Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tahun ini, 3 lokalisasi di Surabaya ditutup

Tahun ini, 3 lokalisasi di Surabaya ditutup

Merdeka.com - Pemerintah Kota Surabaya tahun ini akan menutup tiga lokalisasi yakni Tambak Asri pada April 2013, Klakah Rejo pada Agustus 2013, dan Sememi pada Desember 2013. Sementara, lokalisasi Dolly akan ditutup pada 2014.

"Untuk Lokalisasi Dolly dan Jarak diagendakan tutup pada 2014," kata Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini, Jumat (1/3).

Menurutnya, jumlah PSK dan mucikari di Surabaya tiap tahun mengalami penurunan. Hal itu dikarenakan adanya kesepakatan tentang larangan penambahan PSK baru.

"Dinas Sosial dan Dinas Kesehatan juga terus melakukan pemantauan. Jika ketahuan ada WTS baru, maka wisma yang bersangkutan akan ditutup," katanya seperti dilansir Antara.

Dia mengatakan, data terbaru pada 2012 jumlah WTS yang teridentifikasi sebanyak 2.117 orang dan mucikari 584 orang. Sebagai pembanding, pada 2008 jumlah WTS 3.518 orang dan 915 mucikari.

Pihaknya berjanji tidak akan lepas tangan setelah lokalisasi ditutup. Pihaknya akan terus memantau dan mendampingi para mantan PSK dan mucikari. Dia mengatakan, berdasarkan pantauan pihaknya, banyak mantan PSK dan mucikari yang beralih menekuni usaha kecil atau pulang kampung setelah lokalisasi ditutup.

"Saat ini wanita harapan (WTS) sudah banyak yang menerima orderan membuat souvenir dan oleh-oleh khas Surabaya. Dalam waktu dekat, kami juga akan membangun pasar serta sentra PKL di Tambak Asri agar mereka bisa berjualan di situ," katanya.

Untuk mengantisipasi berpindahnya tempat lokalisasi, pihaknya mengaku akan mengantisipasinya dengan menggencarkan razia di tempat hiburan malam.

"Langkah pencegahan juga dilakukan dengan rajin sosialisasi ke sekolah-sekolah tentang HIV/AIDS dan dampak buruk seks bebas serta razia WTS ilegal yang mangkal di mal-mal," katanya. (mdk/dan)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Transformasi Taman Remaja Surabaya, Tempat Hiburan Paling Populer yang Sempat Terlupakan Kini Tampil Lebih Memukau
Transformasi Taman Remaja Surabaya, Tempat Hiburan Paling Populer yang Sempat Terlupakan Kini Tampil Lebih Memukau

Taman Remaja Surabaya (TRS) siap kembali menjadi tempat hiburan favorit warga Kota Pahlawan.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Akan Tutup 123 Perlintasan Sebidang, Ini Alasannya
Pemerintah Bakal Akan Tutup 123 Perlintasan Sebidang, Ini Alasannya

Pemerintah akan menutup 123 titik perlintasan sebidang antara jalan raya dan jalur kereta api pada 2024.

Baca Selengkapnya
Dulu Berjaya, Begini Kondisi Deretan Rumah Makan di Pantura Indramayu yang Terbengkalai
Dulu Berjaya, Begini Kondisi Deretan Rumah Makan di Pantura Indramayu yang Terbengkalai

Deretan rumah makan di pantura Indramayu pernah berjaya sampai 2013, setelah banyaknya terbengkalai karena ditinggal para pelanggan.

Baca Selengkapnya
Kisah Terminal Bus Salatiga, Pernah Jadi yang Terindah di Indonesia Namun Kini Tak Tersisa
Kisah Terminal Bus Salatiga, Pernah Jadi yang Terindah di Indonesia Namun Kini Tak Tersisa

Setidaknya terminal ini pernah jadi saksi majunya Kota Salatiga di masa silam.

Baca Selengkapnya
Akses Tol Menuju Stasiun Kereta Cepat Halim Ditutup Permanen Mulai 18 Februari, Ini Jalur Alternatifnya
Akses Tol Menuju Stasiun Kereta Cepat Halim Ditutup Permanen Mulai 18 Februari, Ini Jalur Alternatifnya

Penutupan akses ini rencananya akan dimulai pada 18 Februari 2024 atau hari Minggu pekan ini.

Baca Selengkapnya
4 Fakta Taman Nasional Baluran Tutup Sebulan Penuh, Buka Kembali 16 Februari 2024
4 Fakta Taman Nasional Baluran Tutup Sebulan Penuh, Buka Kembali 16 Februari 2024

pihak pengelola Balai Taman Nasional Baluran mengambil kebijakan untuk menutup sementara destinasi wisata ini selama sebulan.

Baca Selengkapnya
Menulusuri RS Terbengkalai Milik Mantan Menpora, Ada Puluhan Mobil Mewah Tak Terurus
Menulusuri RS Terbengkalai Milik Mantan Menpora, Ada Puluhan Mobil Mewah Tak Terurus

Berbagai ruangan yang berantakan hingga puluhan mobil mewah terlihat di rumah sakit terbengkalai ini.

Baca Selengkapnya
Menengok Pembangunan Alfamidi di Jagakarsa yang Mangkrak Gara-Gara Lahan Parkir
Menengok Pembangunan Alfamidi di Jagakarsa yang Mangkrak Gara-Gara Lahan Parkir

Jika proyek pengerjaan lahan parkir minimarket dilanjutkan, setidaknya ada 14 pohon yang akan ditebang.

Baca Selengkapnya
Serunya Keliling Kota Tua Surabaya, Banyak Gedung Megah Bersejarah Serasa di Eropa
Serunya Keliling Kota Tua Surabaya, Banyak Gedung Megah Bersejarah Serasa di Eropa

Ada gedung termegah pada masanya hingga replika mobil Jenderal Mallaby

Baca Selengkapnya
Pemprov DKI Tutup Pabrik Mortar di Kembangan, Ini Alasannya
Pemprov DKI Tutup Pabrik Mortar di Kembangan, Ini Alasannya

Pengelola tempat kegiatan usaha dinilai melanggar Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 2 Tahun 2005.

Baca Selengkapnya
Suasananya Bikin Merinding, Ini Sederet Potret Rumah Masa Kecil Ridho Rhoma Yang Terbengkalai Bertahun-tahun Hingga Beredar Mitos Seram
Suasananya Bikin Merinding, Ini Sederet Potret Rumah Masa Kecil Ridho Rhoma Yang Terbengkalai Bertahun-tahun Hingga Beredar Mitos Seram

Suasanya bikin merinding dan terkesan angker, ini penampakan rumah masa kecil Ridho Rhoma

Baca Selengkapnya