Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tutup 6 jam, 228 penerbangan batal berangkat dari Bandara Ngurah Rai

Tutup 6 jam, 228 penerbangan batal berangkat dari Bandara Ngurah Rai Bandara Ngurah Rai. ©AFP PHOTO/Sonny Tumbelaka

Merdeka.com - Lebih dari 220 penerbangan, baik itu domestik ataupun luar negeri, dikabarkan batal terbang dari Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali. Hal ini menyusul bandara itu ditutup selama enam jam akibat efek abu vulkanik dari letusan Gunung Raung.

Menurut GM PAP I Ngurah Rai, Trikora Harjo, Kamis (6/8), Bandara Ngurah Rai direncanakan baru dibuka kembali pukul 18.00 WITA. Dampak dari penutupan ini, ‎sedikitnya ada 228 penerbangan yang dibatalkan, dari 380 rencana penerbangan hari ini.

Trikora Harjo mengatakan, penerbangan dalam sehari diperkirakan mencapai 380 penerbangan, baik rute domestik dan internasional. Selama enam jam penutupan, kata dia, adalah saat-saat paling terpadat jadwal penerbangan dan kedatangan.

Orang lain juga bertanya?

"Kita jadwalkan buka kembali sore nanti pukul 18.00 WITA. Imbauan ini berdasarkan informasi pergerakan abu vulkanik Gunung Raung dari BMKG Darwin, sehingga mengharuskan penutupan jalur penerbangan dan kedatangan," kata Trikora di Bandara Ngurah Rai.

Menurut Trikora, seperti pada jadwal penutupan sebelumnya, pihak bandara menyediakan layanan jasa antar kepada penumpang pesawat yang akan kembali ke penginapan. Soal kepastian bisa kembali dibuka, pihaknya mengaku tetap berdasarkan petunjuk dari BMKG.

"Semoga nanti tidak ada kendala dan bisa kembali dibuka kembali jalur keberangkatan dan penerbangan," tambah Trikora.

Pada kesempatan ini, sejumlah penumpang khususnya yang domestik terlihat sibuk mengurus pengajuan daftar jadwal ulang pada petugas maskapai masing-masing.

(mdk/ary)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Antisipasi Macet Jelang WWF di Bali, Akses Persimpangan Jalan Bandara Ngurah Rai Ditutup
Antisipasi Macet Jelang WWF di Bali, Akses Persimpangan Jalan Bandara Ngurah Rai Ditutup

Untuk mengantisipasi kepadatan lalu lintas di sekitar Bandara

Baca Selengkapnya
22 Penerbangan Internasional Rute Bali Dibatalkan Imbas Erupsi Gunung Lewotobi
22 Penerbangan Internasional Rute Bali Dibatalkan Imbas Erupsi Gunung Lewotobi

Pembatalan ini terjadi sejak Selasa (12/11) setelah kembali terjadinya erupsi, sementara sebelumnya hanya penerbangan domestik yang terdampak.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Bule 'Ngemper' di Bandara Ngurah Rai Imbas Letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki
FOTO: Potret Bule 'Ngemper' di Bandara Ngurah Rai Imbas Letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki

Penerbangan dari dan menuju Bandara Ngurah Rai Bali terdampak letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki yang disertai muntahan kolom abu vulkanik setinggi 9.000 meter.

Baca Selengkapnya
Gunung Marapi Erupsi, Bandara Internasional Minangkabau Padang Ditutup Sementara
Gunung Marapi Erupsi, Bandara Internasional Minangkabau Padang Ditutup Sementara

Sebaran abu vulkanik dapat membahayakan dan menghentikan kerja mesin pesawat terbang.

Baca Selengkapnya
Macet Horor Bali: Segini Total Wisatawan yang Padati Bali saat Libur Natal dan Tahun Baru
Macet Horor Bali: Segini Total Wisatawan yang Padati Bali saat Libur Natal dan Tahun Baru

Bandara I Gusti Ngurah Rai juga mencatat ada 6.736 pergerakan pesawat selama periode libur natal dan tahun baru.

Baca Selengkapnya
1 Juta Lebih Penumpang Dilayani saat Mudik Lebaran di Bandara I Gusti Ngurah Rai
1 Juta Lebih Penumpang Dilayani saat Mudik Lebaran di Bandara I Gusti Ngurah Rai

Jumlah tersebut mengalami peningkatan sebanyak 6 persen dari jumlah pelayanan penumpang di tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Viral Turis Jalan Kaki ke Bandara Bali Akibat Macet Parah, Ini Penjelasan Petugas
Viral Turis Jalan Kaki ke Bandara Bali Akibat Macet Parah, Ini Penjelasan Petugas

Petugas menyebutkan, terkait adanya kemacetan di jalur menuju Bandara I Gusti Ngurah Rai terus memonitor kecepatan in-out kendaraan.

Baca Selengkapnya
Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, 90 Penerbangan di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali Dibatalkan
Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, 90 Penerbangan di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali Dibatalkan

Dari 90 penerbangan itu, yang paling banyak adalah pembatalan rute dari Australia ke Bali dan sebaliknya, sebanyak 36 penerbangan.

Baca Selengkapnya
Dampak Erupsi Gunung Ruang, Penerbangan Bali-Jepang Via Manado Dibatalkan
Dampak Erupsi Gunung Ruang, Penerbangan Bali-Jepang Via Manado Dibatalkan

Seperti diketahui, erupsi Gunung Ruang yang terjadi sejak Rabu (17/3) tengah malam membuat Bandara Sam Ratulangi di Manado harus ditutup sementara.

Baca Selengkapnya
Ribuan Penumpang Pesawat Terdampak Abu Vulkanik Gunung Ruang
Ribuan Penumpang Pesawat Terdampak Abu Vulkanik Gunung Ruang

Sebagian besar penumpang melakukan reschedule dan refund ke masing masing maskapai penerbangannya.

Baca Selengkapnya
7 Bandara Ditutup Sementara Akibat Erupsi Gunung Ruang
7 Bandara Ditutup Sementara Akibat Erupsi Gunung Ruang

Penutupan ini berdasarkan Notice to Airmen (NOTAM) yang dikeluarkan Perum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia atau AirNav Indonesia.

Baca Selengkapnya
Terjebak Macet di Jalan Tol Bali Mandara, Turis Jalan Kaki Menuju Bandara I Gusti Ngurah Rai
Terjebak Macet di Jalan Tol Bali Mandara, Turis Jalan Kaki Menuju Bandara I Gusti Ngurah Rai

Tidak hanya turis asing yang berjalan menuju Bandara I Gusti Ngurah Rai ada juga turis domestik.

Baca Selengkapnya