Anies: Kami sudah ikhtiar, warga Jakarta ingin gubernur baru
Merdeka.com - Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Anies Baswedan mengaku tidak muluk-muluk menargetkan perolehan suara pada Pilgub nanti. Menurutnya, hal terpenting adalah ikhtiar dan hasil akhirnya Tuhan menentukan.
"Enggak muluk-muluk, Allah lah yang membolak-balikan hati, kami sudah berusaha dan ikhtiar. Ikhtiar kami sudah kami sampaikan kami ingin menjawab keinginan warga Jakarta yang ingin memiliki gubernur baru," kata Anies di Hotel Bidakara, Jumat (10/2).
Karena itulah, Anies mengungkapkan bahwa dalam kampanyenya dia tidak hanya sekedar menyampaikan program dan visi misinya saja. Bersama Sandiaga Uno, dia juga mendengar masukan dari warga.
-
Bagaimana cara Pilkada DKI 2017? Pemilihan umum Gubernur DKI Jakarta 2017 (disingkat Pilgub DKI 2017) dilaksanakan pada dua tahap, yaitu tahap pertama di tanggal 15 Februari 2017 dan tahap kedua tanggal 19 April 2017 dengan tujuan untuk menentukan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta periode 2017–2022.
-
Bagaimana Golkar menanggapi Anies di Pilgub DKI? 'Mau turun pangkat lagi dari capres menjadi cagub lagi gitu. Jadi saya kira tentu ini harus dipikirkan,' tegas dia.
-
Kenapa NasDem prioritaskan Anies di Pilgub Jakarta? NasDem akan mengusung Anies Baswedan di Pilgub Jakarta 2024. Bahkan, Anies dianggap menjadi tokoh prioritas untuk diusung pada Pilkada yang digelar November mendatang.
-
Apa yang disinggung Anies Baswedan? Anies Baswedan menyinggung soal pemimpin yang tidak memenuhi janjinya.
-
Kenapa PDIP mempertimbangkan Anies untuk Pilgub Jakarta? 'Bahwa Anies juga jadi bagian pertimbangan, iya, Anies bagian dari pertimbangan. Oleh karenanya kami juga dengan Cak Imin dalam rangka itu semua,' jelas dia.
-
Apa yang dikritik Golkar dari Anies soal Pilgub DKI? Dia mempertanyakan, apakah ada partai yang mau mengusung Anies di Pilgub Jakarta.
"Kami berkampanye bukan sekedar menyampaikan program tapi juga mendengar aspirasi, maka bagi kami ini adalah perjalanan spiritual," ujar Anies.
Selain itu, Anies juga menyatakan bahwa perjuangannya bukan perjuangan berdua semata, tetapi melibatkan banyak orang di dalamnya sehingga ia optimis menang. "Kami optimis kami yakin atas ikhtiar atas doa dan ini bukan ikhtiar kami berdua bukan. Lebih dari 20.000 orang yang bekerja di berbagai tempat di Jakarta untuk berkampanye bagi pemenangan paslon nomor tiga, jadi kami optimis kami yakin dan selebihnya izinkan Allah yang menentukan bagi Jakarta," tandasnya.
(mdk/ang)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
"Insya Allah Jakarta berada di dalam barisan perubahan. Insya Allah," kata Anies.
Baca SelengkapnyaKata Anies maju Pilgub DKI 2024 bukan sesuatu yang dapat ia putuskan sendiri.
Baca SelengkapnyaMenurut Anies, rumusan Solusi untuk persoalan yang dihadapi oleh masyarakat merupakan substansi adanya Pemilihan Kepala Daerah.
Baca SelengkapnyaMomen itu terjadi saat warga perwakilan dari Jakarta Barat dan Jakarta Selatan menyampaikan aspirasinya kepada Anies.
Baca SelengkapnyaAnies menjawab, bahwa saat ini partai politik tengah memutuskan diantara dua pilihan.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan angkat bicara soal kemungkinan angka golput di Pilkada Jakarta 2024 naik pasca dirinya gagal mencalonkan.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan menjawab PKS yang menyebutnya tidak memanfaatkan karpet merah 18 kursi DPRD untuk Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaAnies lebih memikirkan permasalahan warga Jakarta dibanding bicara banyak soal calon lawannya di Pilgub mendatang
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan mengakui jalan maju Pilkada Jakarta 2024 saat ini terasa berat.
Baca SelengkapnyaAnies Baswedan tidak khawatir mengenai elektabilitasnya yang selalu berada di urutan terbawah di antara capres lainnya
Baca SelengkapnyaAnies mengaku, dirinya berkomunikasi dengan berbagai partai politik termasuk dengan Gerindra.
Baca SelengkapnyaDia lebih memikirkan permasalahan warga Jakarta dibanding bicara banyak soal calon lawannya di Pilgub mendatang.
Baca Selengkapnya