Tetap Tampil Cantik Meski di Dalam Lapas
Merdeka.com - Berada di dalam Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) perempuan kelas IIA Jakarta tidak menghalangi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) untuk tetap tampil cantik. Sebab mereka mendapatkan fasilitas treatmen wajah maupun rambut melalui pembinaan kemandirian.
Perawatan kecantikan yang diberikan juga bukan melalui perawatan dokter seperti pada umumnya. Tetapi perawatan kecantikan tersebut dilakukan sendiri oleh warga binaan yang telah memiliki keterampilan di bidang kecantikan.
Keterampilan itu mulai dari make up, rias rambut, facial, hingga massage. Mereka dilatih oleh ini pihak ketiga yang sudah profesional di bidangnya. Kepala Lapas, Herlin Candrawati mengatakan hal tersebut dilakukan agar warga binaan bisa mendapatkan ilmu secara maksimal.
-
Apa yang dilakukan narapidana di Lapas Sijunjung? Berada di rumah tahanan tidak membuat para narapidana di Lapas Sijunjung Sumatera Barat berdiam diri meratapi nasib buruk. Mereka pun tidak berhenti berkreasi, salah satunya menyulap limbah kayu menjadi aneka barang bernilai ekonomi.
-
Apa yang dibuat oleh warga binaan Lapas Pemuda Kelas II A Tangerang? Berbekal limbah koran bekas, sebuah karakter kartun lucu nan cantik berhasil diciptakan.
-
Bagaimana narapidana di Lapas belajar memasak? Salah seorang warga binaan yang menjadi tukang masak di Rutan Kelas IIB Garut, Ahmad (37) mengatakan bahwa sebelum resmi menjadi tukang masak ia mendapat pelatihan khusus dalam memasak. Hal yang sama juga didapatkan warga binaan lainnya yang bertugas di dapur.
-
Siapa yang direhabilitasi? Jadi proses asesmen, dan juga rekomendasi asesmen ini tidak datang dari penyidik Polres Metro Jakarta Barat. Tetapi berdasarkan dari rekomendasi asesmen terpadu BNNP DKI Jakarta,' kata Syahduddi saat jumpa pers, Selasa (25/6/2024).
-
Bagaimana cara narapidana memperoleh kayu? 'Kayu ini tidak dibeli tapi diminta (dari tempat penggergajian kayu).
-
Kenapa napi dan tahanan di Lapas Curup membersihkan masjid? Persiapan bahkan dilakukan sebelum datangnya bulan suci Ramadan. Para napi dan tahanan bergotong royong membersihkan masjid, seperti yang dilakukan warga binaan Lapas Curup, Rejanglebong, Bengkulu.
“Salon tersebut kami jadikan sebagai sarana edukasi bagi mereka, sambil menyelam minum air, sambil belajar salon mereka sekaligus bisa mentreatment diri mereka sendiri,” katanya kepada merdeka.com, Selasa (18/5).
Dia mengatakan dengan adanya kegiatan pembinaan salon dapat menjadi bekal untuk mereka saat bebas nanti. Apalagi, kata dia di tengah pandemi seperti saat ini semakin susah dalam mencari pekerjaan. Kemudian dia juga membeberkan hingga saat ini, sebanyak 20 warga binaan sudah memiliki sertifikat yang menyatakan bahwa mereka sudah mampu melakukan perawatan kecantikan.
“Dapat dijadikan sebagai peluang usaha untuk mereka juga, kalau sudah ada bekal kan nantinya lebih mudah untuk bisa buka salon sendiri,” ungkapnya.
(mdk/ded)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Buat yang penasaran, yuk cobain tiga cara simpel agar kamu bisa tampil menarik meski tanpa makeup yang berlebihan.
Baca SelengkapnyaMereka ditarget bisa memperoleh pekerjaan lebih baik.
Baca SelengkapnyaAfriansyah Noor mengatakan tiga paket pelatihan digelar di BBPVP Medan.
Baca SelengkapnyaUntuk memfasilitasi jemaah haji yang ingin tampil cantik dan glamor, PPIH Debarkasi Makassar menyediakan Make Up Corner di Asrama Haji Sudiang.
Baca SelengkapnyaMelalui kegiatan cukur gratis, Barberkah berupaya meningkatkan rasa percaya diri dan kesejahteraan warga kurang lewat rambut yang rapi dan terawat.
Baca SelengkapnyaBahkan di bulan suci Ramadhan ini, dia tetap konsisten berolahraga meski dengan gerakan yang sederhana.
Baca SelengkapnyaAda banyak cara menjadi cantik secara fisik dan menarik dalam hal kepribadian.
Baca SelengkapnyaNathalie Holscher membuka klinik kecantikan bernama Lashair Lounge.
Baca SelengkapnyaMencapai cantik luar dalam membutuhkan usaha yang seimbang. Nah, Anda juga bisa mencapai kecantikan luar dalam ini dengan cara yang tepat.
Baca SelengkapnyaInneke tetap memancarkan pesona dan keanggunan yang memikat hati.
Baca SelengkapnyaMawar AFI rajin melakukan perawatan demi menjaga wajahnya tetap cantik di usia tak muda lagi.
Baca SelengkapnyaKecantikan Bunga Citra Lestari menuai banyak pujian. Artis yang kerap disapa Unge itu kini sudah genap berusia 40 tahun.
Baca Selengkapnya