Tangkap Seorang Penadah di Serang, Polisi Sita Belasan Motor Curian
Merdeka.com - Satreskrim Polres Serang Kota berhasil mengamankan sebanyak 11 unit sepeda motor hasil curian. Ke-11 unit motor didapatkan dari penadah atas nama MSF alias Opang di Pandeglang.
Pengungkapan temuan belasan unit sepeda motor hasil curian tersebut berdasarkan pengembangan kasus pencurian motor yang dilakukan oleh SRN alias Deden bersama rekannya Aan. Mereka beraksi di Komplek kidemang Blok A/1 Rt 05/10 kelurahan Unyur, kecamatan Serang, Kota serang pada Sabtu (16/11) lalu.
SRN ditangkap di kediamannya di daerah Banjar, Pandeglang. Saat menggeledah rumah pelaku dan terdapat alat yang digunakan untuk melakukan pencurian berupa kunci letter T dan barang lainnya. Sedangkan satu pelaku lain masih dalam pengejaran.
-
Kenapa motor jadi incaran pencuri? 'Warga harus menjaga betul keamanan kendaraan bermotornya terutama roda dua yang sering menjadi incaran para pelaku curanmor. Tetap waspada dan selalu parkir sepeda motor di tempat parkir yang benar dan gunakan kunci pengaman tambahan,' Kapolres Banjar AKBP Ifan Hariyat di Martapura, Kabupaten Banjar, Rabu (19/6).
-
Kenapa JM mencuri motor? Tersangka berdalih punya utang sewa traktor, lalu mau ikut mencuri motor milik tetangganya,“ kata Kasi Humas Polres OKU AKP Budhi.
-
Apa yang dilakukan pelaku? Mereka juga meminta Y agar menyerahkan diri agar dapat diperiksa. 'Saya imbau kepada yang diduga pelaku berinisial Y yang sesuai dengan video yang beredar agar menyerahkan diri,' kata Rahman saat dikonfirmasi, Minggu (28/4).
-
Bagaimana cara pelaku mencuri kursi roda? Dilakukan dengan cepat Mengutip Instagram @andreli_48, aksi tersebut dilakukan dengan cepat oleh kedua pelaku.Mereka kemudia berbagi tugas untuk menjalankan aksi pencurian satu unit kursi roda milik kakek disabilitas itu.
-
Bagaimana pelaku ditangkap? Pelaku ditangkap di tempat dan waktu berbeda. Pelaku LL warga Kelurahan Kefamenanu Selatan ditangkap di Weain, Kecamatan Rinhat, Kabupaten Malaka pada Selasa (18/10) kemarin.
Pelaku Beberapa Kali Lakukan Curanmor
Setelah diinterogasi, pelaku mengaku telah melakukan pencurian sepeda motor beberapa kali. Usai dicuri, sepeda motor curian biasanya dijual kepada Opang.
"Selanjutnya team opsnal unit ranmor langsung bergerak untuk mengamankan pelaku penadahan," kata Kasatreskrim Polres Serang Kota AKP Indra Feradinata, Rabu (20/11).
Dari tangan Opang, polisi mengamankan belasan motor hasil curian. Kemudian, barang bukti dan tersangka langsung dibawa ke Mapolres Serang Kota untuk dilakukan proses tindak lanjut." Kita masih lakukan pemeriksaan terhadap pelaku," katanya.
(mdk/ray)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
pasangan suami istri yang berprofesi sebagai satpam di kawasan BSD, Tangerang ditangkap karena terlibat sindikat curanmor
Baca SelengkapnyaUang dari hasil penjualan motor hasil curian itu dikumpulkan oleh pelaku untuk kemudian digunakan membeli satu unit mobil.
Baca SelengkapnyaKomplotan pencuri sepeda motor antardaerah terbongkar di Palembang. Anggotanya merupakan residivis kasus curanmor, pembunuhan, hingga peredaran narkoba.
Baca SelengkapnyaPetugas Polres Metro Jakarta Barat (Jakbar) menangkap sebanyak 37 tersangka curanmor selama periode Juli 2023.
Baca SelengkapnyaTerkait kejadian ini, dua orang inisial U dan A telah ditangkap di Lebak, Banten.
Baca SelengkapnyaPenangkapan pelaku spesialis pencuri motor itu dilakukan tidak jauh dari lokasi kejadian.
Baca SelengkapnyaPengakuan para pelaku sudah beraksi di 30 lokasi berbeda di Kawasan Bandara, Jakarta Barat dan Tangerang
Baca SelengkapnyaRonny menuturkan, dari tangan para tersangka tersebut penyidik berhasil mengamankan tujuh kendaraan.
Baca SelengkapnyaPara pelaku menggunakan pistol mainan untuk menakut-nakuti jika kepergok saat beraksi
Baca SelengkapnyaPolisi memeriksa delapan unit plat nomor dan STNK. Ternyata, tidak cocok dengan database.
Baca SelengkapnyaDari hasil penggeledahan di enam Tempat Kejadian Perkara (TKP), Bareskrim Polri menemukan 675 sepeda motor.
Baca SelengkapnyaPolisi menangkap lima orang tersangka sindikat pencurian bajaj
Baca Selengkapnya