Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Anies sebut omzet pedagang Pasar Induk lesu akibat penggusuran PKL

Anies sebut omzet pedagang Pasar Induk lesu akibat penggusuran PKL Anies Baswedan blusukan di Pasar Kramat Jati, Jakarta Timur. ©2017 Merdeka.com/Anisyah Al Faqir

Merdeka.com - Calon Gubernur DKI Jakarta Anies hari ini blusukan di Pasar Kramat Jati, Jakarta Timur. Dalam kesempatan itu, Anies berdialog dengan para pedagang buah di pasar induk.

Anies mengungkapkan banyak pedagang pasar mengeluhkan dibukanya keran impor untuk buah-buahan. Akibatnya harga buah lokal anjlok.

"Lalu mereka juga mengeluhkan soal keran impor yang terlalu luas sehingga masuk buah-buahan dari China yan membuat buah-buahan di sini menjadi harganya tidak perlu diungkit lagi (rendah). Faktornya tentu banyak, nanti kita akan bicara tapi sebagian itu di luar otoritasnya gubernur," kata Anies di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur, Rabu (8/2).

Tak hanya soal produk impor, pedagang buah mangga di pasar induk ini juga mengeluhkan dagangnya tak laku lantaran adanya penggusuran pedagang kami lima (PKL) oleh Pemprov DKI. Sebab konsumen pedagang buah mangga kebanyakan para pedagang PKL

"Penjual buah-buahan itu lesu karena pembeli utamanya PKL, dengan PKL yang banyak digusur-gusur maka mereka menjadi turun juga penjualannya," kata Anies.

"kebanyakan mereka ini penjual mangga tadi cerita, jadi banyak yang enggak laku karena pembelinya berkurang, digusur, enggak bisa jualan, karena itu jadi enggak belanja di sini," cerita Anies.

Untuk itu, Anies mengatakan bila dirinya terpilih 15 Februari pekan depan, dia akan menata PKL bukan menggusur. Sehingga para PKL tetap bisa berjualan di tempat bersih dan lebih laik dan roda perekonomian di Jakarta terus bergulir.

"Nah, kita akan menata PKL, bukan dihilangkan tapi ditata sehingga mereka bekerja dengan lingkungan yang nyaman bersih tidak mengganggu pejalan kaki tidak mengganggu lalu lintas dan tetap bisa berusaha," terang Anies. (mdk/ang)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pedagang Sulit Dapat Modal, Anies Bakal Buat Koperasi: Supaya Tidak Terjebak Pinjol Ilegal
Pedagang Sulit Dapat Modal, Anies Bakal Buat Koperasi: Supaya Tidak Terjebak Pinjol Ilegal

Anies mengatakan, mendapatkan pinjaman melalui koperasi akan lebih besar dan aman daripada pinjaman perorangan.

Baca Selengkapnya
Dengar Keluhan Pedagang Pasar Kepuh, Anies Janjikan Akses Modal Bagi Usaha Mikro Kecil
Dengar Keluhan Pedagang Pasar Kepuh, Anies Janjikan Akses Modal Bagi Usaha Mikro Kecil

Menurutnya rata-rata konsumsi daging perkapita dunia kilogram perkapita. Sementara di Indonesia baru 2,5 kilogram Sedangkan Jakarta sudah hampir 6,5 kilogram.

Baca Selengkapnya
Anies Dengar Keluhan Pedagang: Kita akan Tingkatkan Daya Beli Masyarakat
Anies Dengar Keluhan Pedagang: Kita akan Tingkatkan Daya Beli Masyarakat

Anies menyatakan, keadaan serupa juga ia temukan di hampir semua pasar yang telah dia sambangi selama kampanye.

Baca Selengkapnya
Lagi Pidato, Anies Tegur Ibu-Ibu di Jambi yang Berebut Foto
Lagi Pidato, Anies Tegur Ibu-Ibu di Jambi yang Berebut Foto

Anies Baswedan berpidato di hadapan pendukungnya saat pertemuan terbatas di Jambi

Baca Selengkapnya
Belum Jadi Gubernur, Pramono Sudah Kena 'Semprot' Pedagang Kota Tua
Belum Jadi Gubernur, Pramono Sudah Kena 'Semprot' Pedagang Kota Tua

"Saya belum jadi gubernur sudah diomelin," kata Pramono.

Baca Selengkapnya
Di Jambi, Anies Borong Tahu dan Cabe Sampai Ajak Pedagang Selfie
Di Jambi, Anies Borong Tahu dan Cabe Sampai Ajak Pedagang Selfie

Anies Baswedan kampanye ke Pasar Pagi Angso Duo, Jambi, Kamis (14/12

Baca Selengkapnya
Blusukan ke Pasar Kepuh Kuningan, Anies Lagi Jajan Salfok Dipanggil-panggil Anak Kecil
Blusukan ke Pasar Kepuh Kuningan, Anies Lagi Jajan Salfok Dipanggil-panggil Anak Kecil

Saat blusukan dengan ke pasar, dirinya dengan senang hati meladeni warga pasar yang hendak berselfie dengan dirinya.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Pedagang Pasar Angso Duo Jambi, Anies Janji Bereskan Harga Sembako Jika jadi Presiden
Kunjungi Pedagang Pasar Angso Duo Jambi, Anies Janji Bereskan Harga Sembako Jika jadi Presiden

Anies menilai sejumlah komoditas bahan pokok memang meningkatkan. Dampaknya, pendapatan atau omzet pedagang turun.

Baca Selengkapnya
Pramono Bakal Bereskan Permasalahan Pasar Munjul
Pramono Bakal Bereskan Permasalahan Pasar Munjul

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung menyambangi pasar Munjul, Cipayung, Jakarta Timur.

Baca Selengkapnya
Anies Dikelilingi Emak-Emak di Pasar Situbondo, Tulisan Kaosnya Bikin Salah Fokus
Anies Dikelilingi Emak-Emak di Pasar Situbondo, Tulisan Kaosnya Bikin Salah Fokus

Menurut Anies, kondisi Pasar Panji Situbondo secara umum cukup bagus. Pedagang hanya berharap konsistensi pasokan.

Baca Selengkapnya
Suswono Temukan Dua Konflik Pedagang saat Blusukan di Pasar Serdang, Janjikan Bangunan Direvitalisasi
Suswono Temukan Dua Konflik Pedagang saat Blusukan di Pasar Serdang, Janjikan Bangunan Direvitalisasi

Menurut Suswono, bangunan Pasar Serdang perlu untuk direvitalisasi usai menjumpai dua kelompok pedagang.

Baca Selengkapnya
Bertemu Kaesang, Pedagang Pasar Kebayoran Lama Curhat Sepi Pembeli dan Lapak Jualan Tak Nyaman
Bertemu Kaesang, Pedagang Pasar Kebayoran Lama Curhat Sepi Pembeli dan Lapak Jualan Tak Nyaman

Keluhan itu pun menjadi catatan baginya dan akan diteruskan ke pihak PSI di DPRD DKI Jakarta dan pihak Pemprov DKI.

Baca Selengkapnya