di DPR pada pekan depan. Mantan Pangdam Jaya itu mengatakan sudah siap menjalani sidang fit and proper test.

"Kalau itu (operasi Seroja dan Kudatuli) akan saya jelaskan nanti di sidang. Semua sudah siap," kata Sutiyoso usai buka bersama di Rumah Dinas Menko PMK Puan Maharani, Jakarta, Minggu (28/6).

Selain itu, dia juga mengatakan program pembenahan BIN. Kemudian dia mengaku masih bisa memimpin lembaga BIN, meski dinilai sudah masuk lanjut usia atau lansia.

Orang lain juga bertanya?

"Saya tua gini tapi masih macho. Pasti ada pro dan kontra saya jadi Kepala BIN sama seperti waktu maju Gubernur DKI," ujar dia.

Lanjut dia, dirinya tak membawa gerbong dalam lembaga BIN. Menurut dia, lembaga BIN akan diisi oleh sumber daya manusia yang mengerti dunia intelijen.

"Tidak ada itu, masih sama saja," tutup dia.

Seperti diketahui, beberapa pihak menolak jika Sutiyoso menjadi calon Kepala BIN. Mereka menilai Sutiyoso bertanggungjawab dalam insiden 27 Juli 1996 yaitu penyerangan markas PDI di Diponegoro atau 'Kudatuli'.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Letjen Maruli Tegas Kabar Diangkat Menjadi Kasad Gantikan Dudung
VIDEO: Letjen Maruli Tegas Kabar Diangkat Menjadi Kasad Gantikan Dudung

Maruli mengaku siap dengan tugas yang akan diberikan.

Baca Selengkapnya
Bocoran Visi dan Misi Jenderal Agus Subiyanto saat Fit And Proper Test Panglima TNI, Bakal Singgung Keamanan Papua
Bocoran Visi dan Misi Jenderal Agus Subiyanto saat Fit And Proper Test Panglima TNI, Bakal Singgung Keamanan Papua

Jenderal Agus mengaku telah mempersiapkan visi dan misi untuk dipaparkan kepada Komisi I DPR saat fit and proper test.

Baca Selengkapnya
Potret Jenderal Agus Dikawal Yudo Margono dan Kapolri Jalani Fit and Proper Test Calon Panglima TNI
Potret Jenderal Agus Dikawal Yudo Margono dan Kapolri Jalani Fit and Proper Test Calon Panglima TNI

Jenderal TNI Agus Subiyanto akan menjalani uji kelayakan dan uji kepatutan calon Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Jadi Calon Tunggal Panglima TNI, Ini Visi Misi Jenderal Agus Subiyanto
Jadi Calon Tunggal Panglima TNI, Ini Visi Misi Jenderal Agus Subiyanto

Kasad Jenderal Agus Subiyanto menjalani uji kelayakan dan kepatutan sebagai Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Eks Panglima TNI Tegas Turun Tangan Panas Jampidsus Vs Densus 88 Polri
VIDEO: Eks Panglima TNI Tegas Turun Tangan Panas Jampidsus Vs Densus 88 Polri

Hadi Tjahjanto memastikan hubungan Kapolri Listyo Sigit dan Jaksa Agung ST Burhanuddin sudah baik

Baca Selengkapnya
Polri Sebut Insiden Densus Kuntit Jampidsus Sudah Selesai: Kalau Sampai Diperpanjang, Ada yang Ingin Adu Domba
Polri Sebut Insiden Densus Kuntit Jampidsus Sudah Selesai: Kalau Sampai Diperpanjang, Ada yang Ingin Adu Domba

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku sudah memanggil Kapolri Listyo Sigit Prabowo dan Jaksa Agung St Burhanuddin.

Baca Selengkapnya
FOTO: Calon Tunggal Panglima TNI Jalani Uji Kelayakan dan Kepatuhan di DPR, Ini Sosoknya Jenderal Agus Subiyanto
FOTO: Calon Tunggal Panglima TNI Jalani Uji Kelayakan dan Kepatuhan di DPR, Ini Sosoknya Jenderal Agus Subiyanto

Komisi I DPR RI menggelar fit and proper test atau uji kelayakan dan kepatutan kepada calon tunggal Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.

Baca Selengkapnya
VIDEO: TEGAS! Panglima TNI Yudo Janji Tidak Lindung Kabasarnas Korupsi, Siap Buka-bukaan
VIDEO: TEGAS! Panglima TNI Yudo Janji Tidak Lindung Kabasarnas Korupsi, Siap Buka-bukaan

Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menegaskan proses peradilan yang melibatkan Kabasarnas Marsdya Henri Alfiandi, dilaksanakan terbuka dalam peradilan militer.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Jenderal Agus Subiyanto Disebut 'Orang Dekat Jokowi': Saya Tidak Hanya Dinas di Solo
Penjelasan Jenderal Agus Subiyanto Disebut 'Orang Dekat Jokowi': Saya Tidak Hanya Dinas di Solo

Sosok Calon Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto sering dikaitkan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Baca Selengkapnya
Sertijab Kasad, Jenderal Maruli Simanjuntak Resmi Gantikan Jenderal Agus Subiyanto
Sertijab Kasad, Jenderal Maruli Simanjuntak Resmi Gantikan Jenderal Agus Subiyanto

Sertijab diawali dengan proses penyerahan dan penghormatan terhadap panji-panji nasional TNI AD Kartika Eka Paksi.

Baca Selengkapnya
Jaksa Agung Rangkul dan Genggam Tangan Kapolri Usai Isu Jampidsus Dikuntit Densus 88, Beri Pesan Begini
Jaksa Agung Rangkul dan Genggam Tangan Kapolri Usai Isu Jampidsus Dikuntit Densus 88, Beri Pesan Begini

Berikut momen Jaksa Agung rangkul dan genggam tangan Kapolri usai isu Jampidsus dikuntit Densus 88.

Baca Selengkapnya
Fit and Proper Test Calon Panglima Jenderal Agus Subiyanto Digelar Senin Pekan Depan
Fit and Proper Test Calon Panglima Jenderal Agus Subiyanto Digelar Senin Pekan Depan

DPR telah menerima Surat Presiden yang isinya mengusulkan nama Kepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal Agus Subiyanto sebagai calon panglima TNI.

Baca Selengkapnya