Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bang Yos: Lebih banyak jenderal yang dukung Jokowi

Bang Yos: Lebih banyak jenderal yang dukung Jokowi Deklarasi PKPI dukung Jokowi-JK. ©2014 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) telah menyatakan akan mendukung pasangan Jokowi - Jusuf Kalla sebagai capres dan cawapres. Tak hanya itu, Ketua Umum PKPI Sutiyoso juga menyebut ada 3 juta kekuatan yang akan mendukung pasangan yang diusung PDIP itu.

"Loh tadi kan disesuaikan ketum PKPI. Ada 3 juta di belakang beliau ini, kekuatan dari pusat sampai daerah. Semua daerah udah ada struktur orang," ungkap Jokowi di markas PKPI, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (22/5).

Pada kesempatan itu, Sutiyoso mengakui dukungan terhadap pasangan capres dan cawapres terbagi dua. Namun, jumlah dukungan lebih besar justru diberikan kepada Jokowi-JK.

"Itung-itungan lebih banyak kita. Mantan kasad, kasal, kasau dan kapolri. Tidak satu jumlahnya, mantan kabin. Sebenarnya kalau dikumpulkan banyakan kita, tapi kita semua temen enggak ada musuh. Berlomba secara fair," tandasnya.

Mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Hendropriyono ikut dalam barisan pendukung Jokowi-JK. Hendro yakin Jokowi akan mengalahkan Prabowo dalam Pilpres 2014.

"Menurut ramalan intelijen, akan menang. Merdeka," kata Hendro di kantor PKPI, Kamis (22/5).

Hendro tak sendiri. Para jenderal lain pun siap mendukung Jokowi. Di antaranya Mantan Wakil Pangab Jenderal (Purn) Fachrul Razi, mantan Kepala BAIS Letjen TNI (Purn) Farid Zainudin, Mantan Kasal Laksamana (Purn) Soeparno dan Laksamana (Purn) Tedjo Edhie, Mantan Kasau Marsekal Tubagus. Ada juga mantan Kapolri Jenderal (Purn) Dai Bachtiar.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Karier Moncer Para Mantan Ajudan Jokowi di TNI
Karier Moncer Para Mantan Ajudan Jokowi di TNI

Deretan mantan ajudan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang punya karir moncer di militer.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pidato Menggelegar, Prabowo
VIDEO: Pidato Menggelegar, Prabowo "di Belakang Saya Ada Kekuatan Besar"

Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto hadir dalam Rakorkan Partai Amanat Nasional (PAN), Kamis (9/5).

Baca Selengkapnya
Jubir RIDO Balas Sindiran Hasto: Jokowi Punya Basis Kuat di Jakarta
Jubir RIDO Balas Sindiran Hasto: Jokowi Punya Basis Kuat di Jakarta

Juru Bicara RIDO Herzaky Mahendra Putra mengingatkan, Jokowi merupakan sosok yang pernah memimpin Jakarta dan memiliki basis pendukung kuat.

Baca Selengkapnya
Menganalisis Kemampuan Purnawiran Jenderal Bintang Tiga Kawal Intelijen Negara Gantikan Budi Gunawan
Menganalisis Kemampuan Purnawiran Jenderal Bintang Tiga Kawal Intelijen Negara Gantikan Budi Gunawan

Herindra sendiri merupakan Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) dalam kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin.

Baca Selengkapnya
Jenderal Intelijen Darah Kopassus Pasang Badan Buat Sjafrie Sahabat Dekat Menhan Prabowo
Jenderal Intelijen Darah Kopassus Pasang Badan Buat Sjafrie Sahabat Dekat Menhan Prabowo

Berikut Jenderal Intelijen berdarah Kopassus pasang badan buat Sjafrie sahabat dekat Menhan Prabowo.

Baca Selengkapnya
Jokowi Dinilai Dukung Prabowo Lewat Relawan dan Sejumlah Kader PDIP
Jokowi Dinilai Dukung Prabowo Lewat Relawan dan Sejumlah Kader PDIP

Jokowi dinilai memberikan dukungan kepada Prabowo lewat relawan.

Baca Selengkapnya
Herindra Dinilai Sosok Tepat Pimpin BIN, Ini Alasannya
Herindra Dinilai Sosok Tepat Pimpin BIN, Ini Alasannya

Qodari mengungkapkan, setidaknya ada empat alasan mengapa penunjukkan Herindra merupakan langkah tepat.

Baca Selengkapnya
Relawan Jokowi Puji Prabowo: Loyal dan Berkinerja Impresif
Relawan Jokowi Puji Prabowo: Loyal dan Berkinerja Impresif

Menurut relawan, Prabowo merupakan sosok capres yang loyal pada pemerintahan Jokowi dan Ma'ruf Amin.

Baca Selengkapnya
INFOGRAFIS: Wajah Baru Kabinet Jokowi, Diisi Orang Prabowo
INFOGRAFIS: Wajah Baru Kabinet Jokowi, Diisi Orang Prabowo

Jokowi baru saja melantik 3 menteri dan 1 wakil menteri. Tak hanya itu, Jokowi juga menambah 3 badan baru di akhir masa jabatannya.

Baca Selengkapnya
Ridwan Hisjam Beberkan Bukti Kuat Jokowi Kader Golkar Sejak 1997
Ridwan Hisjam Beberkan Bukti Kuat Jokowi Kader Golkar Sejak 1997

Terlihat dari bagaimana Jokowi menyusun kabinet di pemerintahannya.

Baca Selengkapnya
Di Usia 79 Tahun AM Hendropriyono Terlihat Segar, Luhut Bisikan 'Hati-hati Bang Nanti Banyak yang Melirik
Di Usia 79 Tahun AM Hendropriyono Terlihat Segar, Luhut Bisikan 'Hati-hati Bang Nanti Banyak yang Melirik

Gurauan Luhut Binsar Pandjaitan sebut AM Hendropriyono awet muda di usia 79 tahun hingga diminta berhati-hati agar tak dilirik orang lain.

Baca Selengkapnya
Budi Arie Jadi Menkominfo, Relawan Dinilai Jadi Kekuatan Politik Jokowi
Budi Arie Jadi Menkominfo, Relawan Dinilai Jadi Kekuatan Politik Jokowi

Kunto menerangkan, dengan menunjuk relawannya, Jokowi juga tidak harus konsultasi dengan pimpinan parpol jika ingin mengambil kebijakan di Kominfo.

Baca Selengkapnya