Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Airlangga temani Jokowi jogging, Surya Paloh nilai simbol komunikasi yang baik

Airlangga temani Jokowi jogging, Surya Paloh nilai simbol komunikasi yang baik Jokowi dan Airlangga olahraga di Kebun Raya Bogor. ©2018 Merdeka.com/Supriatin

Merdeka.com - Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menyambut positif pertemuan berbalut olahraga antara Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto di Istana Bogor, Sabtu (24/3). Paloh menilai pertemuan itu sebagai simbol adanya komunikasi yang baik di antara keduanya.

"Baguslah. Itu kan komunikasi yang baik," ujar Paloh di sela safari konsolidasi NasDem di Mamuju, Sulawesi Barat, Sabtu (24/3) malam.

Saat ditanya sosok Airlangga yang digadang-gadang Golkar layak mendampingi Jokowi sebagai cawapres, Paloh menanggapi santai. Dia hanya menegaskan bahwa partainya telah menyerahkan sepenuhnya keputusan cawapres kepada Jokowi.

"Terserah Presiden Jokowi. Siapa pun yang dianggap tepat baginya. Dia membawa mandat, keyakinan, tentu harapannya yang terbaik untuk mendampingi dirinya. Itu harapan kita semuanya sebagai pendukung," jelasnya.

Bagi Paloh, keputusan sosok cawapres sepenuhnya merupakan hak prerogatif Jokowi sebagai capres yang diusung NasDem. Partai NasDem sudah memposisikan diri mempercayakan penuh sosok cawapres kepada Jokowi.

"Kita percaya kepada yang namanya Joko Widodo, kita percaya. Saya percaya juga Jokowi akan menjaga kepercayaan ini," ungkapnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Airlangga Buka-bukaan Kabar Presiden Jokowi Akan Gabung Golkar: Sudah Dekat &  Nyaman
VIDEO: Airlangga Buka-bukaan Kabar Presiden Jokowi Akan Gabung Golkar: Sudah Dekat & Nyaman

Airlangga menyebut Presiden Jokowi sudah nyaman dengan Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Jokowi Tanya Siapa Cawapres Anies, Ini Jawaban Surya Paloh saat di Istana
Jokowi Tanya Siapa Cawapres Anies, Ini Jawaban Surya Paloh saat di Istana

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengungkapkan kemungkinan adanya pertemuan Presiden Jokowi dengan bakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Bisik-Bisik Jokowi Tanya Surya Paloh, Penasaran Sosok Cawapresnya Anies Baswedan
VIDEO: Bisik-Bisik Jokowi Tanya Surya Paloh, Penasaran Sosok Cawapresnya Anies Baswedan

Surya bahkan meyakini bahwa gestur Jokowi itu dinilai menghapus kesan bahwa kepala negara itu memusuhi Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya
Jokowi soal Isu Munaslub Golkar: Itu Urusan Internal, Tak Ada Hubungan dengan Kita
Jokowi soal Isu Munaslub Golkar: Itu Urusan Internal, Tak Ada Hubungan dengan Kita

Jokowi membantah ikut cawe-cawe soal isu Munaslub Golkar.

Baca Selengkapnya
Pantun Spesial Surya Paloh untuk Jokowi, Singgung Budi Baik
Pantun Spesial Surya Paloh untuk Jokowi, Singgung Budi Baik

Paloh menyampaikan pantun di bagian akhir pidato politiknya.

Baca Selengkapnya
Bertemu Jokowi, Surya Paloh Ngaku Ditanya Siapa Cawapres Anies Baswedan
Bertemu Jokowi, Surya Paloh Ngaku Ditanya Siapa Cawapres Anies Baswedan

Paloh bercerita Jokowi menanyakan siapa cawapres untuk Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya
Airlangga Jawab soal KTA Golkar Gibran Usai Jadi Cawapres Prabowo
Airlangga Jawab soal KTA Golkar Gibran Usai Jadi Cawapres Prabowo

Dia mengaku komunikasi Partai Golkar dengan PDIP sejauh ini berlangsung baik.

Baca Selengkapnya
Hubungan Jokowi dan Surya Paloh, Panas di Luar Adem di Istana
Hubungan Jokowi dan Surya Paloh, Panas di Luar Adem di Istana

Jokowi juga memberi ucapan selamat ulang tahun kepada Surya Paloh.

Baca Selengkapnya
Airlangga: Pak Jokowi Nyaman dengan Golkar
Airlangga: Pak Jokowi Nyaman dengan Golkar

Sebelumnya Jokowi blak-blakan menyebut presiden dan menteri boleh berkampanye, berpihak dalam Pemilu

Baca Selengkapnya
Jokowi Puji Airlangga Hartarto di Depan Kader Golkar: Politisi Besar dan Teknokrat Sejati
Jokowi Puji Airlangga Hartarto di Depan Kader Golkar: Politisi Besar dan Teknokrat Sejati

Jokowi memuji mantan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto yang berhasil membuat kondisi partai tetap kondusif, meski ada pergantian ketua umum.

Baca Selengkapnya
Respons Jokowi Soal Dirinya Dilibatkan dalam Penyusunan Kabinet Prabowo
Respons Jokowi Soal Dirinya Dilibatkan dalam Penyusunan Kabinet Prabowo

Sebelumnya Ketum Golkar Airlangga Hartarto menyebut, Jokowi bakal punya peran di pemerintahan berikutnya

Baca Selengkapnya
Jokowi: Saya Pernah Hari Ini Salaman dengan Surya Paloh, Seminggu Kemudian Beda
Jokowi: Saya Pernah Hari Ini Salaman dengan Surya Paloh, Seminggu Kemudian Beda

Jokowi mengingat momen saat dirinya bersalaman dengan Surya Paloh untuk menyepakati suatu hal. Namun, sikap Surya Paloh berbeda pada sepekan kemudian.

Baca Selengkapnya