Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Belum cukup amankan Setnov, PPP akan rotasi anggota di MKD

Belum cukup amankan Setnov, PPP akan rotasi anggota di MKD Dimyati Natakusumah. ©dpr.go.id

Merdeka.com - Politisi PPP Achmad Dimyati Natakusuma dikabarkan akan menggantikan posisi Zainut Tauhid Sa'adi di Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD). Hal tersebut terkait disorotnya kinerja MKD dalam mengusut dugaan pelanggaran etik yang diduga dilakukan Ketua DPR Setya Novanto (Setnov).

"Saya belum dapat SK. Rencana begitu, kita lihat MKD seperti itu," kata Dimyati di Kompleks Parlemen DPR, Senayan, Jakarta, Senin (7/12).

Selain itu beredar kabar bahwa sebelumnya Dimyati dilobi di rumah Setnov. Hal tersebut berujung pada rotasi perwakilan PPP di MKD.

Orang lain juga bertanya?

"Di mana ketemunya, saya enggak tahu rumahnya. Kalau rumah dinas Pak Marzuki Alie pernah, kalau rumah dinas sama rumah pribadi Setnov enggak tahu saya," tuturnya.

Namun sejauh ini Dimyati masih akan berkoordinasi terlebih dahulu dengan Zainut.

"Saya harus bicara Pak Zainut dulu apa betul saya yang ditunjuk. Saya kan pimpinan fraksi juga, akan kita putuskan dalam waktu dekat. Saya enggak tahu Pak Zainut bisa hadir enggak. Kan banyak kegiatan terlalu maraton, Pak Zainut bagus kan," ungkapnya.

Namun Dimyati enggan disebut rotasi perwakilan PPP di MKD tersebut bertujuan menguatkan posisi Setnov. Dimyati malah memplesetkan bahwa ajudan yang menguatkan Setnov sudah banyak.

"Ada ajudannya banyak, ada karpet merah. Pak Zainut bagus jujur saja, kalau Pak Zainut sekarang siap hadir ya Pak Zainut," pungkasnya. (mdk/dan)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PPP Ungkap Alasan Ganti Kader di Jabatan Wamenag
PPP Ungkap Alasan Ganti Kader di Jabatan Wamenag

Mardiono mengatakan, partai meminta pergantian kursi Wamenag agar meningkatkan kerja kadernya di pemerintahan.

Baca Selengkapnya
Wamenag Zainut Tauhid juga Bakal Kena Reshuffle Besok?
Wamenag Zainut Tauhid juga Bakal Kena Reshuffle Besok?

Beredar kabar posisi Wamenag akan mengalami pergantian.

Baca Selengkapnya
Anggota DPR yang Masuk Kabinet Prabowo Segera Diganti, Ini Daftarnya
Anggota DPR yang Masuk Kabinet Prabowo Segera Diganti, Ini Daftarnya

PAW harus dilakukan secepat mungkin agar tidak terjadi kekosongan anggota Dewan.

Baca Selengkapnya
Penjelasan PPP soal Pergantian Pimpinan DPW Bali
Penjelasan PPP soal Pergantian Pimpinan DPW Bali

Hal tersebut dikatakan Ketua DPC PPP Gianyar, Syahirin, menyikapi pergantian Plt Ketua dan Plt Sekretaris DPW PPP Bali oleh DPP PPP.

Baca Selengkapnya
PDIP: Insya Allah Kalau Tidak Ada Halangan, Mbak Puan Maharani Kedua Kalinya Pimpin DPR
PDIP: Insya Allah Kalau Tidak Ada Halangan, Mbak Puan Maharani Kedua Kalinya Pimpin DPR

Selain itu, untuk posisi pimpinan DPR RI lainnya masih ada nama yang memang sebelumnya juga menjabat sebagai pimpinan di parlemen tersebut.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah: Fraksi PDIP di DPR Dipimpin Utut Adianto
Said Abdullah: Fraksi PDIP di DPR Dipimpin Utut Adianto

Fraksi PDIP di DPR RI kembali akan dipimpin oleh Utut Adianto Wahyuwidayat.

Baca Selengkapnya
Zainut Tauhid Didatangi Sekjen PPP Dua Hari Sebelum Pergantian Wamenag
Zainut Tauhid Didatangi Sekjen PPP Dua Hari Sebelum Pergantian Wamenag

Presiden Jokowi melantik Saiful Rahmat Dasuki sebagai Wamenag menggantikan Zainut Tauhid.

Baca Selengkapnya
Rotasi 114 Perwira Tinggi, Panglima TNI Ganti Danpuspom hingga Waka RSPAD Gatot Soebroto
Rotasi 114 Perwira Tinggi, Panglima TNI Ganti Danpuspom hingga Waka RSPAD Gatot Soebroto

Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto merotasi sejumlah perwira tinggi (pati) dalam struktur TNI.

Baca Selengkapnya
Bocoran Nama Pimpinan DPR 2024-2029: Puan Ketua, Dasco dan Adies Kadir Wakil Ketua
Bocoran Nama Pimpinan DPR 2024-2029: Puan Ketua, Dasco dan Adies Kadir Wakil Ketua

Sementara itu, Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani akan menjadi Ketua MPR periode 2024-2029.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah Sebut Ahmad Muzani Pantas jadi Ketua MPR
Said Abdullah Sebut Ahmad Muzani Pantas jadi Ketua MPR

Said menyebut wajar bila jabatan Ketua MPR menjadi milik Partai Gerindra.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI Mutasi 256 Perwira Tinggi, Meutya Hafid Yakin Tak Terkait Pilkada 2024
Panglima TNI Mutasi 256 Perwira Tinggi, Meutya Hafid Yakin Tak Terkait Pilkada 2024

Mutasi tersebut tertuang dalam keputusan Panglima TNI Nomor Kep/851/VII/2024 dan hasil sidang Wanjakti Tahun Anggaran (TA) 2024 pada 18 Juli 2024.

Baca Selengkapnya
Maruli Simanjuntak Siap Jika Ditunjuk Jadi Kasad
Maruli Simanjuntak Siap Jika Ditunjuk Jadi Kasad

Maruli Simanjuntak dikabarkan akan menggantikan Agus Subiyanto menjadi Kasad.

Baca Selengkapnya