Airlangga Gelar Silaturahmi dengan Anggota DPRD dan DPR Terpilih dari Golkar
Merdeka.com - Dewan Pimpinan Partai Golkar menggelar acara silaturahmi dengan anggota DPRD Partai Golkar terpilih hingga anggota Fraksi Golkar DPR RI. Acara itu digelar di Hotel Ritz Carlton, Kawasan SCBD, Jakarta Selatan, Sabtu (14/9).
"Ya tentu ini kita bicara silaturahmi seluruh ketua-ketua DPRD yang sebagian anggota DPRD yang sudah dilantik yang ditetapkan," kata Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto.
Airlangga menjelaskan acara ini sengaja dilakukan untuk memberikan pembekalan para kader yang terpilih di DPRD. Dia menegaskan acara ini tidak ada kaitannya dengan rencana Musyawarah Nasional (Munas) Partai Golkar.
-
Kapan Golkar akan mengadakan Munas? Posisi Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto ramai menjadi perbincangan, terlebih soal rencana musyawarah nasional (Munas) partai tersebut akhir tahun ini.
-
Apa instruksi Airlangga untuk kader Golkar? “Saya instruksikan kepada seluruh partai Golkar di Indonesia. Sekarang sedang disusun berdasarkan nomor urut dan pemilu sudah system terbuka, sehingga dengan demikian sudah waktunya sekarang untuk langsung bergerak, konsolidasi di akar rumput, rebut hati rakyat,“ katanya.
-
Apa yang dibahas dalam pertemuan Golkar? “Yang intinya, menginginkan Hasta Karya ini solid, kami sampaikan bahwa sampai saat ini seluruh organisasi Hasta Karya “Hasilnya adalah memberikan kewenangan penuh pada Ketua Umum Golkar Bapak Airlangga Hartarto untuk menentukan arah kebijakan, langkah-langkah yang akan diambil terkait dengan pilpres, pileg, dan pilkada,“ tegas Ketum MKGR.
-
Apa yang sedang disusun Golkar untuk Pilgub Banten? Airlangga menyebut Golkar masih menyusun koalisi untuk Pilkada Banten 2024. Golkar Usung Airin di Pilgub Banten 2024!
-
Bagaimana Golkar Riau menanggapi seruan Munaslub? Jangan (Golkar) diganggu dengan isu Munaslub yang merusak soliditas para kader di daerah. Tidak ada alasan Munaslub,“ tegas dia, Jumat (28/7/2023).
-
Apa yang dilakukan Airlangga untuk Golkar? Airlangga Hartarto memperbanyak sebaran tokoh berpengaruh di berbagai dapil. Partai Golkar berhasil menduduki posisi dua perolehan suara pada Pemilu 2024 dengan persentase 15,28 persen atau 23.208.654 suara.
"Untuk mempersiapkan pembekalan lah kepada mereka. Kalau Munas ya sesuai dengan schedule," ungkapnya.
Pantauan merdeka.com acara dimulai sekitar pukul 09.45 WIB. Acara dimulai dengan sambutan tarian khas Papua dilanjut menyanyikan lagu Indonesia Raya dan mengheningkan cipta untuk mendoakan Presiden ketiga RI BJ Habibie yang telah meninggal dunia.
Acara ini dihadiri oleh Ketua Dewan Pakar Partai Golkar Agung Laksono, Sekjen Golkar Lodewijk Freidrich Paulus, Menteri Sosial yang juga kader Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita, Sekretaris Fraksi Partai Golkar Adies Kadir hingga Koorbid-Koorbid Partai Golkar seperti Aziz Syamsuddin dan Kahar Muzakir dan Ibnu Munzir. Serta beberapa Ketua DPD Golkar.
(mdk/ray)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Airlangga Terbitkan 1.040 Penugasan untuk Pilkada 2024
Baca SelengkapnyaAirlangga mengaku menerima masukan dan saran dari ketiga ketua dewan DPP Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaAirlangga mengaku mendapat pesan dan saran dari para senior partai berlambang pohon beringin.
Baca SelengkapnyaGerindra menyebut, Prabowo dan Megawati bertemu usai Lebaran Idulfitri 2024.
Baca SelengkapnyaSejumlah anggota DPR RI Partai Golkar, petinggi partai dan pengurus hadiri di rakerda itu.
Baca SelengkapnyaSebanyak 38 ketua DPD juga menegaskan taat pada satu komando di bawah kepemimpinan Ketua Umum DPP Golkar Airlangga Hartarto.
Baca SelengkapnyaKendati demikian, Airlangga mengaku belum mendapat perintah dari Prabowo menyiapkan kader-kader terbaik Partai Golkar untuk kabinet pemerintahannya.
Baca SelengkapnyaDewan Partai Golkar Solid Dukung Kepemimpinan Airlangga Hartarto
Baca SelengkapnyaKetua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto menggelar pertemuan tertutup dengan sesepuh dan para mantan ketua umum partai Golkar.
Baca SelengkapnyaKini Airlangga memberikan instruksi kepada para semua kader Golkar untuk bergerak turun ke masyarakat.
Baca SelengkapnyaLuhut meminta seluruh pihak di internal Golkar kompak dan tak terpengaruh dengan dugaan upaya dari pihak luar.
Baca Selengkapnya