Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Vaksinasi Booster di Depok Sasar Lansia, Sementara Baru di RS Universitas Indonesia

Vaksinasi Booster di Depok Sasar Lansia, Sementara Baru di RS Universitas Indonesia Penyuntikan vaksin booster Covid-19 untuk lansia. ©2022 Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Sejak dua hari lalu, Pemerintah Kota Depok mulai menggelar pemberian vaksin tahap ketiga atau booster. Saat ini baru dilaksanakan di Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI) Depok.

"Untuk di puskesmas dan fasyankes lain menunggu droping vaksin dari Kemenkes," kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Depok, Mary Liziawati, Jumat (14/1).

Dikatakan Mary bahwa target yang akan disasar untuk vaksin tahap ketiga ini adalah seluruh lansia yang ada di Kota Depok. "Targetnya seluruh lansia," tukasnya.

Orang lain juga bertanya?

Pihaknya akan terus melaksanakan vaksinai booster sesuai arahan pemerintah. Mary mengaku tidak tahu mengenai target penyelesaiannya karena persediaan vaksin tergantung pada pemerintah pusat.

"Belum kita targetkan waktunya mengingat droping vaksin dari pusat belum tahu kapan dan berapa jumlahnya," paparnya.

Sedangkan untuk vaksinasi anak di Depok saat ini sudah mencapai 88 persen. Dan diharapkan seluruh anak yang sesuai sasaran selesai divaksin sehingga dapat menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) dalam waktu dekat.

"Sampai kemarin sore cakupan vaksin anak 88.57%," tambahnya.

Terpisah, Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengatakan, kalangan lansia menjadi penting untuk mendapat vaksinasi karena mereka termasuk kalangan yang rawan.

"Iya ini yang sangat penting mereka. Kalau lansia rawan jadi yang diharapkan lansia diprioritaskan," katanya.

Nantinya pelaksanaan vaksinasi booster ini digelar di puskesmas di Depok. "Iya puskesmas, tempat biasa," ungkapnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Covid-19 Naik Lagi, Kemenkes akan Beri Vaksin Booster Ketiga Untuk Masyarakat
Covid-19 Naik Lagi, Kemenkes akan Beri Vaksin Booster Ketiga Untuk Masyarakat

Rencana pemberian booster ketiga ini buntut kembali meningkatnya kasus Covid-19.

Baca Selengkapnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya
Ada 44 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta, Ini Daftarnya

Pemerintah mengimbau masyarakat untuk melakukan vaksinasi Covid-19 sampai dosis kelima atau booster ketiga.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember

Vaksin booster masih gratis dan dapat ditemukan di puskesmas atau faskes terdekat.

Baca Selengkapnya
Menkes Sebut Vaksinasi Covid-19 Gratis Berakhir 31 Desember 2023
Menkes Sebut Vaksinasi Covid-19 Gratis Berakhir 31 Desember 2023

Mulai 1 Januari 2024, vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat umum berbayar.

Baca Selengkapnya
Cegah Diare dan Kanker Serviks, Vaksinasi RV dan HPV Dimulai di Tasikmalaya
Cegah Diare dan Kanker Serviks, Vaksinasi RV dan HPV Dimulai di Tasikmalaya

Pemkot Tasikmalaya memulai program vaksinasi rotavirus (RV) dan human papillomavirus (HPV) pada Rabu (9/8).

Baca Selengkapnya
FOTO: Kasus Covid-19 Meningkat Signifikan, Warga Antre Vaksin Booster saat Car Free Day Jakarta
FOTO: Kasus Covid-19 Meningkat Signifikan, Warga Antre Vaksin Booster saat Car Free Day Jakarta

Beberapa waktu terakhir terjadi lonjakan kasus Covid-19 yang cukup signifikan di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Gelar Vaksinasi Polio di Stasiun Kereta Api, Berikut Jadwalnya
Dinkes DKI Gelar Vaksinasi Polio di Stasiun Kereta Api, Berikut Jadwalnya

Polio merupakan penyakit yang dapat dicegah melalui pemberian imunisasi kepada anak-anak.

Baca Selengkapnya
Kemenkes: Indonesia Kini Memasuki Era Masyarakatnya Mulai Menua
Kemenkes: Indonesia Kini Memasuki Era Masyarakatnya Mulai Menua

Kemenkes menyatakan Indonesia mulai memasuki era penuaan penduduk atau aging population

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali
Kasus Covid-19 di Jakarta Naik Jelang Nataru, Dinkes: Masih Aman & Sangat Terkendali

Sejak 27 November sampai 3 Desember kenaikan sebanyak 30 persen.

Baca Selengkapnya
FOTO: Wujudkan Indonesia Bebas Rabies 2030, Anjing dan Kucing di Depok Divaksin Massal
FOTO: Wujudkan Indonesia Bebas Rabies 2030, Anjing dan Kucing di Depok Divaksin Massal

Kegiatan Vaksinasi Rabies Massal se-Kota Depok digelar untuk mewujudkan Indonesia bebas penyakit rabies pada 2030.

Baca Selengkapnya
Vaksin Covid-19 Mulai Berbayar, Ini Kelompok yang Bisa Dapat Gratis
Vaksin Covid-19 Mulai Berbayar, Ini Kelompok yang Bisa Dapat Gratis

Maxi berujar, kelompok pertama yang bisa mendapatkan vaksin gratis adalah yang belum pernah menerima vaksin Covid-19 sama sekali.

Baca Selengkapnya
Cegah DBD, Kemenkes Introduksi Vaksin Dengue Tahun Depan
Cegah DBD, Kemenkes Introduksi Vaksin Dengue Tahun Depan

Introduksi vaksin dengue bertujuan mencegah penyebaran demam berdarah.

Baca Selengkapnya