Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tabanan pamerkan produk unggulan di Pesona Budaya Bali

Tabanan pamerkan produk unggulan di Pesona Budaya Bali Bupati Tabanan. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah Kabupaten Tabanan memamerkan produk unggulan daerahnya pada acara pesona budaya daerah Bali yang berlangsung di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) pada Jumat - Minggu (21-23/7). Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti menjelaskan kegiatan tersebut memiliki tujuan untuk mengenalkan potensi Tabanan yakni pada sektor kerajinan tangan seperti tempat lilin, keramik, kerajinan pande besi, virgin coconut oil dan juga kuliner khas Tabanan.

"Dalam kegiatan ini, Kabupaten Tabanan menjadi pionir dalam mengenalkan produk kerajinan, kuliner dan atraksi budaya," ungkap Ni Putu Eka Wiryastuti, Minggu (23/7).

Bupati Eka menambahkan, selain memamerkanproduk UKM, ada beberapa pagelaran seni dan budaya yang ditampilkan, seperti Tari Maskot Kabupaten Tabanan Tari Bungan Sandat Serasi, Tari Bisuh 'Bikul Rusuh', serta pagelaran Fragmen Tari, Lakon 'Wiroda Tan Mapahala Ayu' yang menceritakan seorang petani asal Jatiluwih.

Orang lain juga bertanya?

"Untuk khas seni Tari, seni budaya bagi masyarakat Tabanan sendiri menjadi gudangnya seni. Diantaranya tari bungan sandat serasi yang merupakan simbol lumbung pangannya Bali. Kabupaten Tabanan selalu memberikan pengolahan dari hasil bumi yang siap dikonsumsi, seperti beras merah, kopi, Lak-lak, Kelepon dan lain sebagainya," ujar Eka.

Ia juga berharap, dalam momentum gelaran budaya yang diadakan 10 tahun sekali ini dapat memberikan efek positif pada dunia budaya sehingga Tabanan lebih dikenal lagi, tak hanya di nusantara bahkan dunia internasional. Pada acara tersebut turut dihadiri pula oleh beberapa artis seperti Indra Herlambang, Edies Adelia dan Chan Kelvin yang turut serta mempromosikan pagelaran seni, budaya dan pameran UKM tersebut.

Sementara itu, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Tabanan, Ida Bagus Made Wiriawan mengatakan ada tujuh produk unggulan Tabanan di pamerkan dalam pesona budaya Bali di Taman Mini Indonesia Indah (TMII). Produk Industri Tabanan yang tampil kali ini produk berorientasi ekspor seperti produk keramik, kerajinan besi, pande besi, minyak virgin coconut oil (VCO), produk kain, lukisan, dan anyaman.

Lebihnya lagi, produk unggulan tersebut juga sudah di ekspor ke berbagai negara seperti Australia, Jepang, Prancis dan lain sebagainya. "Dengan event-event seperti ini akan menjadi wadah bagi Pemkab Tabanan sebagai sarana promosi baik di lokal maupun nasional," tandasnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hikayat Bambu 2024, Cara Kreatif Warga Papring Banyuwangi Angkat Potensi Bambunya
Hikayat Bambu 2024, Cara Kreatif Warga Papring Banyuwangi Angkat Potensi Bambunya

Anyaman bambu dari Papring mulai menggeliat seiring dengan keberadaan sekolah Kampung Batara di wilayah tersebut.

Baca Selengkapnya
Sambut BEC, Pameran UMKM Creative Expo Mulai Dibuka
Sambut BEC, Pameran UMKM Creative Expo Mulai Dibuka

Parade Kolosal Banyuwangi Ethno Carnival (BEC) 2024 akan digelar besok, Sabtu 13 Juli 2024.

Baca Selengkapnya
Kembali Digelar, Banyuwangi Art Week Hadirkan Produk Fesyen hingga Kuliner Bumi Blambangan
Kembali Digelar, Banyuwangi Art Week Hadirkan Produk Fesyen hingga Kuliner Bumi Blambangan

Banyuwangi terus menggulirkan program penguatan bagi UMKM daerah.

Baca Selengkapnya
Ketika Pegiat Wisata di Kutai Timur Belajar ke Desa Bonjeruk, Memahami Sapta Pesona
Ketika Pegiat Wisata di Kutai Timur Belajar ke Desa Bonjeruk, Memahami Sapta Pesona

Rombongan ingin melihat secara dekat denyut kehidupan dan ekonomi Desa Bonjeruk.

Baca Selengkapnya
Pewter, Produk Kerajinan Berbahan Dasar Timah yang Jadi Sentra Ekonomi Masyarakat Bangka
Pewter, Produk Kerajinan Berbahan Dasar Timah yang Jadi Sentra Ekonomi Masyarakat Bangka

Mengenal Pewter, kerajinan tradisional dari bahan timah khas masyarakat Pulau Bangka

Baca Selengkapnya
Berburu Aneka Kerajinan Tangan Khas Tasikmalaya, Bertahan Sejak Abad ke-20
Berburu Aneka Kerajinan Tangan Khas Tasikmalaya, Bertahan Sejak Abad ke-20

Ada perabot rumah tangga sampai produk fashion berbahan anyaman yang mendunia.

Baca Selengkapnya
Pertamina Boyong 200 Produk UMKM Mejeng di Belanda, Buktikan Indonesia Tak Hanya Kaya akan Energi
Pertamina Boyong 200 Produk UMKM Mejeng di Belanda, Buktikan Indonesia Tak Hanya Kaya akan Energi

Partisipasi Pertamina dalam acara ini merupakan bentuk nyata dukungan perusahaan terhadap pemberdayaan UMKM dan promosi pariwisata Indonesia.

Baca Selengkapnya
Eksotisme Buleleng Bali, Salah Satu Kota Paling Kreatif di Indonesia yang Layak Dikunjungi
Eksotisme Buleleng Bali, Salah Satu Kota Paling Kreatif di Indonesia yang Layak Dikunjungi

Kabupaten Buleleng masuk dalam daftar enam daerah paling kreatif di Indonesia. Ini alasannya

Baca Selengkapnya
Usai Hadir di Sarinah, Kini Produk UMKM Trenggalek Tampil di Galeri Gemilang
Usai Hadir di Sarinah, Kini Produk UMKM Trenggalek Tampil di Galeri Gemilang

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Trenggalek terus berupaya mendorong pertumbuhan ekonomi di daerahnya.

Baca Selengkapnya
Pria Banyuwangi Ini Dulu Keliling Jualan Pelepah Pisang, Kini Jadi Saudagar Kerajinan Tangan Berbahan Alam yang Laris di Pasar Luar Negeri
Pria Banyuwangi Ini Dulu Keliling Jualan Pelepah Pisang, Kini Jadi Saudagar Kerajinan Tangan Berbahan Alam yang Laris di Pasar Luar Negeri

Pria asal Banyuwangi ini dulu jualan pelepah pisang door to door, kini jadi saudagar produk kerajinan yang laris di pasar luar negeri. Ini kunci kesuksesannya.

Baca Selengkapnya
Uniknya Batik Kukun, Pohon Bermotif Batik Alami yang Jadi Buah Tangan Khas Tangkuban Parahu
Uniknya Batik Kukun, Pohon Bermotif Batik Alami yang Jadi Buah Tangan Khas Tangkuban Parahu

Warga sekitar mengenal ini dengan nama Batik Kukun atau batik dari pohon kukun. Hasilnya bisa dibuat vas bunga cantik, asbak sampai wadah pensil unik.

Baca Selengkapnya
Banyuwangi Batik Festival Ungkap Potensi Tak Terbatas Batik Banyuwangi
Banyuwangi Batik Festival Ungkap Potensi Tak Terbatas Batik Banyuwangi

Dalam ajang tersebut juga tersedia berbagai produk batik mulai dari kain, pakaian siap pakai, hingga aksesori yang bisa dibeli para pengunjung.

Baca Selengkapnya