Undang ekonom ke Istana, Jokowi bakal reshuffle menteri ekonomi?
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil belasan ekonom untuk dimintai sejumlah masukan terkait perekonomian di Tanah Air. Jokowi sangat sadar bila tim ekonominya alias kinerja menteri ekonomi masih lemah dan jauh dari harapan.
"(Presiden Jokowi) Sangat sadar. Beliau katakan kalau hari ini ketemu orangnya akan saya lantik," kata ekonom dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Tony Prasetyantono kepada wartawan usai bertemu Presiden Jokowi di Istana, Jakarta, Senin (29/6).
Jokowi makin memberikan sinyal kuat bila reshuffle kabinet di bidang ekonomi bakal tak terhindarkan. Bahkan, Wakil Presiden Jusuf Kalla juga menyadari bila kinerja menteri di bidang ekonomi masih jauh dari harapan.
-
Kenapa Jokowi reshuffle kabinetnya? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle kabinet menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Bagaimana Jokowi melakukan reshuffle? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Siapa yang disebut sebagai timnya Jokowi? 'Prabowo-Gibran serta koalisi Indonesia maju, kami terang-terangan dan tidak malu-malu dan tidak mencla-mencle. Kami adalah timnya Pak Joko Widodo dan Anda tahu saya sekian tahun adalah lawan Pak Jokowi. Dua kali saya kalah (dari Jokowi),'
-
Siapa menteri Jokowi yang terlibat korupsi? Para Menteri Jokowi yang Terjerat Kasus Korupsi Dua periode pemerintahan Presiden Jokowi setidaknya ada bebarapa menteri yang terjerat kasus korupsi.
-
Kenapa Jokowi dikritik? Khususnya terhadap keluarga Jokowi yang ikut dalam kontestasi politik baik Pilpres maupun pilkada.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
"Pak JK juga nambahin beliau datang belakangan dan beliau juga sadar betul," tegasnya.
Tony menjelaskan, Presiden Jokowi menilai bila para menteri-menterinya sebetulnya orang-orang yang cukup pintar. Tetapi, kata Jokowi, masih ada kesenjangan.
"Memang menurut Pak Jokowi kabinet ini pintar-pintar cuma memang ada kesenjangan, cuma kita tidak punya ekonom bintang yang ditemukan pasar. Jadi kita butuh playmaker. Beliau menyadari dan saya sangat surprise," tandasnya.
(mdk/gil)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi minta semua menteri mencari tahu penyebab PMI Indonesia terkontraksi setelah 34 bulan berturut-turut mengalami trens ekspansi.
Baca SelengkapnyaWacana reshuffle kabinet muncul usai Presiden Jokowi bertemu dengan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Istana Bogor.
Baca SelengkapnyaPPP pesimis Presiden Jokowi akan melakukan reshuffle kabinet di akhir 2023.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi terus memantau realisasi belanja pemerintah pusat maupun daerah.
Baca SelengkapnyaBeredar kabar Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal melakukan perombakan kabinet atau reshuffle dalam waktu dekat.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi merespons heboh kabar beberapa menteri di Kabinet Indonesia Maju akan mundur
Baca SelengkapnyaPresiden Prabowo Subianto menugaskan Kembali Airlangga Hartarto sebagai Menteri Koordinator Perekonomian di Kabinet Merah Putih.
Baca SelengkapnyaReshuffle kabinet saat ini masih hak prerogatif Jokowi sebagai presiden.
Baca SelengkapnyaDari 13 menteri yang direshuffle, 4 menteri dari PDIP dicopot oleh Presiden Jokowi dan satu lagi Kepala BIN Budi Gunawan yang dianggap dekat dengan PDIP.
Baca SelengkapnyaDia mengancam bakal mencopot menteri yang kinerjanya buruk.
Baca SelengkapnyaPrabowo juga memberikan arahan agar para menteri untuk segera menyiapkan program kerja masing-masing.
Baca SelengkapnyaPasar akan jauh lebih percaya kepada profesional yang mampu mengelola keuangan dengan ba
Baca Selengkapnya