Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tangsel Mulai Vaksinasi Tahap II Bagi ASN, TNI dan Polri

Tangsel Mulai Vaksinasi Tahap II Bagi ASN, TNI dan Polri Vaksinasi Tahap II Bagi ASN TNI dan Polri di Tengsel. ©2021 Merdeka.com/Kirom

Merdeka.com - Vaksinasi tahap II di Tangerang Selatan, bagi Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, Polri, Guru dan Pedagang dimulai hari ini, Selasa (2/3). Pemberian vaksin tahap II itu, dilakukan secara berkala untuk tenaga ASN, Polri dan TNI selanjutnya, vaksin juga diberikan bagi Guru dan Pedagang.

Wakil Wali kota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie yang ikut divaksin hari ini di aula Pusat Pemerintahan Kota Tangsel, menyebutkan dosis vaksin yang diberikan pada vaksinasi tahap II ini sebanyak 25.151 dosis.

"Vaksin tahap II ini diberikan untuk target sebanyak 25.155 dosis. Jumlah dosis untuk dua kali vaksin kan 50 ribu lebih," kata Wakil Wali Kota Tangsel, Benyamin Davnie di Kantor Wali Kota.

Dia merincikan, dari 25.151 dosis tersebut, ditujukan bagi 1.559 ASN, 2.745 TNI dan Polri, 16.642 guru, 4.100 Tenaga Kesehatan dan Nakes Lansia, 129 pejabat publik.

"Ditargetkan 10 hari kedepan di layani di Faskes kita yang ada. Di kantor Pemkot ini dilaksanakan selama dua hari sampai besok," jelas dia.

Plt Kepala Dinkes Tangsel, Deden Deni menjelaskan, pemberian vaksin selanjutnya diberikan bagi tenaga guru yang bertempat di SMPN 11 dan SMPN4 Tangsel.

"Untuk guru akan ditempatkan di SMPN 11 dan SMPN 4. Agar tidak berkerumun, lokasinya kita bagi-bagi," jelas dia.

Sementara untuk vaksinasi bagi pedagang, akan dilakukan pada waktu berikutnya, akan dilakukan dengan berkoordinasi ke Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag).

"Kita lihat nanti lokasinya yang pas. Karena tidak mungkin juga jauh dari tempat mereka berdagang. Ini kita koordinasikan dengan Indag," jelas dia.

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cek Rekening, Kemenkeu Gelontorkan Rp11,19 Triliun untuk THR PNS
Cek Rekening, Kemenkeu Gelontorkan Rp11,19 Triliun untuk THR PNS

THR yang dicairkan Kemenkeu untuk PNS, anggota TNI/Polri, hingga pensiunan.

Baca Selengkapnya
Segera Cek Rekening, Gaji ke-13 untuk PNS, TNI dan Polri Sudah Ditransfer
Segera Cek Rekening, Gaji ke-13 untuk PNS, TNI dan Polri Sudah Ditransfer

Pencairan gaji ke-13 untuk ASN telah diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 15 Tahun 2024.

Baca Selengkapnya
THR PNS, TNI dan Polri Sudah Cair dari Kemeneku Sebesar Rp36 Trliliun, Silakan Cek Rekening
THR PNS, TNI dan Polri Sudah Cair dari Kemeneku Sebesar Rp36 Trliliun, Silakan Cek Rekening

Secara keseluruhan jumlah satuan kerja (satker) yang sudah dibayar sebanyak 13.205 99,96 persen dari 13.210 satker.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Pemerintah Buka Lowongan CPNS dan PPPK Sebanyak 1,2 Juta Formasi Bulan Ini
Siap-Siap, Pemerintah Buka Lowongan CPNS dan PPPK Sebanyak 1,2 Juta Formasi Bulan Ini

Total kebutuhan Aparatur Sipil Negara (ASN) tahun 2024 yang berjumlah 2.302.543 formasi, sebanyak 22 persennya dialokasikan untuk tenaga pendidikan di daerah.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Bakal Buka Lowongan CPNS dan PPPK, Totalnya Mencapai 23.200 Formasi
Kemenkes Bakal Buka Lowongan CPNS dan PPPK, Totalnya Mencapai 23.200 Formasi

Persetujuan formasi Kemenkes terbilang yang paling besar dibandingkan dengan instansi lain.

Baca Selengkapnya
Per 9 April, Sri Mulyani Transfer Rp40,77 Triliun untuk THR PNS hingga Pensiunan
Per 9 April, Sri Mulyani Transfer Rp40,77 Triliun untuk THR PNS hingga Pensiunan

Realisasi penyaluran THR pemerintah kepada PNS, ASN, pejabat, TNI, Polri hingga pensiunan.

Baca Selengkapnya
Segera Cek Rekening, Sri Mulyani Ternyata Sudah Cairkan THR untuk PNS, TNI dan Polri
Segera Cek Rekening, Sri Mulyani Ternyata Sudah Cairkan THR untuk PNS, TNI dan Polri

ealisasi pembayaran THR bagi pensiunan PNS sudah mencapai Rp10,2 triliun dari alokasi yang ddianggarkan sebsar Rp11,7 triliun.

Baca Selengkapnya
268 ASN Banyuwangi Terima SK Jabatan Fungsional
268 ASN Banyuwangi Terima SK Jabatan Fungsional

Ipuk berpesan agar para ASN bisa bekerja lebih lincah dan responsif.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kabar Gembira! Menkeu Sri Mulyani Sudah Cairkan THR PNS, TNI-Polri Rp13,4 Triliun
VIDEO: Kabar Gembira! Menkeu Sri Mulyani Sudah Cairkan THR PNS, TNI-Polri Rp13,4 Triliun

Sri Mulyani melaporkan memastikan penyaluran THR telah mencapai Rp13,4 triliun per 24 Maret 2024

Baca Selengkapnya
Cek Rekening! Sri Mulyani Sudah Transfer Rp31 Triliun THR PNS, TNI, Polri, Pejabat hingga Pensiunan
Cek Rekening! Sri Mulyani Sudah Transfer Rp31 Triliun THR PNS, TNI, Polri, Pejabat hingga Pensiunan

Tercatat nilainya mencapai Rp31,04 triliun per 1 April dari alokasi yang dianggarkan sebesar Rp48,7 triliun.

Baca Selengkapnya
Penerimaan PPPK Segera Dibuka, Pemkab Bogor Usulkan 2.235 Formasi
Penerimaan PPPK Segera Dibuka, Pemkab Bogor Usulkan 2.235 Formasi

Pemerintah Kabupaten Bogor mengusulkan 2.235 formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Lowongan CPNS 2024 untuk Fresh Graduate Ternyata Ditempatkan di IKN Nusantara
Lowongan CPNS 2024 untuk Fresh Graduate Ternyata Ditempatkan di IKN Nusantara

Fresh graduate bisa mengikuti seleksi CPNS untuk formasi dosen, guru, tenaga kesehatan, tenaga teknis termasuk talenta digital dan banyak sektor lainnya.

Baca Selengkapnya