Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Usai dilantik, menteri baru langsung ikut sidang paripurna

Usai dilantik, menteri baru langsung ikut sidang paripurna Jokowi umumkan reshuffle Kabinet Kerja. ©2016 Merdeka.com/rizky erzi andwika

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) merombak posisi 12 menteri. 12 Menteri itu ada yang diganti dan bergeser posisi.

Jokowi mengatakan 12 menteri baru itu akan dilantik pada pukul 13.30 WIB. Selanjutnya menteri baru itu langsung mengikuti sidang paripurna di Istana Negara.

"Mereka usai dilantik langsung kerja mengikuti sidang paripurna," kata Jokowi usai mengumumkan reshuffle kabinet, Rabu (27/7).

Berikut daftar 12 menteri baru Jokowi:

Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan

Wiranto

menggantikan

Luhut Binsar Pandjaitan

Menteri Koordinator Maritim

Luhut Binsar Pandjaitan

menggantikan

Rizal Ramli

Menteri Keuangan

Sri Mulyani

menggantikan

Bambang Brodjonegoro

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional

Bambang Brodjonegoro

menggantikan

Sofyan Djalil

Menteri Pendidikan Nasional

DR Muhajir Effendi

menggantikan

Anies Baswedan

Menteri Pedagangan

Enggartiasto Lukito

menggantikan

Thomas Lembong

Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional

Sofyan Djalil

menggantikan

Ferry Mursyidan Baldan

Menteri Perindustrian

Airlangga Hartanto

menggantikan

Saleh Husin

Menteri Perhubungan

Budi Karya Sumadi

menggantikan

Ignatius Jonan

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral

Arcandra Tahar

menggantikan

Sudirman Said

Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Asman Abnur

menggantikan

Yuddy Chrisnandi (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Momen Pasha Ungu Dekati Jokowi, Sempat Bisik-Bisik ke Asisten Ajudan di DPR
VIDEO: Momen Pasha Ungu Dekati Jokowi, Sempat Bisik-Bisik ke Asisten Ajudan di DPR

Sidang Paripurna Pengucapan sumpah atau janji Anggota MPR/DPR/DPD Periode 2024 - 2029, Selasa 1 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
Tancap Gas, Presiden Prabowo Dijadwalkan Lantik Menteri Kabinet Besok
Tancap Gas, Presiden Prabowo Dijadwalkan Lantik Menteri Kabinet Besok

Widiyanti Putri Wardhana mengaku dipanggil Prabowo ke Istana pada Minggu malam untuk pengumuman menteri-menteri kabinet.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Titiek Soeharto Rela Desak-desakan Foto Bareng Jokowi di DPR
VIDEO: Momen Titiek Soeharto Rela Desak-desakan Foto Bareng Jokowi di DPR

Langkah Jokowi terhenti ketika didekati Titiek Soeharto dan Didiet Hediprasetyo

Baca Selengkapnya
VIDEO: [FULL] Daftar Nama 53 Menteri & Kepala Lembaga Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran
VIDEO: [FULL] Daftar Nama 53 Menteri & Kepala Lembaga Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran

Presiden Prabowo Subianto sudah melantik 48 menteri yang masuk Kabinet Merah Putih

Baca Selengkapnya
VIDEO: Suara Tegas Presiden Prabowo Pimpin Momen Sakral Pengambilan Sumpah Menteri di Istana
VIDEO: Suara Tegas Presiden Prabowo Pimpin Momen Sakral Pengambilan Sumpah Menteri di Istana

Presiden Prabowo Subianto hari ini melantik 53 menteri Kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (21/10)

Baca Selengkapnya
Prabowo Diagendakan Lantik Kepala Badan di Istana Negara Hari Ini
Prabowo Diagendakan Lantik Kepala Badan di Istana Negara Hari Ini

Kemudian Prabowo akan menggelar sidang kabinet paripurna perdana pada Rabu, 23 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Puan Anak Mega & Budi Gunawan Foto Bareng, Prabowo Salam Komando Usai Pelantikan di Istana
VIDEO: Puan Anak Mega & Budi Gunawan Foto Bareng, Prabowo Salam Komando Usai Pelantikan di Istana

Presiden Prabowo Subianto hari ini melantik 54 menteri Kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (21/10).

Baca Selengkapnya
Jokowi Kembali Reshuffle Kabinet, Ini Pesan Wapres Ma'ruf Amin
Jokowi Kembali Reshuffle Kabinet, Ini Pesan Wapres Ma'ruf Amin

Wapres Ma'ruf Amin berharap pejabat yang nanti dilantik Jokowi responsif dengan masalah yang dihadapi Bangsa Indonesia.

Baca Selengkapnya
Resmi Dilantik Jokowi, Ini Daftar Tiga Menteri dan Satu Wakil Menteri Baru
Resmi Dilantik Jokowi, Ini Daftar Tiga Menteri dan Satu Wakil Menteri Baru

Usai disumpah, tiga menteri dan satu wakil menteri langsung menandatangani surat pelantikan.

Baca Selengkapnya
Pelantikan Kabinet Prabowo-Gibran Tanggal 21 Oktober 2024, Terbagi 2 Sesi
Pelantikan Kabinet Prabowo-Gibran Tanggal 21 Oktober 2024, Terbagi 2 Sesi

Pelantikan itu dilakukan sehari setelah Prabowo-Gibran dilantik atau diambil sumpahnya menjadi Presiden-Wakil Presiden terpilih periode 2024-2029.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Unik Pelantikan DPR, Airlangga Nunduk Salami Prabowo Perlihatkan Mimik Komik Lucu
VIDEO: Momen Unik Pelantikan DPR, Airlangga Nunduk Salami Prabowo Perlihatkan Mimik Komik Lucu

Saat hendak duduk, Prabowo sempat menyalami Menko Airlangga Hartarto

Baca Selengkapnya
Tiba di Istana, AHY, Yusril, Budi Arie hingga Zulkifli Hasan Kompak Berdasi Biru Muda
Tiba di Istana, AHY, Yusril, Budi Arie hingga Zulkifli Hasan Kompak Berdasi Biru Muda

Para calon Menteri Prabowo datang dengan memakai setelan jas bewarna hitam dan dasi berwarna biru muda.

Baca Selengkapnya