Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Airlangga jadi Salah Satu Capres Rekomendasi Musra, Ini Tanggapan Golkar

Airlangga jadi Salah Satu Capres Rekomendasi Musra, Ini Tanggapan Golkar airlangga hartarto. ©2023 Merdeka.com/ahda

Merdeka.com - Nama Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menjadi salah satu capres hasil rekomendasi musyawarah rakyat (Musra) relawan Jokowi. Musyawarah dilakukan pada Minggu, 14 Mei 2023. Lalu apa tanggapan Golkar?

"Ya kita Alhamdulillah bersyukur ya, artinya ada kelompok masyarakat yang mencalonkan atau merekomendasikan Pak Airlangga," kata Waketum Golkar Ahmad Doli Kurnia, kepada wartawan, dikutip Senin (15/5).

Doli menambahkan, setelah melihat hasil paparan Musra, maka pihaknya akan berusaha menaikkan elektabilitas Airlangga.

Orang lain juga bertanya?

"Itu kan sama dengan agendanya Partai Golkar. Nah tentu kepercayaan itu akan terus kami jaga bagaimana terus meningkatkan daya pilih kepada Pak Airlangga," ujar Doli.

Bukti Airlangga Diterima Rakyat

Menurutnya, kemunculan nama Airlangga sebagai capres dapat diartikan bahwa Ketum Golkar itu diterima baik oleh rakyat.

"Artinya kan itu salah satu indikasi bahwa figur Pak Airlangga itu diterima oleh masyarakat yang salah satunya hari ini diwakili oleh Musra itu," ujar dia.

Sebelumnya, rekomendasi Musra terdapat tiga nama capres yakni Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Menteri Perekonomian Airlangga Hartato, dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Sementara untuk cawapres, ada nama Menko Polhukam Mahfud Md, Menparekraf Sandiaga Uno dan Kepala Staf Presiden Moeldoko.

Ikuti perkembangan terkini seputar berita Pemilu 2024 hanya di merdeka.com

Reporter: Delvira HutabaratSumber: Liputan6.com

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Dewan Pakar Golkar Ungkap Munaslub Bisa jadi Jalan Calonkan Ridwan Kamil sebagai Cawapres
Dewan Pakar Golkar Ungkap Munaslub Bisa jadi Jalan Calonkan Ridwan Kamil sebagai Cawapres

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berpotensi menggantikan Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto sebagai cawapres 2024.

Baca Selengkapnya
Hasil Rapat Dewan Pakar: Tak Ada Munaslub, Golkar Harus Bikin Poros Baru dan Airlangga Tetap Capres
Hasil Rapat Dewan Pakar: Tak Ada Munaslub, Golkar Harus Bikin Poros Baru dan Airlangga Tetap Capres

Dewan Pakar meminta Golkar membentuk poros baru di luar bakal koalisi.

Baca Selengkapnya
MKGR Dukung Airlangga Kembali Jadi Ketum Golkar
MKGR Dukung Airlangga Kembali Jadi Ketum Golkar

MKGR akan bertemu langsung dengan Airlangga untuk menyampaikan aspirasi itu

Baca Selengkapnya
Diskusi Ricuh, Generasi Muda Golkar Singgung Upaya Penyelamatan Partai
Diskusi Ricuh, Generasi Muda Golkar Singgung Upaya Penyelamatan Partai

Jelang diskusi GMPG yang digelar di Restoran Pulau Dua Senayan, Jakarta Pusat, diwarnai kericuhan oleh belasan orang yang mengaku dari AMPG.

Baca Selengkapnya
Dewan Pakar Minta Bentuk Koalisi Baru, Begini Reaksi Elite Golkar
Dewan Pakar Minta Bentuk Koalisi Baru, Begini Reaksi Elite Golkar

Rapat Dewan Pakar menghasilkan tiga poin penting untuk langkah partai berlogo pohon beringin itu di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Golkar Masih Upayakan Airlangga Maju di Pilpres 2024
Golkar Masih Upayakan Airlangga Maju di Pilpres 2024

Ical tetap berpegang pada keputusan Rapat Pimpinan Nasional partainya yakni memajukan Airlangga.

Baca Selengkapnya
Alasan DPD-DPD Golkar Dorong Airlangga Hartarto Merapat ke Koalisi Prabowo
Alasan DPD-DPD Golkar Dorong Airlangga Hartarto Merapat ke Koalisi Prabowo

Alasan DPD-DPD Golkar Dorong Airlangga Hartarto Merapat ke Koalisi Prabowo

Baca Selengkapnya
DPD Golkar Teguh Dukung Airlangga Capres di Tengah Isu Munaslub Golkar
DPD Golkar Teguh Dukung Airlangga Capres di Tengah Isu Munaslub Golkar

Seluruh kader untuk mendukung Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto sebagai Capres.

Baca Selengkapnya
Menakar Untung Rugi Golkar Duet PDIP Lewat Simbol Bunga Politik Merah Kuning
Menakar Untung Rugi Golkar Duet PDIP Lewat Simbol Bunga Politik Merah Kuning

Sementara, keuntungan Golkar berkoalisi dengan PDIP hanya untuk menyelematkan posisi Airlangga agar tidak menjadi tersangka di kasus minyak sawit mentah.

Baca Selengkapnya
Bahlil Pastikan Airlangga Diberikan Tempat Terbaik di Pemerintahan dan Partai
Bahlil Pastikan Airlangga Diberikan Tempat Terbaik di Pemerintahan dan Partai

Soal posisi apa yang dimaksud, Bahlil mengaku masih mendiskusikan hal tersebut.

Baca Selengkapnya
Airlangga: Tidak Ada Munaslub, Kalau Minat jadi Ketum Golkar di 2024
Airlangga: Tidak Ada Munaslub, Kalau Minat jadi Ketum Golkar di 2024

Airlangga menyatakan, Golkar masih solid sesuai keputusan rapat kerja nasional.

Baca Selengkapnya
Selain Ridwan Kamil, Dewan Pakar Lihat 4 Senior Golkar Ini Cocok jadi Cawapres
Selain Ridwan Kamil, Dewan Pakar Lihat 4 Senior Golkar Ini Cocok jadi Cawapres

Keempat tokoh senior Golkar itu bisa diusulkan menjadi Cawapres di forum Munaslub.

Baca Selengkapnya