Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tiga Wisatawan Tewas Tertimpa Batu saat Berenang di Bawah Air Terjun

Tiga Wisatawan Tewas Tertimpa Batu saat Berenang di Bawah Air Terjun Ilustrasi mayat. ©shutterstock.com

Merdeka.com - Musibah terjadi di lokasi wisata di Langkat, Sumut, Minggu (23/6). Tiga warga Medan meninggal dunia dan 2 lainnya sekarat setelah tertimpa bebatuan yang jatuh dari tebing pemandian air terjun Pulau VII Pantai Salak di Dusun Kwala Gebuk Desa Namo Sialang, Kecamatan Batang Serangan.

Berdasarkan informasi dihimpun, ketiga korban meninggal dunia yakni: Irham Efendy Lubis (38) dan putrinya Rahel Qori (9), warga Jalan Baut, Marelan, Medan; dan Raedah (37), warga Jalan Istiqomah, Helvetia Medan. Sementara korban sekarat yakni Yuni Ulpa (48) dan Bintang (15).

"Seluruh korban telah dievakuasi ke RS PTPN II Tanjung Selamat," kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Kabupaten Langkat, Irwan Syahri.

Peristiwa terjadi sekitar pukul 13.30 Wib. Saat itu para korban mandi di bawah air terjun Pulau VII Pantai Salak. Tiba-tiba bebatuan pada dinding air terjun runtuh dan jatuh menimpa mereka.

Para korban sebelumnya dikabarkan melakukan arung jeram menggunakan ban bersama rombongannya. Mereka mulai mengarungi sungai dari lokasi pemandian gajah dan berakhir di Pantai Salak.

Rombongan kemudian melanjutkan perjalanan menuju pemandian air terjun untuk berenang. Musibah pun terjadi saat mereka berada di sana. Irwan menduga jatuhnya bebatuan itu dipicu tingginya curah hujan dalam beberapa hari terakhir.

"Dugaan kami, batu yang ada di atas air terjun terbawa derasnya air. Sehingga jatuh ke bawah. Kebetulan mereka ada di bawah, terjadilah musibah itu," jelas Irwan.

Dia mengimbau warga, termasuk wisatawan, untuk lebih waspada dalam beraktivitas. “Kami mengimbau masyarakat untuk berhati-hati ketika berlibur," imbau Irwan.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Laka Laut di Pantai Parangtritis Sebabkan Dua Wisatawan Meninggal Dunia, Ini Fakta di Baliknya
Laka Laut di Pantai Parangtritis Sebabkan Dua Wisatawan Meninggal Dunia, Ini Fakta di Baliknya

Para korban diduga terseret air hingga ke palung pasir sehingga sulit diselamatkan

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Kapal Wisatawan Dihantam Gelombang & Tenggelam, Tiga Orang Meninggal
Detik-Detik Kapal Wisatawan Dihantam Gelombang & Tenggelam, Tiga Orang Meninggal

Nakhoda dan ABK langsung dibawa ke Polres Tapanuli Tengah untuk diminta keterangannya.

Baca Selengkapnya
Kronologi Tiga Buruh di Bali Tewas Tertimbun Longsor Tebing Setinggi 30 Meter
Kronologi Tiga Buruh di Bali Tewas Tertimbun Longsor Tebing Setinggi 30 Meter

Kronologinya berawal ketika para korban menggali batu di pertengahan tebing milik Jero Mangku Budi, sekitar pukul 09:00 WITA.

Baca Selengkapnya
Pasutri Tewas Diterjang Banjir Lahar Semeru, Jasadnya Terseret hingga 1 Kilometer
Pasutri Tewas Diterjang Banjir Lahar Semeru, Jasadnya Terseret hingga 1 Kilometer

Kedua korban ditemukan tertimpa material lumpur di aliran sungai Kalimujur Desa Kloposawit.

Baca Selengkapnya
Terseret Ombak di Malang, Satu Selamat dan Empat Orang Masih Hilang
Terseret Ombak di Malang, Satu Selamat dan Empat Orang Masih Hilang

Satu korban terseret ombak di kawasan Pantai Jembatan Panjang Tanjung Sirap, Kabupaten Malang, ditemukan selamat, sedangkan empat lainnya masih hilang.

Baca Selengkapnya
Tiga Warga Tersengat Ikan Pari saat Asyik Berenang di Pantai Widuri, Satu Orang Pingsan
Tiga Warga Tersengat Ikan Pari saat Asyik Berenang di Pantai Widuri, Satu Orang Pingsan

Dari tiga orang tersebut, satu orang S (34) di antaranya harus dilarikan ke rumah sakit karena tak sadarkan diri.

Baca Selengkapnya
Ini Identitas 4 Korban Tewas dan Penyebab Mobil Wisatawan Masuk Jurang Kawasan Bromo
Ini Identitas 4 Korban Tewas dan Penyebab Mobil Wisatawan Masuk Jurang Kawasan Bromo

Polisi menjelaskan peristiwa kecelakaan tunggal tersebut, berdasarkan informasi yang diterima dari saksi mata terjadi antara pukul 18.00 hingga 18.30 WIB.

Baca Selengkapnya
Dua Wisatawan Tewas Tenggelam Usai Berenang di Zona Bahaya Pangandaran
Dua Wisatawan Tewas Tenggelam Usai Berenang di Zona Bahaya Pangandaran

Mereka kemudian berenang dan terbawa arus ombak di kawasan terlarang Pantai Barat, Kabupaten Pangandaran.

Baca Selengkapnya
3 Warga Meninggal Dunia Akibat Banjir dan Longsor di Lebak Banten
3 Warga Meninggal Dunia Akibat Banjir dan Longsor di Lebak Banten

Semua korban meninggal dunia sudah dimakamkan oleh anggota keluarganya.

Baca Selengkapnya
Potret Detik-Detik Banjir Lahar Gunung Semeru Terjang Tumpak Sewu, Bikin 9 Wisatawan Terjebak
Potret Detik-Detik Banjir Lahar Gunung Semeru Terjang Tumpak Sewu, Bikin 9 Wisatawan Terjebak

Banjir lahar hujan Gunung Semeru menerjang objek wisata air terjun Tumpak Sewu pada Rabu (30/1).

Baca Selengkapnya
Jalani Pengobatan Alternatif Mandi di Danau Kuari Bogor, Tiga Orang Hilang Tenggelam
Jalani Pengobatan Alternatif Mandi di Danau Kuari Bogor, Tiga Orang Hilang Tenggelam

Para korban diketahui sedang melakukan pengobatan alternatif, dengan cara mandi di danau

Baca Selengkapnya
Tebing Setinggi 100 Meter Longsor, 4 Penambang dan 2 Truk Pasir Tertimbun Material Tanah
Tebing Setinggi 100 Meter Longsor, 4 Penambang dan 2 Truk Pasir Tertimbun Material Tanah

Tebing Setinggi 100 Meter Longsor, 4 Penambang dan 2 Truk Pasir Tertimbun Material Tanah

Baca Selengkapnya