Tinggal satu titik tol Jakarta-Surabaya belum tersambung sebelum mudik Lebaran
Merdeka.com - Jalur tol sepanjang 760 km yang menghubungkan Jakarta-Surabaya ditargetkan bisa digunakan saat mudik Lebaran. Namun hingga saat ini, ada dua titik belum tersambung, Tol Kali Kutho Kendal yang berada di proyek pembangunan Tol Batang - Semarang dan jembatan Kali Kenteng.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimulyono, memperkirakan sebelum Lebaran Tol Kali Kutho tersambung. Sehingga tinggal satu titik yakni jembatan Kali Kenteng.
"Kalau yang Kali Kutho masih belum bisa nyambung, baru bisa nyambung H-3 atau H-2. Beberapa hari lalu baru ngecek. Selasa nanti ngecek lagi bersama Menhub dan Menko Puan," kata Basuki Hadimulyono di Universitas Brawijaya Malang, Jumat (1/5).
-
Gimana caranya agar mudik aman? Biar selamat sampai tujuan, intip tips mudik aman dan nyaman ala Dirut KAI.
-
Kenapa Korlantas Polri mengantisipasi kecelakaan mudik? Pada tahun 2023 terjadi 512 kejadian. Pada tahun ini diupayakan diturunkan. 'Pada tahun 2024 kami berharap dapat meminimalkan sehingga operasi tadi bisa berjalan dengan aman dan nyaman itu bisa terwujud,' katanya.
-
Bagaimana cara mudik yang menyenangkan? Ramaikan mudik dengan berbagi quotes-quotes lucu seputar perjalanan pulang kampung.
-
Kenapa Pertamina menyelenggarakan Mudik Asyik? Program ini merupakan salah satu apresiasi Pertamina kepada masyarakat, terutama pengguna loyal produk Pertamina, sehingga masyarakat bisa memiliki pengalaman mudik yang nyaman, aman dan menyenangkan dengan Pertamina.
-
Bagaimana Korlantas Polri siapkan mudik 2024? Selain itu, kata Slamet, polisi tidak hanya melakukan pengaturan lalu lintas arus mudik dan balik, tetapi pengamanan serta kesiapan rumah-rumah ibadah dan tempat wisata.
-
Barang apa saja yang harus dipertimbangkan untuk dibawa saat mudik? Pertama, sebelum melakukan perjalanan, periksa jumlah barang yang akan dibawa dan kategorikan berdasarkan ketergantungan dan kepentingannya. Pertimbangkan apa yang benar-benar diperlukan dan apa yang dapat ditinggalkan.
Dikarenakan arus mudik Lebaran mulai terjadi pada 9 Juni nanti, maka akan dipersiapkan jalur alternatif di titik yang belum tersambung.
"Kalau memang belum nyambung, nanti dikeluarkan dulu baru masuk lagi. Hanya sekitar 500 meter," tegasnya.
"Kalau Kenteng itu tingginya minimal 40 meter, sehingga ini belum bisa nyambung tapi di bawahnya sudah kita bikin jalan. Supaya orang bisa jalan lewat situ, sehingga tidak perlu keluar jalan," jelasnya.
Kementrian PUPR sudah melakukan koordinasi dengan Korlantas untuk membuat kelengkapan yang dibutuhkan untuk mudik lebaran.
"Sudah disepakati dengan Kakorlantas nanti dibuatkan perlengkapan jalurnya," tegasnya.
Menteri Basuki juga menyampaikan bahwa mudik akan berlangsung nyaman dan aman dipengaruhi oleh tiga hal yakni persiapan sarana dan prasarananya, lalu lintas dan perilakunya pengguna jalan. Pihaknya meminta masyarakat dapat bijak menggunakan jalan selama arus mudik.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Listyo turut mengimbau kepada para pemudik agar tidak memaksakan diri selama berkendara ke kampung halaman
Baca SelengkapnyaTol tersebut diharapkan mengurai kemacetan di musim mudik lebaran
Baca SelengkapnyaKorlantas Polri mengungkap alasan adanya larangan kendaraan sumbu tiga masuk jalur tol Jakarta-Cikampek.
Baca SelengkapnyaIni berbeda jika dibandingkan dengan arus mudik 2023, di mana masyarakat banyak memilih siang hari.
Baca SelengkapnyaDirlantas Polda Metro Jaya mempersiapkan beberapa langkah untuk mencegah kemacetan kendaraan yang akan menuju Jakarta dan sekitarnya saat arus balik.
Baca SelengkapnyaKapolri menyempatkan untuk mengecek fasilitas yang ada di pos terpadu dan pos pelayanan.
Baca SelengkapnyaJasa Marga memberikan perhatian penuh bagi pengguna tol Trans Jawa.
Baca SelengkapnyaPemerintah mengimbau sebisa mungkin masyarakat sudah memiliki tiket pada H-1 lebaran.
Baca SelengkapnyaKarena dua hari itu masih sepi sehingga pemudik bisa lebih nyaman menempuh perjalanan pulang.
Baca SelengkapnyaUntuk arus kendaraan roda dua di Pelabuhan Bakauheni yang keluar dari kapal cukup lancar.
Baca SelengkapnyaRuas tol pertama yang akan difungsionalkan yakni Tol Solo– Jogja– NYIA Kulon Progo segmen Klaten– Prambanan.
Baca SelengkapnyaWarga diminta selalu waspada dan mempersiapkan kendaraan sebaik mungkin sebelum mudik
Baca Selengkapnya