Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ade Komarudin sebut Golkar lelah 'jotos-jotosan'

Ade Komarudin sebut Golkar lelah 'jotos-jotosan' Ade Komarudin. ©2015 merdeka.com

Merdeka.com - Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar hasil Munas Bali Ade Komarudin mengatakan, partai berlambang beringin itu lelah dengan konflik internal yang terjadi dalam satu tahun terakhir.

"Partai ini cukup lelah, 'jotos-jotosan' setahun lebih," katanya dalam Musyawarah Depidar Soksi Sumut di Wisma Benteng Medan, seperti dilansir Antara, Sabtu (27/2).

Menurut Ade, Partai Golkar merasakan betul dampak negatif yang muncul, yakni terjadinya pelemahan akibat konflik internal yang terjadi. Karena itu, Ade Komarudin yang juga Ketua Umum Depinas Soksi sepakat agar tidak ada lagi perpecahan dan konflik internal di lingkungan Partai Golkar.

Munas Partai Golkar yang rencananya digelar dalam waktu dekat diharapkan dapat menjadi sarana dalam menyelesaikan konflik yang terjadi dalam satu tahun terakhir. Dengan selesainya konflik internal tersebut, diharapkan seluruh kekuatan Partai Golkar dapat bersatu dan mengembalikan kejayaan parpol dengan lambang pohon beringin itu.

"Kita ingin kembali menjadi juara satu seperti pada (Pemilu) 2004 lalu," kata politisi yang kini menjadi Ketua DPR RI tersebut.

Keinginan serupa juga disampaikan Wakil Ketua DPD Partai Golkar Sumut Wagirin Arman yang mengharapkan dua kubu yang ada dapat bersatu kembali. "Di sini tidak ada lagi orang Agung atau orang Ical, yang ada kader Golkar," katanya. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Isu Jokowi Merapat ke Golkar, Waketum: Kami Senang Semoga Bergabung Beneran
Isu Jokowi Merapat ke Golkar, Waketum: Kami Senang Semoga Bergabung Beneran

Golkar akan menanti bagaimana langkah yang akan diambil Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Peran Luhut Pandjaitan Dinilai Pengaruhi Manuver Golkar di Pilpres 2024
Peran Luhut Pandjaitan Dinilai Pengaruhi Manuver Golkar di Pilpres 2024

Termasuk, langkah Golkar dalam bergabung ke Koalisi Indonesia Maju bersama Partai Gerindra.

Baca Selengkapnya
Golkar Sindir Balik Anies: Kalau Tak Sesuai Harapan Jangan Berpandangan Partai Tersandera Pihak Lain
Golkar Sindir Balik Anies: Kalau Tak Sesuai Harapan Jangan Berpandangan Partai Tersandera Pihak Lain

Anies sebelumnya berbagai partai tersandera kekuasaan untuk memasukkannya sebagai kader atau anggota.

Baca Selengkapnya
Gerindra dan Golkar, Solid di Pilpres Berhadapan di Banten
Gerindra dan Golkar, Solid di Pilpres Berhadapan di Banten

Golkar mulanya berharap Prabowo Subianto merestui Airin Rachmi Diany sebagai calon Gubernur Banten.

Baca Selengkapnya
Isu Jokowi Bakal Masuk Struktural Golkar, PDIP Sebut Rumor Selama ini Terbukti
Isu Jokowi Bakal Masuk Struktural Golkar, PDIP Sebut Rumor Selama ini Terbukti

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menanggapi isu Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal jadi dewan pembina Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Jusuf Kalla: Jangan Harap Jadi Ketua Golkar Kalau Tidak Punya Modal Rp600 Miliar
Jusuf Kalla: Jangan Harap Jadi Ketua Golkar Kalau Tidak Punya Modal Rp600 Miliar

JK menegaskan untuk dapat menjadi Ketua Umum Partai Golkar perlu modal yang cukup banyak.

Baca Selengkapnya
Munaslub Golkar, Upaya Ganggu Soliditas di Tikungan Terakhir
Munaslub Golkar, Upaya Ganggu Soliditas di Tikungan Terakhir

Munaslub Golkar dilakukan oleh Faksi Kecil yang bermain di tikungan terakhir jelang Pemilu 2024

Baca Selengkapnya
JK: Golkar Sangat Tergantung Penguasa Cari Koalisi, Bahaya Kalau Begini Terus
JK: Golkar Sangat Tergantung Penguasa Cari Koalisi, Bahaya Kalau Begini Terus

JK sebut Golkar telat dalam menentukan arah koalisi pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca Selengkapnya
Airlangga Akui Jokowi Punya Pengaruh di Pilkada 2024
Airlangga Akui Jokowi Punya Pengaruh di Pilkada 2024

Airlangga menjelaskan bahwa pilkada melibatkan 508 kabupaten/kota dan 37 provinsi.

Baca Selengkapnya
Airlangga Mundur dari Ketum Golkar, Megawati Khawatirkan Kehidupan Demokrasi ke Depan
Airlangga Mundur dari Ketum Golkar, Megawati Khawatirkan Kehidupan Demokrasi ke Depan

Airlangga Hartarto resmi mengundurkan diri sebagai Ketua Umum Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PDIP vs Jokowi Makin Panas, Kader Sindir Catatan Buruk Gibran hingga Marahnya Megawati
VIDEO: PDIP vs Jokowi Makin Panas, Kader Sindir Catatan Buruk Gibran hingga Marahnya Megawati

Hubungan PDIP dengan Jokowi dikabarkan memanas, usai

Baca Selengkapnya
Mundur dari Golkar, Jusuf Hamka Ungkap Airlangga Terzalimi karena Kursi Ketum Direbut Orang Powerful
Mundur dari Golkar, Jusuf Hamka Ungkap Airlangga Terzalimi karena Kursi Ketum Direbut Orang Powerful

Jusuf Hamka mengakui keputusan mundur karena melihat pergolakan di Golkar yang berujung pengunduran diri Airlangga.

Baca Selengkapnya