Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Warga Sumatera Barat Kirim 1,5 Ton Rendang untuk Korban Bencana NTT

Warga Sumatera Barat Kirim 1,5 Ton Rendang untuk Korban Bencana NTT Wagub NTT Jose Nae Soi dan Wagub Sumbar Audy Joinaldy menunjukkan rendang bantuan untuk korban bencana di NTT, Jumat (16/4). ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah Provinsi Sumatera Barat menyalurkan sumbangan warganya, berupa uang senilai Rp750 juta dan 1,5 ton rendang daging, untuk korban bencana alam di wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT).

"Jadi kita kumpulkan bantuan ini dari warga masyarakat di Sumatera Barat. Saya sampaikan ke mereka, bahwa yang kita bantu ini adalah saudara kita," kata Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldy di Kantor Gubernur NTT di Kupang, Jumat (16/4).

Audy berharap sumbangan dari warga Sumatera Barat bisa membantu meringankan beban korban bencana alam di Nusa Tenggara Timur.

Orang lain juga bertanya?

"Mohon maaf jika nilainya kecil, tetapi bantuan ini diharapkan bisa membantu masyarakat di NTT," ucapnya.

Wakil Gubernur NTT Josef Nae Soi mewakili masyarakat NTT menyampaikan terima kasih kepada masyarakat Sumatera Barat. "Saya kemarin ke Nelelamadike dan pengungsi di sana juga mengeluh terus bahwa mereka bosan makan ikan. Nah adanya rendang ini nanti akan didistribusikan kepada mereka," katanya seperti dilansir Antara.

Menurut data pemerintah pada Kamis (15/4), bencana alam yang melanda sebagian wilayah NTT telah menyebabkan 181 orang meninggal dunia dan 47 orang hilang.

Bencana alam yang terjadi akibat terjangan Siklon Seroja pada 4 dan 5 April 2021 juga menyebabkan kerusakan permukiman di NTT. Ribuan orang terpaksa mengungsi.

(mdk/yan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mensos Salurkan Bantuan ke Korban Banjir dan Tanah Longsor di Sumbar
Mensos Salurkan Bantuan ke Korban Banjir dan Tanah Longsor di Sumbar

3 ahli waris korban bencana mendapatkan santunan masing-masing Rp15.000.000.

Baca Selengkapnya
BNPB Siapkan Bantuan Korban Banjir Bandang Ternate: Rumah Rusak Berat Rp60 Juta, Ringan Rp15 Juta
BNPB Siapkan Bantuan Korban Banjir Bandang Ternate: Rumah Rusak Berat Rp60 Juta, Ringan Rp15 Juta

Pemerintah dalam tanggap darurat penanganan korban banjir bandang di Rua Ternate, Maluku Utara memberikan jaminan kebutuhan dasar

Baca Selengkapnya
Saat Mensos Risma Bercengkrama & Beri Santunan ke Korban Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan
Saat Mensos Risma Bercengkrama & Beri Santunan ke Korban Banjir dan Longsor di Pesisir Selatan

Risma menyerahkan santunan kepada ahli waris korban dengan nominal masing-masing Rp15.000.000

Baca Selengkapnya
Gubernur Sumbar Minta Bantuan Anggaran Rp1,5 Triliun untuk Penanganan Dampak Banjir Bandang
Gubernur Sumbar Minta Bantuan Anggaran Rp1,5 Triliun untuk Penanganan Dampak Banjir Bandang

Gubernur Sumbar Minta Bantuan Rp1,5 Triliun untuk Penanganan Dampak Banjir Bandang

Baca Selengkapnya
Holding BUMN Kirim 5,5 Ton Paket Sembako untuk Korban Banjir Bandang Luwu, Ini Daerah Sebarannnya
Holding BUMN Kirim 5,5 Ton Paket Sembako untuk Korban Banjir Bandang Luwu, Ini Daerah Sebarannnya

Holding BUMN Kirim 5,5 Ton Paket Sembako untuk Korban Bandang Luwu, Ini Daerah Sebarannnya

Baca Selengkapnya
Peduli Korban Bencana Banjir dan Tanah Longsor di Luwu-Sulsel, Sido Muncul Berikan Bantuan Senilai Rp200 Juta
Peduli Korban Bencana Banjir dan Tanah Longsor di Luwu-Sulsel, Sido Muncul Berikan Bantuan Senilai Rp200 Juta

Dalam penyaluran bantuan ini, Sido Muncul bekerja sama dengan TNI, POLRI, BNPB Provinsi Sulsel.

Baca Selengkapnya
Kapolri Bantu 264,7 Ton Beras dan 1.500 Sembako untuk Warga Papua Terdampak Kekeringan
Kapolri Bantu 264,7 Ton Beras dan 1.500 Sembako untuk Warga Papua Terdampak Kekeringan

Polri bersinergi dengan seluruh pihak dalam menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada warga Papua.

Baca Selengkapnya
Mentan Serahkan Bantuan Pertanian Senilai Rp 410 Miliar untuk Bencana di Sulsel
Mentan Serahkan Bantuan Pertanian Senilai Rp 410 Miliar untuk Bencana di Sulsel

Bantuan yang diserahkan mencakup benih hortikultura, perkebunan, pupuk, dan alat mekanisasi pertanian (alsintan) dengan nilai lebih dari Rp 365 miliar.

Baca Selengkapnya
BRI Salurkan Sembako Bantu Korban Bencana Gempa Sumedang
BRI Salurkan Sembako Bantu Korban Bencana Gempa Sumedang

Bantuan yang diberikan ini berasal dari BRI Peduli melalui program Corporate Social Responsibility (CSR).

Baca Selengkapnya
Kisah Para Petani di Banjarnegara Menabung Rp10.000 Per Hari Demi Kurban Massal, Terkumpul 74 Sapi dan 293 Kambing
Kisah Para Petani di Banjarnegara Menabung Rp10.000 Per Hari Demi Kurban Massal, Terkumpul 74 Sapi dan 293 Kambing

Dari jumlah tersebut, total daging kurban yang terkumpul beratnya mencapai lebih dari 25 ton.

Baca Selengkapnya
Pemprov Jatim Bikin Dapur Umum dan Berikan Layanan Trauma Healing untuk Korban Gempa Bawean
Pemprov Jatim Bikin Dapur Umum dan Berikan Layanan Trauma Healing untuk Korban Gempa Bawean

Pemprov Jatim juga melakukan penambahan pasukan untuk proses pembersihan dan pemulihan di pulau yang paling terdampak gempa tersebut.

Baca Selengkapnya
Prabowo Terbang ke Sumbar, Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang Lahar Dingin Marapi
Prabowo Terbang ke Sumbar, Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang Lahar Dingin Marapi

Prabowo Terbang ke Sumbar, Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang Lahar Dingin Marapi

Baca Selengkapnya