Wapres: Papua Tidak Hanya Kaya, Tetapi juga Penuh Talenta
Merdeka.com - Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin mengatakan Papua tidak hanya kaya, tetapi juga penuh dengan sumber daya manusia (SDM) bertalenta terkait dengan kesuksesan penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX.
"Ini menunjukkan bahwa Papua telah menjadi kekuatan elite olahraga nasional. Ini bukti bahwa Bumi Papua tidak saja kaya, tetapi penuh dengan talenta," kata Wapres Ma’ruf Amin dalam penutupan PON XX di Stadion Lukas Enembe Jayapura, Papua dilansir Antara, Jumat (15/10).
Bakat yang dimiliki masyarakat Papua, salah satunya di gelaran PON XX, akan menjadi kunci bagi kemajuan dan kesejahteraan Tanah Papua.
-
Bagaimana partai Papua bantu ekonomi? Adapun sejumlah misi yang akan diemban Partai Kasih, diantaranya, memperbaiki kehidupan ekonomi keluarga, karena maju mundurnya suatu bangsa sangat tergantung kepada kehidupan keluarga itu sendiri. Kemudian, memberantas kemiskinan menuju Indonesia yang sejahtera.'Membuka lapangan pekerjaan bagi yang putus sekolah dan yang tidak bersekolah, memberikan pelatihan dan kursus,' jelasnya.
-
Bagaimana cara Kemendag berikan bantuan ke Papua? 'Kegiatan ini merupakan bukti kehadiran negara, yang diwakili oleh Kementerian Perdagangan, di manapun masyarakat berada. Apa yang dirasakan masyarakat Papua Tengah, khususnya Kabupaten Puncak, kami juga merasakan sebagai bentuk tali asih,'
-
Bagaimana Pemprov Kaltim menargetkan PPU untuk berkembang? 'Sudah saya melihat adanya perkembangan rusa sambar yang dari Api-api sudah berpindah dan saya tantang kembali dua bulan kedepan kalau rusanya segar, berkembang, dan sehat tidak ada yang mati, berarti PPU sudah bisa merawat daerahnya juga dan bisa membuat daerah ini berkembang juga,' tutup Akmal.
-
Bagaimana masyarakat berharap Presiden Prabowo menjalankan amanah nya? 'Selamat atas amanah besar yang diberikan kepada Bapak Prabowo dan Bapak Gibran! Semoga di bawah kepemimpinan Anda berdua, bangsa Indonesia semakin maju, dan kehidupan masyarakat semakin sejahtera, damai, serta penuh keadilan.'
-
Apa tugas Kominfo di Papua? Tugas yang diemban Libra dan rekannya sesama bidan maupun tenaga kesehatan di Papua tidak mudah. Kondisi geografis provinsi paling timur Indonesia penuh tantangan. Pemerintah dalam 10 tahun terakhir memang terus membenahi Papua. Namun medan yang berat membuat upaya itu belum bisa menjangkau setiap jengkal tanah Papua.
-
Mengapa Wapres Maruf Amin mengajak kerja sama penguatan pangan? Wapres juga mengajak kepada seluruh pemangku kepentingan di ASEAN untuk memberikan perhatian lebih pada kerja sama penguatan pangan, menguatkan kolaborasi dan menemukan solusi bersama terhadap ancaman, baik di sektor iklim, fluktuasi ekonomi maupun dampak perubahan sosial.
"Talenta inilah yang akan membawa kemajuan dan kesejahteraan bagi Papua," katanya.
Dengan demikian, kata Wapres, kekayaan sumber daya alam di Papua akan memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi masyarakat Papua, termasuk orang asli Papua itu sendiri.
Oleh karena itu, Wapres mengajak seluruh masyarakat di berbagai kalangan di Papua untuk bekerja keras dalam memelihara potensi yang ada sehingga percepatan pembangunan dapat segera terwujud.
"Kita harus terus bekerja keras agar talenta-talenta Papua tumbuh dan berkembang subur di semua aspek, untuk mempercepat pembangunan kesejahteraan di Tanah Papua," katanya.
Dalam kesempatan itu, Wapres juga menyampaikan selamat atas peraihan medali PON XX oleh Kontingen Papua. Sebagai tuan rumah, Kontingen Papua menduduki peringkat empat dengan meraih 93 medali emas, 66 medali perak, dan 102 medali perunggu.
"Selain sukses penyelenggaraan PON XX ini, saya sampaikan selamat atas melonjaknya prestasi Tim Papua yang meraih peringkat keempat, yang sebelumnya hanya berada di peringkat kedelapan pada PON 2016," ujar Wapres.
(mdk/ray)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gibran mengatakan pembangunan Indonesia ke depannya tidak boleh lagi Jawa sentris.
Baca SelengkapnyaPrabowo ingin Indonesia menjadi negara kaya. Menurutnya, tak ada alasan RI tidak bisa mewujudkan itu.
Baca SelengkapnyaAHY menyatakan pemerintah tidak akan menutup mata terhadap Papua.
Baca SelengkapnyaPSI memiliki komitmen untuk Trans-Papua bisa segera rampung.
Baca SelengkapnyaPlt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono menggelar konsolidasi bersama kader dan Caleg di Nabire Papua.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi menggelar rapat terbatas terkait pembangunan Papua.
Baca SelengkapnyaPemerintah telah menyusun RIPPP Tahun 2022-2041 yang mengusung visi besar “Terwujudnya Papua Mandiri, Adil, dan Sejahtera”.
Baca SelengkapnyaPuan Maharani mengikuti acara dialog parlementer bersama negara-negara organisasi Melanesian Spearhead Group (MSG).
Baca SelengkapnyaJokowi berharap Sail Teluk Cendrawasih 2023 makin menduniakan Papua.
Baca SelengkapnyaMa'ruf Amin menyatakan, pemerintah memahami tantangan yang dihadapi dalam membangun wilayah Papua Pegunungan.
Baca SelengkapnyaPrabowo menilai tak ada yang salah bila pemerintah memberi izin tambah ke Ormas yang berjasa bagi bangsa dan negara.
Baca SelengkapnyaAfriansyah mengatakan melimpahnya SDA merupakan tantangan sekaligus ancaman bagi generasi muda.
Baca Selengkapnya