Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak punya izin liput eksekusi mati, Jurnalis Daily Mail dideportasi

Tak punya izin liput eksekusi mati, Jurnalis Daily Mail dideportasi Jurnalis Candace Joy Sutton akan dideportasi Imigrasi. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Seorang jurnalis asal Australia, Candace Joy Sutton akan dideportasi pihak imigrasi, Jumat (27/2) malam. Jurnalis Daily Mail asal Australia ini diketahui melanggar aturan keimigrasian mengenai izin peliputan, karena tidak mempunyai izin meliput resmi dari Kementerian Luar Negeri

Kepala sub bagian humas dirjen imigrasi, Welly Wiguna mengatakan Candace akan dideportasi ke negara asal. "Kami menerima informasi ada jurnalis asing yang melakukan wawancara dengan rohaniwan dan keluarga salah satu terpidana mati. Mengetahui informasi tersebut, Kantor Imigrasi Cilacap segera melakukan pengecekan lapangan untuk memastikan hal tersebut," ujarnya, Jumat (27/2).

Candace dibawa pihak petugas dari tempat menginapnya ke kantor imigrasi, setelah ia tidak tidak bisa menunjukkan izin melakukan peliputan. "Candace dibawa petugas ke kantor imigrasi, setelah tidak dapat menunjukkan izin yang sah untuk melakukan kegiatan jurnalistik," katanya.

Kepala subseksi informasi kantor imigrasi cilacap, Eko Setiawan mengemukakan, Candace diperiksa di kantor imigrasi Cilacap pada Kamis (26/2). "Setelah diperiksa selama tiga jam, akhirnya ia akan dideportasi karena melakukan pelanggaran perizinan," ujarnya.

Menurut rencana, Candace akan dideportasi pada Jumat (27/2) malam dari Bandara Soekarno-Hatta Cengkareng dengan menggunakan pesawat Qantas sekitar pukul 22.30 WIB yang akan mendarat di Sydney, Australia.

Peristiwa ini mengingatkan pada saat eksekusi gelombang pertama. Saat itu, dua peliput asing dari globo tv Brazil juga melakukan peliputan tanpa menunjukkan izin resmi dari Kementerian luar negeri. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Alasan Pemerintah Gembong Narkoba Bali Nine & Mary Jane Dipulangkan ke Negara Asal
VIDEO: Alasan Pemerintah Gembong Narkoba Bali Nine & Mary Jane Dipulangkan ke Negara Asal

Nyoman Gede Surya Mataram mengatakan bahwa proses pemulangan Mary Jane dan gambong narkoba Bali Nine ke negara masing-masing.

Baca Selengkapnya
Bule Australia yang Pukul Sopir Taksi Akhirnya Dideportasi dari Bali
Bule Australia yang Pukul Sopir Taksi Akhirnya Dideportasi dari Bali

Maika menganiaya Putu Arsana yang saat kejadian sedang membawa tamu usai makan malam

Baca Selengkapnya
Puluhan WNA Diduga Imigran Gelap Terdampar di Sukabumi, Begini Kronologinya
Puluhan WNA Diduga Imigran Gelap Terdampar di Sukabumi, Begini Kronologinya

Mereka diduga hendak diselundupkan ke Australia melalui perairan laut Kabupaten Sukabumi.

Baca Selengkapnya
Buronan Nomor 1 Thailand Dipulangkan Pakai Pesawat Khusus Royal Air Force
Buronan Nomor 1 Thailand Dipulangkan Pakai Pesawat Khusus Royal Air Force

Polri akan segera memulangkan buronan Chaowalit Thongduan ke Thailand.

Baca Selengkapnya
Gelapkan Pajak dan Sembunyi di Bali, Bule Rusia Dideportasi
Gelapkan Pajak dan Sembunyi di Bali, Bule Rusia Dideportasi

Petugas Imigrasi mendeportasi WN Rusia berinisial DL (36). Dia diketahui melakukan penggelapan pajak skala besar di negaranya lalu sembunyi di Bali.

Baca Selengkapnya
Kemenkumham Ungkap Fakta Lain Soal WNA Ngaku Dimintai Uang Belasan Juta Karena Paspor Kotor
Kemenkumham Ungkap Fakta Lain Soal WNA Ngaku Dimintai Uang Belasan Juta Karena Paspor Kotor

WNA itu men menyebut petugas menawarkan solusi agar tidak dideportasi karena paspor kotor. Yakni membayar AUD 1.500 atau sekitar Rp15,2 juta.

Baca Selengkapnya
Pedangdut Jebolan KDI Ditangkap Polisi, Tipu Warga Rp120 Juta Modus Bekerja di Australia
Pedangdut Jebolan KDI Ditangkap Polisi, Tipu Warga Rp120 Juta Modus Bekerja di Australia

Modus tersangka memberangkatkan calon pekerja migran tidak sesuai prosedur.

Baca Selengkapnya
Perempuan Asal Uganda Jadi PSK dan Pacar Bayaran di Bali, Tarif Kencan Rp3,5 Juta Sekali Kencan
Perempuan Asal Uganda Jadi PSK dan Pacar Bayaran di Bali, Tarif Kencan Rp3,5 Juta Sekali Kencan

Warga asing ini dideportasi karena menjadi Pekerja Seks Komersial (PSK) dan menjadi pacar bayaran.

Baca Selengkapnya
Mary Jane Mengaku Cinta Indonesia, Ini Oleh-Oleh yang Dibawa Sebelum Terbang ke Filipina
Mary Jane Mengaku Cinta Indonesia, Ini Oleh-Oleh yang Dibawa Sebelum Terbang ke Filipina

Terpidana mati kasus penyelundupan narkoba, Mary Jane Veloso mengaku membawa banyak kenang-kenangan dari Indonesia ke Filipina, mulai dari gitar hingga rosario.

Baca Selengkapnya
Dikawal Ketat Petugas, Buronan Alice Guo Dideportasi ke Filipina
Dikawal Ketat Petugas, Buronan Alice Guo Dideportasi ke Filipina

Mantan Wali Kota Bamban, Filipina itu menjalani sejumlah pemeriksaan untuk memenuhi berkas dokumen pemulangan WNA sebelum dipulangkan ke negara asalnya.

Baca Selengkapnya
Kakek asal Jepang yang Lecehkan 5 Anak PAUD di Bali Akhirnya Dideportasi
Kakek asal Jepang yang Lecehkan 5 Anak PAUD di Bali Akhirnya Dideportasi

Kasus ini terjadi Februari 2018. Pelaku awalnya menjadi sukarelawan di sebuah PAUD

Baca Selengkapnya
Lima Narapidana Bali Nine Resmi Dipindahkan ke Australia
Lima Narapidana Bali Nine Resmi Dipindahkan ke Australia

Penandatanganan pengaturan praktis (practical arrangement) antara Indonesia dan Australia terkait pemindahan lima narapidana dilakukan secara virtual.

Baca Selengkapnya