Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wacana full day school, guru wajib kreatif agar siswa tak bosan

Wacana full day school, guru wajib kreatif agar siswa tak bosan Ilustrasi Anak Sekolah. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, setuju usulan Kemendikbud menerapkan sistem seharian di sekolah atau full day school. Hanya saja, kata dia, tenaga pendidik harus meningkatkan kreativitas agar siswa tidak bosan di sekolah.

"Anak dikontrol begitu dengan asumsi di rumah enggak punya tempat bermain. Tapi gurunya juga mesti kreatif, kalau enggak kan ngebosenin. Nah itu makanya mesti dikaji," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (9/8).

Selain itu, dia juga mengusulkan konsep pendidikan yang dikembangkan bukan hanya untuk kesehatan jasmani, tetapi juga rohani siswa. Sehingga anak-anak bisa terkontrol pergaulannya.

Orang lain juga bertanya?

"Jadi konsepnya adalah bagaimana anak-anak nggak mampu bisa sekolah seharian sampai malam. Bukan cuma sekolahnya yang kamu urusin, tapi dia punya perilaku termasuk rohani, dan makanan kami suplai," terangnya.

Dia menyarankan, usulan ini dikaji matang dan menyeluruh sebelum diterapkan karena ini menyangkut pendidikan anak.

"Tapi sekarang pertanyaannya, ada berapa sekolah yang siap? Terus makanannya bagaimana? Semua harus disiapkan," tutupnya.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dukung Asta Cita Presiden, Polres Rohil Gelar Makan Bergizi Sembari Cooling System Pilkada
Dukung Asta Cita Presiden, Polres Rohil Gelar Makan Bergizi Sembari Cooling System Pilkada

Kapolres mengimbau kepada semua masyarakat Rohil untuk menjaga situasi Pilkada. Kapolres mengingatkan agar tidak terpengaruh dengan isu hoaks.

Baca Selengkapnya
54 Sekolah di Tangerang Bakal Nikmati Program Makan Bergizi Gratis
54 Sekolah di Tangerang Bakal Nikmati Program Makan Bergizi Gratis

Dalam pelaksanaan makan bergizi gratis selalu dilakukan monitoring dan evaluasi setiap satu minggu sekali.

Baca Selengkapnya
Demi Tingkatkan Mutu SDM, Kepsek se-Sumsel Diajak Berinovasi Guna Memajukan Pendidikan
Demi Tingkatkan Mutu SDM, Kepsek se-Sumsel Diajak Berinovasi Guna Memajukan Pendidikan

Langkah tersebut dilakukan dalam rangka meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia (SDM) di lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Sumsel.

Baca Selengkapnya
Gibran Soal Program Makan Gratis: Kita Terima Masukkan Orangtua Murid dan Guru
Gibran Soal Program Makan Gratis: Kita Terima Masukkan Orangtua Murid dan Guru

Pelaksanaan kegiatan makan bergizi gratis masih dimatangkan agar pelaksanaan di tiap daerah bisa tepat sasaran.

Baca Selengkapnya
Gibran Jelaskan Alasan Anggaran Makan Bergizi Gratis Berbeda Tiap Daerah
Gibran Jelaskan Alasan Anggaran Makan Bergizi Gratis Berbeda Tiap Daerah

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka, memastikan anggaran program makan siang bergizi yang diberikan kepada siswa usia sekolah di setiap daerah beda.

Baca Selengkapnya
Gibran Minta Masukan Guru hingga Murid soal Menu Makan Bergizi Gratis
Gibran Minta Masukan Guru hingga Murid soal Menu Makan Bergizi Gratis

Kata Gibran, dari segi menu didapati beberapa siswa memiliki alergi terhadap lauk pauk tertentu. Sehingga komposisi menu juga menjadi perhatian.

Baca Selengkapnya
Rapat Komisi X DPR Perdana Bareng Tiga Menteri, Stella Christie dan Giring Ganesha Ikut Mendampingi
Rapat Komisi X DPR Perdana Bareng Tiga Menteri, Stella Christie dan Giring Ganesha Ikut Mendampingi

Komisi X DPR RI menggelar rapat kerja perdana dengan Mendikdasmen RI, Mendikti Saintek RI dan Menteri Kebudayaan.

Baca Selengkapnya
Gibran Mau Ujicoba Makan Siang Gratis, Wali Kota Solo Malah Rencanakan Program Makan Jumat buat Murid SMP
Gibran Mau Ujicoba Makan Siang Gratis, Wali Kota Solo Malah Rencanakan Program Makan Jumat buat Murid SMP

Teguh membantah program ini mendahului program yang direncanakan pemerintahan Prabowo-Gibran. Dikatakannya, program tersebut adalah ide kreatif dari sekolah.

Baca Selengkapnya
Survei FOI 2022: 50 Persen Anak di Perkotaan Berangkat ke Sekolah dengan Perut Kosong
Survei FOI 2022: 50 Persen Anak di Perkotaan Berangkat ke Sekolah dengan Perut Kosong

Pendiri FOI, Wida Septarina Wijayanti mengungkapkan kerja sama ini diharapkan mampu mewujudkan berkomitmen untuk mengatasi ketimpangan pangan di masyarakat.

Baca Selengkapnya
Buat Anak Semangat Mulai Masuk Sekolah dengan Siapkan Mental Melalui Cara Berikut
Buat Anak Semangat Mulai Masuk Sekolah dengan Siapkan Mental Melalui Cara Berikut

Persiapan hari pertama masuk sekolah merupakan hal yang penting untuk dilakukan oleh anak dengan menjaga kesiapan mental mereka.

Baca Selengkapnya
Prabowo Perluas Program Makan Siang Gratis, Guru Juga Dapat
Prabowo Perluas Program Makan Siang Gratis, Guru Juga Dapat

Ternyata masih banyak guru berpenghasilan rendah, sehingga mereka juga kekurangan gizi.

Baca Selengkapnya