Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Warna-warni ala Asian Games TPS di Palembang buat tarik perhatian pemilih

Warna-warni ala Asian Games TPS di Palembang buat tarik perhatian pemilih TPS bertema Asian Games. ©2018 Merdeka.com/Irwanto

Merdeka.com - Banyak cara yang dilakukan panitia pemungutan suara (PPS) untuk mengundang perhatian masyarakat dan memaksimalkan angka partisipasi dalam pemilihan kepala daerah (Pilkada). Diantara banyaknya Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Palembang, ada beberapa tempat pencoblosan yang disulap sedemikian rupa sehingga menjadi menarik.

Adalah TPS 10 yang berada di Kampung Cempaka, Jalan Nilam, Gang Masjid, RT 18, RW 05, Kelurahan 26 Ilir, Kecamatan Bukit Kecil, Palembang. TPS ini bertemakan Kampung Asian Games.

Dua unit tenda yang didirikan di lapangan terbuka dipenuhi dengan pernak-pernik Asian Games 2018. Beragam alat olahraga yang bakal dipertandingkan dalam ajang pesta olahraga terbesar di Asia itu digantung di besi-besi tenda.

Baliho dan spanduk bergambar Asian Games 2018 juga dipasang mengelilingi TPS. Bilik suara juga dibuat sederhana dari kardus dengan bergambar cabang olahraga. Tak hanya itu saja, seluruh petugas TPS juga mengenakan kaos olahraga. Petugas juga memutar lagu-lagu semangat olahraga dari pengeras suara.

TPS yang menarik itu menjadi perhatian warga. Sebelum masuk ke TPS untuk menyalurkan hak suaranya, mereka terlebih dahulu berfoto ria dengan latar TPS Kampung Asian Games itu.

tps bertema asian games

Menurut KPPS 10, Taufik Kamil, tema yang dibuat secara spontan dengan memanfaatkan lapangan badminton yang sebelumnya dihias untuk mengikuti lomba kampung hias Asian Games. TPS warna-warni ini baru pertama kali dibuat selama pesta demokrasi digelar.

"Alhamdulillah, kita buat sederhana tetapi jadi perhatian banyak orang. Ini karena kita bikin ada temanya, tidak asal saja," ungkap Taufik, Rabu (27/6).

Menurut dia, pembangunan TPS Kampung Asian Games dibuat dari hasil swadaya masyarakat. Paling tidak, mereka menghabiskan uang sebesar Rp 700.000 yang berasal dari urunan masyarakat.

"Masyarakat kompak, mereka ingin kampungnya jadi perhatian banyak orang," ujarnya.

Dikatakannya, TPS 10 akan menjadi tempat 224 warga yang masuk dalam daftar pemilih tetap untuk mencoblos. Hingga pukul 11.00, sudah 137 pemilih yang menyalurkan hak politiknya.

"Mudah-mudahan dengan begini orang tidak golput, partisipasi pemilih tinggi."

(mdk/rhm)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Depok Rasa Kerajaan Nusantara, Begini Penampakannya
Depok Rasa Kerajaan Nusantara, Begini Penampakannya

Kerajaan yang dijadikan tema antara lain Aceh, Sunda Kelapa, Jawa Tengah, Bali, Toraja, Medan dan Pasundan

Baca Selengkapnya
Deretan TPS Unik, Bikin Nyaman Si Pemilih saat Nyoblos di Bilik Suara
Deretan TPS Unik, Bikin Nyaman Si Pemilih saat Nyoblos di Bilik Suara

Di TPS inilah, para pemilih akan menentukan pilihannya dengan mencoblos capres dan caleg pilihannya.

Baca Selengkapnya
Melihat Kreatifnya Perayaan Pemilu di Bandung, Hadirkan Wayang, Superhero, hingga TPS Sampah Berhadiah Cokelat
Melihat Kreatifnya Perayaan Pemilu di Bandung, Hadirkan Wayang, Superhero, hingga TPS Sampah Berhadiah Cokelat

Keunikan seperti ini hanya ditemukan di Bandung. Begini potretnya

Baca Selengkapnya
FOTO: Menengok Persiapan TPS 10 yang Akan Menjadi Tempat Coblos Presiden Jokowi
FOTO: Menengok Persiapan TPS 10 yang Akan Menjadi Tempat Coblos Presiden Jokowi

Presiden Joko Widodo atau Jokowi akan menggunakan hak pilihnya di TPS 10 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat pada Rabu 14 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Viral TPS Usung Tema Proyek saat Gelar Pemilu 2024, Tuai Pujian Warganet
Viral TPS Usung Tema Proyek saat Gelar Pemilu 2024, Tuai Pujian Warganet

Mulai dari dekorasi hingga seragam, semua disesuaikan dengan suasana proyek yang berkaitan dengan alat berat.

Baca Selengkapnya
TPS di Pekanbaru Pakai Konsep Pesta Pernikahan, Petugas Berbusana Kondangan
TPS di Pekanbaru Pakai Konsep Pesta Pernikahan, Petugas Berbusana Kondangan

Di lokasi terdapat pelaminan dan tempat duduk pengantin juga tenda yang dihias sedemikian rupa.

Baca Selengkapnya
Penampakan TPS Vibes Hajatan di Magelang, Tempatnya Nyaman Banget Bikin Para Pencoblos Betah dan Banjir Pujian dari Warganet
Penampakan TPS Vibes Hajatan di Magelang, Tempatnya Nyaman Banget Bikin Para Pencoblos Betah dan Banjir Pujian dari Warganet

Penampakan sebuah TPS viral karena nyaman dengan vibes hajatan di Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Melihat Uniknya TPS Bernuansa Hari Valentine, Bagikan Pentingnya Jaga Rasa Cinta Kasih di Tengah Panasnya Suhu Politik
Melihat Uniknya TPS Bernuansa Hari Valentine, Bagikan Pentingnya Jaga Rasa Cinta Kasih di Tengah Panasnya Suhu Politik

Setiap pemilih nanti akan diberi souvenir berupa cokelat gratis beserta kartu ucapan "Happy Valentine Day".

Baca Selengkapnya
TPS di Desa Genito Magelang Ini Mewah Bak Pesta Pernikahan, Begini Penampakannya
TPS di Desa Genito Magelang Ini Mewah Bak Pesta Pernikahan, Begini Penampakannya

Jelang pemilu, potret TPS di Magelang ini viral karena dekorasinya yang bak pesta pernikahan sungguhan.

Baca Selengkapnya
Tarik Minat Warga agar Datang ke TPS, Anggota KPPS Ini Kenakan Seragam Unik dan Pasang Hiasan Menarik
Tarik Minat Warga agar Datang ke TPS, Anggota KPPS Ini Kenakan Seragam Unik dan Pasang Hiasan Menarik

Ada banyak cara dilakukan anggota KPPS untuk menarik minat warga agar mau menyalurkan suaranya dalam pemilu.

Baca Selengkapnya
Unik, TPS di Bali Bernuasa Valentine dan Serba Pink
Unik, TPS di Bali Bernuasa Valentine dan Serba Pink

TPS di Bali, di dekor dengan warna serba pink dan putih

Baca Selengkapnya
Bak Sedang Kondangan, Penampakan TPS di Gorontalo Ini Curi Perhatian
Bak Sedang Kondangan, Penampakan TPS di Gorontalo Ini Curi Perhatian

TPS ini berlokasi di TPS 1 Desa Tamboo Kec. Tilongkaliba, Kab. Bone Bolango, Gorontalo.

Baca Selengkapnya