Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Water meter rusak, Gubernur Bali minta PDAM gratiskan air ke warga

Water meter rusak, Gubernur Bali minta PDAM gratiskan air ke warga Ilustrasi PDAM. ©2015 Merdeka.com/Angeline Agustine

Merdeka.com - Warga di wilayah Denpasar Timur mengalami krisis air bersih. Hal ini dikarenakan distribusi air Kota Denpasar dari Sistem Pengembangan Air Minum (SPAM) Petanu, mengalami kerusakan.

Melihat kondisi ini, Gubernur Bali Made Mangku Pastika langsung turun meninjau ke lapangan pusat timbulnya masalah, yakni lokasi Water Meter yang rusak di Jl. Waribang, Denpasar, Selasa (5/1). Pastika pun memerintahkan distribusi air dari SPAM Petanu untuk sementara dibuka dan didistribusikan tanpa water meter, hingga alat yang akan diganti tersebut tersedia.

"Saya minta dibuka aja dulu, alirkan dengan los, hingga alat yang rusak itu ada. Janganlah mikir pembukuan dulu kalau keadaannya sudah seperti ini, yang penting airnya ngalir dan kebutuhan masyarakat terpenuhi. Pokoknya biarkan gratis," ujar Pastika.

Pastika berharap masalah krisis air ini segera tertangani. Karena air merupakan kebutuhan vital bagi kehidupan, terutama bagi masyarakat perkotaan yang sangat tergantung dengan air bersih.

Sementara Direktur Utama PDAM Denpasar, Ida Bagus Gede Arsana, di lokasi, menjelaskan bahwa water meter yang berfungsi mengatur dan menghitung distribusi air ke Kota Denpasar rusak karena terlalu kerasnya tekanan air. Karenanya, rencana distribusi air pun terancam mundur karena aliran ditutup sementara sembari menunggu rampungnya perbaikan water meter tersebut. (mdk/cob)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gubernur Bali Singgung Warga Ribut Saat Tarif Air Naik: Beli Pulsa Rp200.000 Tak Pakai Mikir
Gubernur Bali Singgung Warga Ribut Saat Tarif Air Naik: Beli Pulsa Rp200.000 Tak Pakai Mikir

Biaya administrasi pelanggan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Gianyar, Bali naik menjadi Rp10.000 per bulan.

Baca Selengkapnya
Dirut PAM Jaya Ungkap Penyebab Krisis Air Bersih di Wilayah Jakarta
Dirut PAM Jaya Ungkap Penyebab Krisis Air Bersih di Wilayah Jakarta

Sejumlah wilayah di Jakarta Barat dan Jakarta Utara bakal berkurang suplai air bersihnya

Baca Selengkapnya
Krisis Air Bersih di Jakbar, Warga Bandingkan PAM Jaya dengan Palyja
Krisis Air Bersih di Jakbar, Warga Bandingkan PAM Jaya dengan Palyja

Saat ini sebagian warga mengandalkan air tanah untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Ganjar Beri Bantuan Air Bersih di Banjarnegara, Warga Tak Perlu Lagi Turun ke Sungai Bawa Ember
Ganjar Beri Bantuan Air Bersih di Banjarnegara, Warga Tak Perlu Lagi Turun ke Sungai Bawa Ember

Ganjar Beri Bantuan Air Bersih di Banjarnegara, Warga Tak Perlu Lagi Turun ke Sungai Bawa Ember

Baca Selengkapnya
FOTO: Musim Kemarau, Kebutuhan Air Bersih Jeriken di Muara Angke Meningkat
FOTO: Musim Kemarau, Kebutuhan Air Bersih Jeriken di Muara Angke Meningkat

Wilayah pesisir Jakarta Utara bukan hanya menjadi langganan banjir rob sebagai dampak krisis iklim, tetapi juga menghadapi krisis air bersih.

Baca Selengkapnya
Ketua DPR Minta Pemerintah Segera Bantu Warga Daerah yang Alami Krisis Air Bersih
Ketua DPR Minta Pemerintah Segera Bantu Warga Daerah yang Alami Krisis Air Bersih

Krisis air bersih melanda sejumlah daerah di Indonesia akibat dampak musim kemarau berkepanjangan.

Baca Selengkapnya
Probolinggo Terancam Kekeringan dan Krisis Air Bersih, Warga Terpaksa Minum Air Kubangan Sungai
Probolinggo Terancam Kekeringan dan Krisis Air Bersih, Warga Terpaksa Minum Air Kubangan Sungai

Warga Desa Sumberkare terpaksa menggunakan air sungai untuk berbagai kebutuhan.

Baca Selengkapnya
BPBD Banyuwangi Kirim Air Bersih Ke Wilayah Kekurangan Air
BPBD Banyuwangi Kirim Air Bersih Ke Wilayah Kekurangan Air

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani telah memerintahkan semua dinas untuk membuat langkah antisipatif terkait dampak El Nino

Baca Selengkapnya
Bencana Kekeringan, Air Bersih di Bekasi Dibanderol Rp80.000 per Satu Toren
Bencana Kekeringan, Air Bersih di Bekasi Dibanderol Rp80.000 per Satu Toren

Pendistribusian air bersih ini, lanjut Twedi, dilakukan atas laporan warga Cibarusah yang kesulitan mendapatkan air bersih di saat musim kemarau.

Baca Selengkapnya
Kekeringan di Lumajang, Warga Cari Air hingga 1 Km
Kekeringan di Lumajang, Warga Cari Air hingga 1 Km

Kekeringan melanda Desa Jatisari, Kecamatan Tempeh, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Kondisi ini sudah terjadi sekitar sebulan terakhir.

Baca Selengkapnya
FOTO: Musim Kemarau Membawa Berkah Bagi Penjual Air Bersih Keliling di Jakarta
FOTO: Musim Kemarau Membawa Berkah Bagi Penjual Air Bersih Keliling di Jakarta

Musim kemarau berkepanjangan membuat penjual air bersih keliling meraup keuntungan lebih.

Baca Selengkapnya