Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak pantas dana kongres HMI dari APBD lebih besar dari kabut asap

Tak pantas dana kongres HMI dari APBD lebih besar dari kabut asap HMI. ©2014 merdeka.com/dwi narwoko

Merdeka.com - Kongres organisasi mahasiswa besar Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) ke-29 di di Labersa Hotel Pekanbaru, Riau tanggal 22-26 November menuai kritik. Salah satu yang paling disoroti adalah besarnya anggaran Rp 3 miliar yang diambil dari APBD Riau dan telah disetujui DPRD.

Jika dibandingkan dengan besaran anggaran Pemprov untuk penanggulangan asap kebakaran beberapa waktu lalu, tentu kelewat jauh. Kala itu, DPRD hanya menyetujui pengeluaran tidak lebih dari Rp 1,4 miliar.

Ketua Umum Pengurus Besar HMI, Muhammad Arief Rosyid Hasan angkat bicara terkait hal ini. Dia menceritakan, HMI awalnya mengajukan dana senilai Rp 7 miliar bukan Rp 4 miliar. Hal itu disesuaikan dengan kebutuhan selama kongres berlangsung.

Orang lain juga bertanya?

"Awalnya kami ajukan Rp 7 miliar, yang disepakati cuma Rp 3 miliar. Itu sesuai dengan perhitungan 5.000-an peserta yang datang mengikuti kongres untuk beberapa hari di sana," ujar Arief saat dikonfirmasi merdeka.com, Kamis (19/11).

Arief menuturkan, dana Rp 7 miliar tersebut hanya sebatas pengajuan. Persoalan disepakati atau tidak tergantung DPRD Riau. Dia pun tidak mempermasalahkan soal spekulasi yang dilayangkan publik terhadap HMI.

"Itu baru sebatas pengajuan. Saya kira itu cuma pengajuan, persoalan pemerintah mau sepakati atau tidak itu hak mereka. Masa HMI mempertaruhkan kredibelnya yang telah berdiri puluhan tahun lalu dijatuhkan hanya dengan soal uang Rp 3 miliar, enggak mungkin," terangnya. (mdk/cob)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: DPR Kaget Anggaran Kecil Komnas HAM
VIDEO: DPR Kaget Anggaran Kecil Komnas HAM "Polsek Minta Rp50 M Cuma Renovasi Satu Kantor!"

DPR melihat anggaran yang diajukan Komnas HAM sangat kecil, dibandingkan pengajuan anggaran pembangunan satu kantor Polsek yaitu Rp50 Miliar

Baca Selengkapnya
DPR Tolak Biaya Haji 2024 Rp105 Juta: Idealnya Rp95 Juta
DPR Tolak Biaya Haji 2024 Rp105 Juta: Idealnya Rp95 Juta

Anggota Panja BPIH, John Kenedy Azis menilai kenaikan menjadi Rp105 juta terlalu besar.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Komnas HAM Ngeluh ke DPR, Dulu Minta Rp300 Miiliar Cuma Disetujui Rp11 Miliar
VIDEO: Komnas HAM Ngeluh ke DPR, Dulu Minta Rp300 Miiliar Cuma Disetujui Rp11 Miliar

Atnike mengatakan pernah mengajukan anggaran Rp300 miliar pada 2019, namun hanya disetujui Rp11 miliar

Baca Selengkapnya
Natalius Pigai Rapat Perdana dengan DPR: Saya Jadi Menteri Bukan karena Sempat Oposisi
Natalius Pigai Rapat Perdana dengan DPR: Saya Jadi Menteri Bukan karena Sempat Oposisi

Rapat hari ini adalah rapat perdana Natalius Pigai usai resmi menjabat sebagai Menteri HAM.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Miris DPR Pelototi Anggaran Polri, Ada Polsek Minta Rp50 Miliar Renovasi Tapi Anggota Masih Susah
VIDEO: Miris DPR Pelototi Anggaran Polri, Ada Polsek Minta Rp50 Miliar Renovasi Tapi Anggota Masih Susah

Lembaga kepolisian dalam paparannya dipimpin Wakapolri Komjen Agus Andrianto, meminta anggaran naik menjadi Rp165 triliun lebih.

Baca Selengkapnya
Karhutla di Sumsel Sekarang Lebih Parah Dibanding 2019, Ini Penyebabnya
Karhutla di Sumsel Sekarang Lebih Parah Dibanding 2019, Ini Penyebabnya

Karhutla terparah terjadi di Kabupaten Ogan Komering Ilir, Ogan Ilir, Musi Rawas Utara, Ogan Komering Ulu Timur, Banyuasin, dan Musi Banyuasin.

Baca Selengkapnya
AHY Minta Tambahan Anggaran Rp273,1 Miliar, Ini Alasannya
AHY Minta Tambahan Anggaran Rp273,1 Miliar, Ini Alasannya

Menurut AHY, jumlah tersebut masih lebih kecil dibanding usulan tambahan anggaran dari Menko lain.

Baca Selengkapnya
DPRD DKI Tolak Usulan Pemprov Utang Rp1 Triliun untuk Kelola Sampah: Jangan Sampai Korbankan Masyarakat
DPRD DKI Tolak Usulan Pemprov Utang Rp1 Triliun untuk Kelola Sampah: Jangan Sampai Korbankan Masyarakat

Seluruh pimpinan Fraksi dan Komisi di DPRD DKI Jakarta mayoritas tidak menyetujui permohonan pinjaman daerah itu.

Baca Selengkapnya
Anggaran Kementerian PU 2025 Bakal Dipangkas untuk Bangun Rumah
Anggaran Kementerian PU 2025 Bakal Dipangkas untuk Bangun Rumah

Anggaran Kementerian Pekerjaan Umum (PU) dibagi dua dengan Kementerian Perumahan dan Kawasan Pemukiman.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PDIP Kritik Keras Proyek Food Estate Jokowi
VIDEO: PDIP Kritik Keras Proyek Food Estate Jokowi "Bagian dari Kejahatan"

Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto mengkritik keras soal proyek lumbung pangan atau Food Estate yang berada di bawah Kementerian Pertanian dan Pertahanan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PDIP Kritik Keras Proyek Food Estate Jokowi Sebut Bagian dari Kejahatan Terhadap Lingkungan
VIDEO: PDIP Kritik Keras Proyek Food Estate Jokowi Sebut Bagian dari Kejahatan Terhadap Lingkungan

Hasto Kristiyanto mengkritik keras soal proyek lumbung pangan atau Food Estate yang berada di bawah Kementerian Pertanian dan Pertahanan.

Baca Selengkapnya
Menteri HAM Natalius Pigai Ingin Anggarannya di Atas Rp20 Triliun
Menteri HAM Natalius Pigai Ingin Anggarannya di Atas Rp20 Triliun

Natalius Pigai menyoroti anggaran Kementerian HAM yang hanya mendapatkan jatah Rp64 miliar.

Baca Selengkapnya