Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

World Dance Day, Enam Seniman Berbagai Daerah Menari Selama 24 Jam

World Dance Day, Enam Seniman Berbagai Daerah Menari Selama 24 Jam World Dance Day Menari 24 Jam Nonstop. ©2019 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Merdeka.com - Sebanyak enam seniman memulai aksi menari 24 jam nonstop di pendopo Institut Seni Indonesia (ISI) Solo, Senin (29/4). Kegiatan yang dihelat selama dua hari tersebut dalam rangka memperingati World Dance Day atau Hari Tari Dunia. 6 seniman tersebut akan terus menari hingga pukul 06.00 WIB pada keesokan harinya, Selasa (30/4).

Rektor ISI, Guntur menandai kegiatan tahunan itu dengan hitung mundur dari angka 10 hingga 1. Tepat pukul 06.00 WIB, gelaran Menari 24 Jam World Dance Day ke-13 ISI Surakarta resmi dimulai. Selain 6 penari, perhelatan akbar tersebut juga menampilkan 600 jenis tari, dan 175 grup tari.

Ketua Umum world Dance Day 2019 ISI Solo, Eko Supriyanto mengatakan, keenam penari yang unjuk kebolehan hari ini adalah, Abib Igal dari Kalimantan, Arbi Nuralamnsyah dari Bandung, I Nyoman Agus Triyuda dari Bali, Pulung Jati Rangga Muri dari Yogyakarta, serta Darmasti dan Sri Hadi dari ISI Solo.

Orang lain juga bertanya?

"Mereka akan membawakan tari kontemporer dengan ciri khas daerah asalnya masing-masing," katanya.

Selain dalam negeri, acara tersebut juga diikuti penari dari luar negeri. Diantaranya dari Prancis, Filipina, Australia dan Timor Lester. Pihaknya juga menampilkan karya maestro tari Jonet Sri Kuncoro yang akan berkolaborasi dengan anak-anak difabel. Kita melihat anak-anak yang memiliki kekurangan ini sebenarnya juga memiliki kelebihan.

Eko menambahkan, tahun ini HTD mengambil tema #GegaraMenari 'Urip Mawa Urup, Urip Hanguripi'. Melalui tagar tersebut, diharapkan kaum milenial yang aktif di media sosial juga tertarik menyaksikan hari tari. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tari Massal Iraw Tengkayu Gunakan Koreografi 2017
Tari Massal Iraw Tengkayu Gunakan Koreografi 2017

Budayawan Tidung, Datuk Norbeck mengatakan bahwa persiapan tari massal dalam acara Iraw Tengkayu telah mencapai 70 persen

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pelajar Indonesia Tampilkan Tarian Medley Khas Nusantara di Unity Festival Rusia
VIDEO: Pelajar Indonesia Tampilkan Tarian Medley Khas Nusantara di Unity Festival Rusia

Festival ini menjadi wadah bagi para pelajar HSE dalam menampilkan kreativitas musikal, instrumen, makanan dan tarian khas negaranya masing-masing

Baca Selengkapnya
FOTO: Pesona 100 Penari Ayu dari 100 Kabupaten dan Kota Warnai HUT RI di Bundaran HI
FOTO: Pesona 100 Penari Ayu dari 100 Kabupaten dan Kota Warnai HUT RI di Bundaran HI

Mereka adalah penari dari Duta Maritim Indonesia. Mereka melakukan tarian secara bersama-sama di Bundaran HI saat peringatan HUT ke-78 Kemerdekaan RI.

Baca Selengkapnya
Ada Atraksi Udara TNI AU, Festival Gandrung Sewu Hipnotis Ribuan Wisatawan
Ada Atraksi Udara TNI AU, Festival Gandrung Sewu Hipnotis Ribuan Wisatawan

Festival Gandrung Sewu menjadi pintu masuk untuk memperkenalkan budaya lokal ke publik global.

Baca Selengkapnya
Mengenal Harris Nasution, Konseptor Gelaran Tari Kolosal Nusantara Pembukaan MotoGP Mandalika 2024
Mengenal Harris Nasution, Konseptor Gelaran Tari Kolosal Nusantara Pembukaan MotoGP Mandalika 2024

Atraksi budaya tari Nusantara tersebut untuk memeriahkan dan mengiringi para pembalap menjalani race MotoGP seri Pertamina GP of Indonesia 2024.

Baca Selengkapnya
Peringati Hari Tari Sedunia, Menteri PPA Bintang Resmikan Event Naluri Menari di Denpasar
Peringati Hari Tari Sedunia, Menteri PPA Bintang Resmikan Event Naluri Menari di Denpasar

Tari Sekar Jempiring tahun ini yang dibawakan oleh sebanyak 1.100 siswa dari perwakilan sekolah di Kota Denpasar ini.

Baca Selengkapnya
Digelar Sepekan, Ritual ‘Seblang Olehsari’ Ramai Dipadati Pengunjung
Digelar Sepekan, Ritual ‘Seblang Olehsari’ Ramai Dipadati Pengunjung

Digelar Selama Depekan, Ritual ‘Seblang Olehsari’ Ramai Dipadati Pengunjung

Baca Selengkapnya
FOTO: HUT RI, Pertunjukan Tarian Tradisional Kolosal Pukau Pengunjung Mal di Depok
FOTO: HUT RI, Pertunjukan Tarian Tradisional Kolosal Pukau Pengunjung Mal di Depok

Dalam rangka merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-78 ini, Belantara Budaya Indonesia menggelar pertunjukan tarian kolosal 'Tunjukkan Indonesiamu'.

Baca Selengkapnya
Saat Tarian Khas Nusantara 'Unjuk Gigi' di Festival Budaya di Moscow
Saat Tarian Khas Nusantara 'Unjuk Gigi' di Festival Budaya di Moscow

Festival ini merupakan wadah bagi para pelajar HSE dalam menampilkan kreativitas musikal, instrumen, makanan dan tarian khas negaranya masing-masing.

Baca Selengkapnya
29 April: Peringatan Hari Tari Sedunia, Berikut Sejarah dan Tujuannya
29 April: Peringatan Hari Tari Sedunia, Berikut Sejarah dan Tujuannya

Hari Tari Sedunia adalah perayaan global yang didedikasikan untuk menghargai seni tari.

Baca Selengkapnya
Sehari Sebelum Gandrung Sewu, 1350 Penari Jalani Ritual Meras Gandrung
Sehari Sebelum Gandrung Sewu, 1350 Penari Jalani Ritual Meras Gandrung

1350 penari Gandrung menjalani tradisi ritual 'Meras Gandrung'.

Baca Selengkapnya
FOTO: Spektakulernya Pagelaran Sabang-Merauke Tampilkan Beragam Budaya Tanah Air, Usung Tema Pahlawan Nusantara
FOTO: Spektakulernya Pagelaran Sabang-Merauke Tampilkan Beragam Budaya Tanah Air, Usung Tema Pahlawan Nusantara

Pagelaran Sabang-Merauke turut dimeriahkan dengan penampilan memukau Yura Yunita dan Isyana Sarasvati.

Baca Selengkapnya