Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Update Kasus Covid-19 di Indonesia Per 17 April 2021

Update Kasus Covid-19 di Indonesia Per 17 April 2021 Ilustrasi corona. ©2020 Merdeka.com/shutterstock

Merdeka.com - Kementerian Kesehatan melaporkan penambahan kasus positif Covid-19 pada Sabtu (17/4) sebanyak 5.041 kasus. Dengan pertambahan kasus ini, total sebanyak 1.599.763 orang terinfeksi Covid-19.

Penambahan kasus positif berdasarkan hasil pemeriksaan PCR terhadap 64.838 spesimen, dan 44.955 orang.

Sementara itu, kasus meninggal hari ini bertambah 132 kasus. Sehingga totalnya 43.328 orang meninggal dunia akibat Covid-19.

Pasien sembuh dari Covid-19 bertambah 5.963 kasus. Sehingga sebanyak 1.450.192 orang Indonesia sudah sembuh dari Covid-19.

Kementerian Kesehatan juga mencatat terjadi penurunan angka kasus aktif sebanyak 1.054 menjadi 106.243 kasus. Sementara masih ada 60.699 suspek.

Kemudian, Jawa Barat menyumbang 832 kasus baru Covid-19. Di luar Pulau Jawa, penambahan kasus positif Covid-19 terjadi di Riau dengan 320 kasus dan Kalimantan Timur 209 kasus.

Berikut rincian penambahan 5.041 kasus positif corona di Indonesia yang ditemukan di 34 provinsi:

1. Aceh: Tambah Tambah 35 kasus baru Covid-19

2. Sumatera Utara: Tambah 63 kasus baru Covid-19

3. Sumatera Barat: Tambah 206 kasus baru Covid-19

4. Riau: Tambah 320 kasus baru Covid-19

5. Jambi: Tambah 68 kasus baru Covid-19

6. Sumatera Selatan: Tambah 126 kasus baru Covid-19

7. Bengkulu: Tambah 54 kasus baru Covid-19

8. Lampung: Tambah 70 kasus baru Covid-19

9. Bangka Belitung: Tambah 94 kasus baru Covid-19

10. Kepulauan Riau: Tambah 69 baru Covid-19

11. DKI Jakarta: Tambah 1.037 kasus baru Covid-19

12. Jawa Barat: Tambah 832 kasus baru Covid-19

13. Jawa Tengah: Tambah 518 kasus baru Covid-19

14. D.I Yogyakarta: Tambah 158 kasus baru Covid-19

15. Jawa Timur: Tambah 285 kasus baru Covid-19

16. Banten: Tambah 102 kasus baru Covid-19

17. Bali: Tambah 169 kasus baru Covid-19

18. Nusa Tenggara Barat: Tambah 33 kasus baru Covid-19

19. Nusa Tenggara Timur: Tambah 24 kasus baru Covid-19

20. Kalimantan Barat: Tambah 97 kasus baru Covid-19

21. Kalimantan Selatan: Tambah 156 kasus baru Covid-19

23. Kalimantan Timur: Tambah 209 kasus Covid-19

24. Kalimantan Utara: Tambah 15 kasus baru Covid-19

25. Sulawesi Utara: Tambah 3 kasus baru Covid-19

26. Sulawesi Tengah: Tambah 70 kasus baru Covid-19

27. Sulawesi Selatan: Tambah 35 kasus baru Covid-19

28. Sulawesi Tenggara: Tambah 4 kasus baru Covid-19

29. Gorontalo: Tambah 12 kasus baru Covid-19

30. Sulawesi Barat: Tambah 1 kasus baru Covid-19

31. Maluku: Tambah 13 kasus baru Covid-19

32. Maluku Utara: Tambah 6 kasus baru Covid-19

33. Papua: Tambah 13 kasus baru Covid-19

34. Papua Barat: Tambah 27 kasus baru Covid-19

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223
Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Tembus 6.223

Kemenkes juga melaporkan kasus Covid-19 terkonfirmasi per 12 Desember 2023 mencapai 6.815.576 kasus atau bertambah sekitar 298 pasien dalam sepekan terakhir.

Baca Selengkapnya
43 Kasus Covid-19 Ditemukan di Bali, Warga Diimbau Terapkan Prokes
43 Kasus Covid-19 Ditemukan di Bali, Warga Diimbau Terapkan Prokes

Temuan kasus Covid-19 kembali memantik kekhawatiran. Di Bali, ditemukan 43 kasus sejak awal Desember 2024.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi
Kasus Covid-19 Meningkat di 21 Provinsi

Tren kenaikan kasus mingguan Covid-19 nasional per 9 Desember 2023 dilaporkan menyentuh angka 554 kasus positif.

Baca Selengkapnya
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen
Pasien Covid-19 yang Dirawat di Rumah Sakit RI Naik 255 Persen

Tjandra mengatakan, data WHO menunjukkan, ada kenaikan 255 persen perawatan Covid-19 di rumah sakit Indonesia.

Baca Selengkapnya
FOTO: Covid-19 Melonjak Lagi, Kasus Aktif di RI Kini Tembus 6.000 Lebih
FOTO: Covid-19 Melonjak Lagi, Kasus Aktif di RI Kini Tembus 6.000 Lebih

Kemenkes merekomendasikan masyarakat untuk melengkapi vaksinasi Covid-19 di tengah kasus yang kembali melonjak.

Baca Selengkapnya
61 Kasus Positif Covid-19 Ditemukan di DIY
61 Kasus Positif Covid-19 Ditemukan di DIY

Lonjakan kasus Covid-19 terjadi di DIY. Berdasarkan data Dinas Kesehatan (Dinkes) DIY saat ini sudah tercatat 61 kasus positif Covid di provinsi itu.

Baca Selengkapnya
Ada Faktor Pancaroba, Ini 3 Penyebab Kenaikan Kasus Covid-19 di Jakarta
Ada Faktor Pancaroba, Ini 3 Penyebab Kenaikan Kasus Covid-19 di Jakarta

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mengungkapkan tiga penyebab kenaikan kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Penyebaran Covid-19 Varian JN.1 di Indonesia Naik Jadi 41 Kasus
Penyebaran Covid-19 Varian JN.1 di Indonesia Naik Jadi 41 Kasus

Penemuan kasus yang dihimpun per tanggal 6-23 Desember 2023 sebanyak 5 kasus.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat
Kasus Covid-19 di Indonesia Kembali Meningkat

mengonfirmasi tren kasus mingguan Covid-19 di Indonesia kembali mengalami peningkatan.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Menkes soal Kenaikan Kasus Covid-19 JN.1
Blak-blakan Menkes soal Kenaikan Kasus Covid-19 JN.1

Hingga 19 Desember 2023, jumlah kasus Covid-19 JN.1 mencapai 41 kasus.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Naik Lagi, Apa yang Terjadi?
Kasus Covid-19 Naik Lagi, Apa yang Terjadi?

Sejumlah negara melaporkan kembali naiknya kasus virus Covid-19 sejak akhir November 2023.

Baca Selengkapnya
Data Kasus Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir
Data Kasus Covid-19 di Indonesia Sepekan Terakhir

Terjadi lonjakan kasus Covid-19 di Indonesia menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya