Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ali Yahya juga Deklarasi Maju Caketum Golkar

Ali Yahya juga Deklarasi Maju Caketum Golkar bamsoet deklarasi maju munas golkar. ©2019 Merdeka.com/ahda bayhaqi

Merdeka.com - Tak cuma Bambang Soesatyo, Politikus Golkar Ali Yahya juga ikut deklarasi maju calon ketum Golkar di Munas Desember 2019. Acara itu digelar oleh Gerakan Milenial Partai Golkar (Gempar) di Hotel Sultan, Jakarta, Kamis (18/7).

Ali Yahya menyampaikan, Golkar merupakan partai yang mengakar. Meskipun ketua umumnya terjerat kasus hukum, namun partainya tetap eksis. Bahkan pada pemilu lalu bisa memperoleh suara cukup baik meskipun turun.

"Bahwa Ketua Umum Setya Novanto ditahan tetapi, tidak kemudian menganggap bahwa itu menjadi alasan keterpurukan Partai Golkar. Kenapa demikian? Karena Partai Golkar strukturnya sudah kuat mengakar," tegas Ali di lokasi.

Namun begitu, kata Ali, dirinya mengimbau supaya segera dilakukan evaluasi secara menyeluruh di internal partai pohon beringin tersebut. Upaya ini, ia melanjutkan, sebagaimana yang diamanatkan oleh Dewan Pembina Partai Golkar.

Ali juga menganggap, Dewan Pimpinan Pusat Partai Golkar mestinya mengindahkan apa yang dimandatkan oleh Dewan Pembina. "Salah satunya ialah mengevaluasi secara menyeluruh dan melaksanakan rapat pemimpin untuk menentukan Munas Partai Golkar," katanya.

Sebelumnya, Gerakan Milenial Partai Golkar (Gempar) menjadwalkan deklarasi bersama lima bakal calon ketum Golkar di Hotel Sultan. Mereka adalah Airlangga Hartarto, Bambang Soesatyo, Indra Bambang Utoyo, Ridwan Hisyam dan Ali Yahya. Hanya Bamsoet dan Ali Yahya yang hadir dalam undangan itu.

Reporter: Yopi Makdori

Sumber: Liputan6.com

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Golkar Jabar: Bahlil Memiliki Rekam Jejak Cukup Baik, Layak Jadi Ketua Umum
Golkar Jabar: Bahlil Memiliki Rekam Jejak Cukup Baik, Layak Jadi Ketua Umum

Ace menilai Bahlil sangat layak memimpin partai berlambang beringin.

Baca Selengkapnya
Munas Digelar Desember, Golkar Bicara Syarat Aturan Maju Jadi Ketum
Munas Digelar Desember, Golkar Bicara Syarat Aturan Maju Jadi Ketum

Waketum Partai Golkar Bambang Soesatyo sebelumnya mengungkapkan ada empat nama yang akan menjadi calon ketua umum.

Baca Selengkapnya
Jokowi dan Prabowo Hadiri Penutupan Munas Golkar Malam Ini
Jokowi dan Prabowo Hadiri Penutupan Munas Golkar Malam Ini

Selain itu, eks Ketum Golkar Airlangga Hartarto dan politisi senior Golkar Jusuf Kalla turut diundang dalam penutupan Munas.

Baca Selengkapnya
Senior Golkar Serukan Paket Lengkap: Jokowi Ketum, Bahlil Sekjen
Senior Golkar Serukan Paket Lengkap: Jokowi Ketum, Bahlil Sekjen

Senior Golkar Musfihin Dahlan mengusulkan Jokowi menjadi Ketua Umum Golkar bersama Bahlil Lahadalia sebagai Sekjen.

Baca Selengkapnya
Bamsoet Bakal Bertemu Bahlil dan Agus Gumiwang: Kita Bertiga Sepakat Maju Ketum Golkar
Bamsoet Bakal Bertemu Bahlil dan Agus Gumiwang: Kita Bertiga Sepakat Maju Ketum Golkar

Partai Golkar saat ini sedang melakukan persiapan Munas untuk memilih ketua umum definitif, usai Airlangga mundur dari jabatannya.

Baca Selengkapnya
Bamsoet Bakal Maju Jadi Ketum Golkar di Munas 2024
Bamsoet Bakal Maju Jadi Ketum Golkar di Munas 2024

Pada Munas sebelumnya, Bamsoet mengaku tidak masuk gelanggang demi menjaga keutuhan Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Ketum Golkar Airlangga Bocorkan Cagub Jakarta Didukung KIM Plus
Ketum Golkar Airlangga Bocorkan Cagub Jakarta Didukung KIM Plus

Ketum Golkar Airlangga Hartarto menyinggung Koalisi Indonesia Maju (KIM) 'Plus' untuk Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya
Breaking News: Golkar Dukung Dedi Mulyadi di Pilkada Jabar
Breaking News: Golkar Dukung Dedi Mulyadi di Pilkada Jabar

Partai Golkar mengusung mantan bupati Purwakarta Dedi Mulyadi maju menjadi calon gubernur Jawa Barat pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
AGK Bahas Ketum Golkar: Kita Segera Tetapkan Pak Bahlil Lahadalia Sebagai Ketua Umum
AGK Bahas Ketum Golkar: Kita Segera Tetapkan Pak Bahlil Lahadalia Sebagai Ketua Umum

"Penyampaian Visi-misi besok jam 10.00 sekaligus partai Golkar menetapkan Ketua Umum Baru," katanya.

Baca Selengkapnya
Dedi Mulyadi usai Didukung Golkar di Pilkada Jabar: Nanti Kawinan Harus Persetujuan Prabowo
Dedi Mulyadi usai Didukung Golkar di Pilkada Jabar: Nanti Kawinan Harus Persetujuan Prabowo

Partai Golkar resmi mendukung Dedi Mulyadi untuk maju dalam Pilkada Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Sekjen Golkar: Ridwan Kamil OTW Jakarta!
Sekjen Golkar: Ridwan Kamil OTW Jakarta!

Sekjen Golkar membenarkan Ridwan Kamil (RK) bakal diusung maju di Pilkada Jakarta 2024 usai Dedi Mulyadi diusung di Pilkada Jabar.

Baca Selengkapnya
Golkar Usung Dedi Mulyadi di Jabar, PAN: Secara Logika Ridwan Kamil akan Maju di Jakarta
Golkar Usung Dedi Mulyadi di Jabar, PAN: Secara Logika Ridwan Kamil akan Maju di Jakarta

KIM akan bersama-sama berembuk untuk membicarakan komposisi yang paslon di Pilgub Jakarta.

Baca Selengkapnya