Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Wiranto Nilai Angka Kecelakaan Mudik Turun Karena Pembangunan Infrastruktur

Wiranto Nilai Angka Kecelakaan Mudik Turun Karena Pembangunan Infrastruktur Wiranto gelar Open House. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Menko Polhukam Wiranto menilai, arus mudik Lebaran 2019 sangat lancar. Kelancaran arus lalu lintas juga berhasil mereduksi jumlah kecelakaan.

"Dengan kelancaran itu kemudian itu bisa mereduksi jumlah kecelakaan lalu lintas. Bisa mereduksi jumlah korban kecelakaan lalu lintas yang setiap tahun ratusan gitu," ujarnya di rumah dinas Jalan Denpasar, Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (5/6).

Data korban meninggal akibat kecelakaan arus mudik memang mengalami penurunan. Pada 2017, 815 orang meninggal dunia. Pada 2018 mengalami penurunan menjadi 333 orang pada H+3 lebaran. Sementara itu, Data Kementerian Perhubungan menyebut, pada H-3 lebaran tahun ini ada 64 korban.

Orang lain juga bertanya?

Menurut Wiranto, angka itu sudah tergolong kecil. Dia menambahkan, berkurangnya jumlah korban jiwa juga tak lepas dari usaha pemerintah menjamin keselamatan dengan pembangunan infrastruktur.

"Misalnya saja dengan pembangunan jalan kota. Itu sudah sangat mereduksi kemacetan. Sangat mengurangi kecelakaan lalu lintas. Memudahkan masyarakat pulang kampung. Saya kira semuanya sudah berjalan lebih baik dari tahun lalu," jelas mantan Panglima ABRI itu. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kakorlantas Sebut Angka Kecelakaan Mudik dan Arus Balik 2024 Turun
Kakorlantas Sebut Angka Kecelakaan Mudik dan Arus Balik 2024 Turun

Sementara untuk luka berat pada mudik dan lebaran tahun ini mengalami kenaikan. Aan mengungkap trend luka berat pemudik hingga 533.

Baca Selengkapnya
10 Tahun Jokowi Bangun 366.000 Km Jalan Desa dan 2.700 Km Jalan Tol
10 Tahun Jokowi Bangun 366.000 Km Jalan Desa dan 2.700 Km Jalan Tol

Jokowi pun merincikan telah membangun 366.000 km jalan desa, 1,9 juta meter jembatan desa, 2.700 km jalan tol baru, dan 6.000 km jalan nasional.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Pamer Capaian 10 Tahun, Bangun 2.700 Km Jalan Tol Baru
Presiden Jokowi Pamer Capaian 10 Tahun, Bangun 2.700 Km Jalan Tol Baru

Selain itu juga telah membangun 50 pelabuhan dan bandara baru, serta 43 bendungan baru, dan 1,1 juta hektare jaringan irigasi baru.

Baca Selengkapnya
Menko PMK: Alhamdulillah Mudik Tahun Ini Angka Kecelakaan Turun 53%
Menko PMK: Alhamdulillah Mudik Tahun Ini Angka Kecelakaan Turun 53%

"Alhamdulillah mudik tahun ini mengalami penurunan angka kecelakaan, turun sampai sekitar 53 persen," kata Muhadjir

Baca Selengkapnya
Daftar Megaproyek Infrastruktur Peninggalan Jokowi Selama 10 Tahun
Daftar Megaproyek Infrastruktur Peninggalan Jokowi Selama 10 Tahun

Menariknya, kisah sukses Jokowi membangun infrastruktur tak hanya terjadi di Pulau Jawa, melainkan juga luar Jawa. Sebut saja proyek Tol Trans Sumatera.

Baca Selengkapnya
Moeldoko Klaim Mudik dan Arus Balik 2024 Berjalan Lancar
Moeldoko Klaim Mudik dan Arus Balik 2024 Berjalan Lancar

Kapal Kelud merupakan salah satu kapal yang melayani program Mudik Gratis 2024 untuk rute Batam-Belawan dan Jakarta-Batam.

Baca Selengkapnya
Kecelakaan di KM 58 Terjadi saat Contraflow, Menhub Nilai Skema itu Masih Dibutuhkan di Arus Mudik dan Balik
Kecelakaan di KM 58 Terjadi saat Contraflow, Menhub Nilai Skema itu Masih Dibutuhkan di Arus Mudik dan Balik

Kecelakaan di KM 58 Terjadi saat Contraflow, Menhub Nilai Skema itu Masih Dibutuhkan Arus Mudik dan Balik

Baca Selengkapnya
Catatan Menhub untuk Arus Mudik Lebaran 2024: Jalur Darat Paling Struggling
Catatan Menhub untuk Arus Mudik Lebaran 2024: Jalur Darat Paling Struggling

Menhub mengatakan volume kendaraan di jalur darat pada arus mudik Lebaran 2024 naik signifikan mencapai 13 persen.

Baca Selengkapnya
Pemudik Lewat Gerbang Tol Utama Keluar Jakarta Cenderung Malam Hari
Pemudik Lewat Gerbang Tol Utama Keluar Jakarta Cenderung Malam Hari

Ini berbeda jika dibandingkan dengan arus mudik 2023, di mana masyarakat banyak memilih siang hari.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Laku Keras Saat Pandemi, Menteri PUPR: Kalau Tak Ada Pasti Banyak Orang Frustasi
Jalan Tol Laku Keras Saat Pandemi, Menteri PUPR: Kalau Tak Ada Pasti Banyak Orang Frustasi

Dari berbagai PSN yang dituntaskan oleh Kementerian PUPR telah dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, salah satunya pembangunan jalan tol.

Baca Selengkapnya
Evaluasi Mudik 2024, Kapolri: Dapat Satu Rumusan untuk Menghadapi Arus Mudik 2025
Evaluasi Mudik 2024, Kapolri: Dapat Satu Rumusan untuk Menghadapi Arus Mudik 2025

Rumus itu dikantonginya dari hasil evaluasi pada arus mudik 2024.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akhirnya Buka-Bukaan Alasan Getolnya Pembangunan Infrastruktur
Jokowi Akhirnya Buka-Bukaan Alasan Getolnya Pembangunan Infrastruktur

Infrastruktur menjadi kunci dari penopang aktivitas ekonomi.

Baca Selengkapnya