Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

AHY: Memang Demokrat harus berjalan dua kaki, kalau satu pincang dong

AHY: Memang Demokrat harus berjalan dua kaki, kalau satu pincang dong AHY. ©2018 Merdeka.com/istimewa

Merdeka.com - Dalam pertemuan Prabowo-Sandiaga dan Ketum Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), salah satu yang jadi sorotan yakni isu politik dua kaki. Pemicunya, sejumlah gubernur dari Demokrat membelot malah mendukung Jokowi-Ma'ruf Amin.

Menjawab isu ini, Ketua Kogasma Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menekankan, urusan kader yang membelot akan segera diselesaikan oleh internal partainya.

"Yang jelas sampai dengan hari ini, Insya Allah sampai akhir masa kampanye pemilihan presiden 2019, Partai Demokrat akan bersama pasangan Prabowo-Sandi untuk bisa menyukseskan beliau menghatarkan jadi pempimpin amanah," kata AHY didampingi Prabowo-Sandiaga di rumah SBY, Mega Kuningan, Jakarta, Rabu (12/9).

AHY menjawab isu dua kaki Demokrat yang dimaksud adalah satu kaki untuk memenangkan Prabowo-Sandiaga dan satu kaki lagi untuk pemilu legislatif. Menurut dia, fokus itu pun tentu akan dilakukan oleh Gerindra dan partai lainnya.

Sebab, sistem pemilu 2019 berbeda dengan sebelumnya. Tahun ini, Pemilu legislatif dan pemilu presiden akan dilakukan secara bersama-sama.

"Yang jelas kalau ada yang bicara dua kaki, memang kita harus berjalan dua kaki, kalau satu pincang dong," canda AHY sambil mengangkat sebelah kakinya disambut tawa para hadirin.

"Setiap warga negara masuk ke TPS menentukan pilihan. Di pilpres kan berharap menentukan Prabowo dan di legislatif para caleg dari Demokrat harus berjuang. Saya yakin Gerindra dan partai lain juga berjuang, biar rakyat yang tentukan pilihan," tambah AHY lagi.

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
SBY Ungkap Ada Menteri Jokowi Ajak Demokrat, PKS dan PPP Bentuk Koalisi Baru, Dapat Restu dari Pak Lurah
SBY Ungkap Ada Menteri Jokowi Ajak Demokrat, PKS dan PPP Bentuk Koalisi Baru, Dapat Restu dari Pak Lurah

Menteri aktif itu mengaku mendapat restu dari sosok pak lurah untuk membentuk koalisi baru bersama Partai Demokrat, PKS dan PPP.

Baca Selengkapnya
SBY Ungkap Dua Prahara Guncang Demokrat, Kudeta Moeldoko dan Ditinggal Anies
SBY Ungkap Dua Prahara Guncang Demokrat, Kudeta Moeldoko dan Ditinggal Anies

Artikel ditulis reporter magang kampus merdeka program Kemendikbud: Nayla Shabrina.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kecewa Berat, AHY Blak blakan Tuding Koalisi Anies Tak Bermoral dan Etika
VIDEO: Kecewa Berat, AHY Blak blakan Tuding Koalisi Anies Tak Bermoral dan Etika

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) membongkar alasannya mendukung pasangan Prabowo dan Gibran pada Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
SBY Ungkap Ganjar dan Prabowo Ajak Demokrat Gabung: Tulus dan Serius, Dibanding Manuver Misterius
SBY Ungkap Ganjar dan Prabowo Ajak Demokrat Gabung: Tulus dan Serius, Dibanding Manuver Misterius

SBY menilai ajakan PDIP dan Gerindra baik untuk transparansi politik

Baca Selengkapnya
VIDEO: Dikhianati Anies, SBY Sebut Ada Ajakan Bergabung
VIDEO: Dikhianati Anies, SBY Sebut Ada Ajakan Bergabung "Ganjar dan Prabowo Baik & Tulus"

Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat darurat di Cikeas, Jumat 1 September 2023.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pertemuan SBY dan AHY dengan Prabowo di Hambalang
VIDEO: Pertemuan SBY dan AHY dengan Prabowo di Hambalang

Dengan kehadiran Partai Demokrat, diyakini akan memperkuat komposisi dan dukungan partai politik di Koalisi Indonesia Maju

Baca Selengkapnya
SBY Instruksikan Seluruh Kader Demokrat: Dukunglah Pemerintahan Presiden Prabowo!
SBY Instruksikan Seluruh Kader Demokrat: Dukunglah Pemerintahan Presiden Prabowo!

Dia pun mengingatkan agar Partai Demokrat paham akan soal etika politik.

Baca Selengkapnya
Menanti Pertemuan SBY dengan Megawati dan Prabowo
Menanti Pertemuan SBY dengan Megawati dan Prabowo

Polemik ini merupakan buntut dari kandasnya AHY sebagai Bakal Cawapres mendampingi Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya
Demokrat Bocorkan Suasana Pertemuan Tertutup SBY dan Prabowo di Hambalang
Demokrat Bocorkan Suasana Pertemuan Tertutup SBY dan Prabowo di Hambalang

SBY hadir bersama rombongan Majelis Tinggi Partai lainnyaib menyampaikan langsung dukungannya tersebut kepada Prabowo.

Baca Selengkapnya
AHY Tegaskan Pertemuan SBY dan Jokowi Tidak Membahas Tukar Guling Dukungan dengan Jatah Menteri
AHY Tegaskan Pertemuan SBY dan Jokowi Tidak Membahas Tukar Guling Dukungan dengan Jatah Menteri

Pertemuan SBY dan Jokowi didorong oleh para partai politik yang tergabung di KIM

Baca Selengkapnya
AHY soal PDIP Merapat Penerintahan Prabowo: Kami Serahkan Penuh ke Prabowo
AHY soal PDIP Merapat Penerintahan Prabowo: Kami Serahkan Penuh ke Prabowo

Partai Demokrat menyerahkan sepenuhnya kepada presiden terpilih Prabowo untuk menentukan siapa saja yang bergabung di pemerintahannya.

Baca Selengkapnya
SBY Bertemu Jokowi, Kans Prabowo Menang Pilpres 2024 Dinilai Menguat
SBY Bertemu Jokowi, Kans Prabowo Menang Pilpres 2024 Dinilai Menguat

Yusak mengatakan, pertemuan SBY dan Jokowi menimbulkan efek psikologis berupa dukungan terhadap Prabowo.

Baca Selengkapnya