Tarik minat warga mencoblos, TPS di Badung Bali bernuansa Piala Dunia
Merdeka.com - TPS 5, Banjar Ubung, Desa Sempidi, Kecamatan Mengwi, Badung, Bali, didesain bernuansa Piala Dunia. Tujuannya untuk menarik minat warga datang.
Terlihat di depan gerbang TPS 5, ada beberapa bola plastik yang dicat bendera negara yang mengikuti Piala Dunia di Rusia tahun 2018. Selain itu, di dalam ruangan juga dikeliling oleh puluhan bendera dan bola yang digantung mengelilingi ruangan TPS tersebut.
I Gusti Ngurah Martana, selaku Ketua Kelompok Panitia Pemilihan Suara (KKPS) di TPS 5, menyampaikan, bahwa untuk mendesain ini dibantu oleh warga setempat mulai sejak pagi tadi.
-
Siapa yang membantu PPK dalam Pilkada? Melaksanakan semua tahapan penyelenggaraan pemilihan di tingkat kecamatan atau yang disebut dengan nama lain yang telah ditetapkan oleh KPU provinsi dan KPU kabupaten/kota.
-
Siapa yang berperan dalam pelaksanaan Pilkada di Indonesia? Pilkada memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk menilai kinerja pemimpin yang sedang menjabat.
-
Bagaimana menjadi pantarlih pilkada? Dengan mematuhi semua syarat-syarat yang telah ditetapkan, calon Pantarlih akan memenuhi kualifikasi untuk mendaftar sebagai Pantarlih pada Pilkada 2024.
-
Apa itu pantarlih pilkada? Salah satunya adalah Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih).
-
Siapa yang mengatur proses pemungutan suara di TPS? Setiap TPS akan dipimpin oleh seorang petugas KPPS yang bertanggung jawab untuk mengatur proses pemungutan suara di TPS tersebut.
-
Siapa yang minta warga jaga TPS? 'Ya kita justru yang harus waspada semuanya, harus hati-hati jangan sampai ada manipulasi suara. Kita rakyat jangan pulang setelah nyoblos, kita tungguin sampai perhitungan suara,' kata Cak Imin di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Senin (29/1/2024).
"Kalau untuk bolanya kita sudah siapkan di rumah, kemudian kita cat. Untuk benderanya kita memang siapkan sudah sebelum-sebelumnya," ucapnya, saat memantau TPS 5, Selasa (26/6) sore.
Martana juga menjelaskan, untuk ide membuat TPS bernuansa Piala Dunia, tentunya dihubungkan dengan adanya pesta demokrasi yanga akan dilaksanakan pada tanggal 27 Juni 2018 dengan euforia piala dunia.
"Tentunya kita sedang demam piala dunia di negara Rusia saat ini. Maksud kita, pesta demokrasi agar lebih santai. Kita ciptakan TPS yang nuansanya berbeda. Santai tapi masyarakat bisa datang berbondong-bondong untuk menentukan hak pilihnya," jelasnya.
"Selain itu juga, supaya bisa mengurangi angka Golput, untuk warga di sini, untuk Data Pemilihan Tetap (DPT) sebanyak 594 dari total warga 4.941, dan di Desa Sempidi ada 8 TPS. Selain itu, besok juga saat mencoblos akan memakai pakaian jersey negara-negara masing yang dijagokannya. Kalau saya Brazil."
(mdk/rzk)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ada unik dari suasana Pemilu di distrik Kwamki Narama, kabupaten Mimika, Papua Tengah.
Baca SelengkapnyaTPS dibangun sederhana dengan bambu sebagai tiang penyangganya dan terpal sebagai atap.
Baca SelengkapnyaKeunikan seperti ini hanya ditemukan di Bandung. Begini potretnya
Baca SelengkapnyaMegawati akan mencoblos di TPS 53 Kebagusan, Jakarta Selatan
Baca SelengkapnyaMulai dari dekorasi hingga seragam, semua disesuaikan dengan suasana proyek yang berkaitan dengan alat berat.
Baca SelengkapnyaKerajaan yang dijadikan tema antara lain Aceh, Sunda Kelapa, Jawa Tengah, Bali, Toraja, Medan dan Pasundan
Baca SelengkapnyaTPS di Bali, di dekor dengan warna serba pink dan putih
Baca SelengkapnyaSejumlah pernak-pernik dipasang di lokasi sehingga suasana terasa meriah.
Baca SelengkapnyaPenampakan sebuah TPS viral karena nyaman dengan vibes hajatan di Jawa Tengah.
Baca SelengkapnyaTPS ini berlokasi di TPS 1 Desa Tamboo Kec. Tilongkaliba, Kab. Bone Bolango, Gorontalo.
Baca SelengkapnyaProses pemungutan suara disaksikan oleh warga setempat di TPS 56, kebun Melati, Tanah Abang.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo atau Jokowi akan menggunakan hak pilihnya di TPS 10 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat pada Rabu 14 Februari 2024.
Baca Selengkapnya