Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wiranto: Benny Wenda Bukan Penjahat Perang, Tapi Penjahat Politik

Wiranto: Benny Wenda Bukan Penjahat Perang, Tapi Penjahat Politik Benny Wenda. vimeo.com

Merdeka.com - Menko Polhukam Wiranto mengatakan, pemimpin Liberation Movement for West Papua (ULMWP) Benny Wenda terlibat dalam kerusuhan Papua. Benny berperan sebagai provokator apa yang belakangan terjadi di Papua dan Papua Barat.

Wiranto menegaskan, pemerintah Indonesia tak bisa bekerja sama dengan Interpol untuk menangkap mereka. Lantaran dianggapnya sebagai penjahat politik.

"Itu bukan penjahat perang, itu penjahat politik," kata Wiranto di kantornya, Jakarta, Rabu (4/9).

Dia menuturkan, saat ini pemerintah sudah berupaya untuk mengantisipasi provokasi dari Benny Wenda. Serta melakukan pencegahan terhadap narasi yang dibangunnya.

"Langkah pencegahan, counter narasi ada, langkah-langkah untuk counter provokasi di PBB sana itu ada, di Kedubes ada, narasi-narasi Kemlu sudah disampaikan saya sendiri, sudah menghubungi teman-teman di daerah Pasifik Selatan, ada langkah, kita tidak diam," ungkap Wiranto.

Dia pun berseloroh, jika Benny Wenda berada di Indonesia, maka akan langsung ditangkap. "Masuk ke Indonesia saya tangkap atau kita tangkap. Kita proses," tukasnya.

Namun, dengan kegiatan Benny yang berada di luar, tentu memerlukan langkah-langkah diplomasi. Serta mengikuti hukum-hukum internasional yang ada.

"Tapi tatkala kegiatannya di luar sana, tentunya ini butuh sesuatu kegiatan diplomasi. Ada hukum-hukum Internasional yang kita harus lakukan," pungkas Wiranto.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Benny Wenda Keok, Indonesia ‘Menang’ di KTT MSG
Benny Wenda Keok, Indonesia ‘Menang’ di KTT MSG

Keputusan ini menunjukkan bahwa negara-negara Melanesia dan Pasifik mengakui kedaulatan Indonesia atas Papua dan menolak upaya separatisme yang dipimpin Benny

Baca Selengkapnya
Aktivis '98 Ungkit Sikap Wiranto, Agum Gumelar dan SBY Terkait Penculikan yang Dituduhkan pada Prabowo
Aktivis '98 Ungkit Sikap Wiranto, Agum Gumelar dan SBY Terkait Penculikan yang Dituduhkan pada Prabowo

Aktivis '98 Benny Ramdhani menyebut, putusan Dewan Kehormatan Perwira (DKP) sudah jelas menyatakan bahwa Prabowo Subianto terlibat dalam penculikan aktivis '98.

Baca Selengkapnya
PKB Putuskan Dukung Willem Wendik di Pilkada Papua Tengah
PKB Putuskan Dukung Willem Wendik di Pilkada Papua Tengah

PKB Putuskan Dukung Willem Wendik di Pilkada Papua Tengah

Baca Selengkapnya
Kronologi KKB Serang Pos Keamanan Bank di Intan Jaya Papua: ABG 12 Tahun Tewas & 1 Anak Lainnya Luka Tembak
Kronologi KKB Serang Pos Keamanan Bank di Intan Jaya Papua: ABG 12 Tahun Tewas & 1 Anak Lainnya Luka Tembak

KKB ingin membebaskan Bui Wonda alias Bossman Wenda yang sebelumnya berhasil diamankan oleh Satgas Gakkum Operasi Damai Cartenz

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Blak-blakan Ganti Nama KKB Papua Jadi OPM: Tidak Ada Negara dalam Satu Negara
Panglima TNI Blak-blakan Ganti Nama KKB Papua Jadi OPM: Tidak Ada Negara dalam Satu Negara

Menurut Panglima TNI, aksi teror pihak separatis di Papua harus segera diberantas.

Baca Selengkapnya
Kemendagri Digeruduk Massa Protes Netralitas ASN
Kemendagri Digeruduk Massa Protes Netralitas ASN

Dia mengungkapkan keprihatinan bahwa sikap Pj Bupati Kabupaten Yapen yang mendukung secara eksplisit ke satu partai telah merusak prinsip netralitas ASN.

Baca Selengkapnya
Kolonel & Jenderal Tak Berani, Kapten Baret Merah Terjun Pimpin Operasi Tempur di Papua
Kolonel & Jenderal Tak Berani, Kapten Baret Merah Terjun Pimpin Operasi Tempur di Papua

Jenderal, Kolonel, Letnan kolonel tak ada yang berani mengacungkan tangan. Pilihan jatuh pada seorang kapten baret merah.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Ganti Penyebutan KKB Papua Jadi OPM, Anggota DPR Ungkap Dampak Politis
Panglima TNI Ganti Penyebutan KKB Papua Jadi OPM, Anggota DPR Ungkap Dampak Politis

Penyebutan istilah KKB menjadi OPM memiliki dampak politis serta konsekuensi pada cara menyelesaikan.

Baca Selengkapnya
TOP NEWS: Kabareskrim Skak Benny Asal Ngomong Sosok T Bos Judi | Mahfud Geram Polemik Habib Baalawi
TOP NEWS: Kabareskrim Skak Benny Asal Ngomong Sosok T Bos Judi | Mahfud Geram Polemik Habib Baalawi

Kabareskrim Polri Komjen Wahyu Widada secara tegas menegur Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani.

Baca Selengkapnya
TNI Kembali Sebut KKB Papua sebagai OPM, Apakah Operasi Penindakan Bakal Ikut Berubah?
TNI Kembali Sebut KKB Papua sebagai OPM, Apakah Operasi Penindakan Bakal Ikut Berubah?

Anggota Komisi I DPR Bobby Rizaldi meminta pemerintah satu sikap dalam melabeli penyebutan Kelompok bersenjata di Papua.

Baca Selengkapnya
Gerindra Dinilai Berpeluang 'Panen' Suara di Wilayah Papua saat Pilkada Serentak
Gerindra Dinilai Berpeluang 'Panen' Suara di Wilayah Papua saat Pilkada Serentak

Pilkada Serentak kali ini momen penting bagi Gerindra untuk melakukan konsolidasi

Baca Selengkapnya