Bisakah Ridwan Kamil kalahkan Ahok di Jakarta?
Merdeka.com - Aroma pertarungan memperebutkan kursi Gubernur DKI Jakarta mulai terasa. Beberapa nama calon dari pelbagai latar belakang profesi kerap disebut-sebut siap bersaing lawan Basuki T Purnama alias Ahok, sebagai petahana.
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil, salah satu nama sering dihembuskan sebagai pesaing Ahok dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta tahun 2017. Pelbagai prestasi dari kemampuannya mengolah Kota Bandung selama ini sering dikait-kaitkan sebagai langkahnya menarik perhatian warga ibu kota.
Rencana Ridwan Kamil sebagai saingan Ahok buat pertarungan Gubernur DKI tampaknya makin terang benderang. Partai Gerindra kini menjadikan Ridwan Kamil sebagai jalan keluar bila tidak ada calon lain dianggap laik melawan Ahok.
-
Apa target Gerindra untuk Ridwan Kamil? 'Kami ingin sebaiknya di Jawa Barat kita menang, di Jakarta kita menang,' tegas Habiburokhman.
-
Siapa yang mendukung Ridwan Kamil di Pilkada DKI Jakarta? Pasangan Ridwan Kamil dan Suswono menerima dukungan dari sopir angkutan umum di Jakarta Utara yang merupakan anggota Koperasi Wahana Kalpika (KWK).
-
Siapa yang ajukan Ridwan Kamil maju di Jakarta? 'Silakan dicek bahwa pada waktu itu kan yang minta mau maju Jakarta kan Pak Ridwan Kamil,' klaim Dasco.
-
Bagaimana Ridwan Kamil mengkampanyekan dirinya di Pilkada DKI Jakarta? 'Saya akan sosialisasikan dan membantu Pak Ridwan Kamil menjadi gubernur. Saat mengemudikan angkot, saya akan mengajak penumpang untuk memilih nomor 1, pasangan RIDO,' tuturnya.
-
Siapa yang akan melawan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar? Kami belum ada obrolan sama sekali menyangkut soal sosok Kang Ridwan Kamil gitu, tapi yang sudah ada obrolan malah di Jabar. Kalau Kang RK maju di Jabar kami akan bikin poros di luar Kang RK kan gitu,' tutur Huda.
-
Kenapa PKB ingin melawan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar? 'Kita kan sudah lama sudah sampaikan begitu, kita akan bikin poros di luar Kang RK,' tegasnya lagi. Kemudian Huda menjelaskan bahwa Pilkada Jabar akan lebih baik bila diisi dengan 3 poros atau 3 pasangan calon dari kubu yang berbeda demi menawarkan pilihan yang variatif bagi masyarakat.
"Kita punya pendapat, kalau darurat dan meskipun kita tidak menghendaki, emergency exit, itu Ridwan Kamil. Kalau warga DKI minta bagaimana?" kata anggota Komisi A DPRD DKI Jakarta, dari Fraksi Gerindra, Syarief di Jakarta, Rabu (6/1) lalu.
Rencananya ada delapan orang bakal dipanggil langsung Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto sebagai calon pilihan untuk melaju dalam Pilgub DKI di pertengahan Januari ini. Belum diketahui siapa saja para kedelapan calon itu.
Pengamat Politik dari Centre for Strategic and International Studies (CSIS), Arya Fernandes, menduga selama ini Ridwan Kamil sudah melakukan pelbagai gerakan terselubung guna menarik perhatian warga DKI. Sayangnya, belum ada penegasan dari orang nomor satu di Kota Bandung itu.
"Ridwan Kamil mungkin ada gerakan terselubung tapi belum menegaskan sikapnya maju di Pilgub DKI," kata Arya kepada merdeka.com, Kamis (7/1) kemarin.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gerindra yakin RK merupakan sosok yang bisa mengalahkan Anies Baswedan di Pilgub Jakarta.
Baca SelengkapnyaHabiburokhman yakin sosok Ridwan Kamil sangat kompetitif untuk menghadapi Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaGerindra yakin Ridwan Kamil bisa menang di Jakarta seperti yang pernah terjadi pada Jokowi dan Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaGerindra siap memberi dukungan ke Ridwan Kamil, apalagi ia menilai warga Jakarta ingin ada sosok baru selain Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaGolkar yang menjadi salah satu partai Koalisi Indonesia Maju (KIM) hingga kini belum memutuskan kadernya; Ridwan Kamil untuk maju Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaGerindra mengakui tidak bisa memaksa Partai Golkar mengusung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaGerindra sangat yakin dengan sosok Ridwan Kamil meski elektabilitasnya di Jakarta masih belum tinggi.
Baca SelengkapnyaMantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dijagokan partai koalisi Indonesia Maju di Pilkada Jakarta.
Baca SelengkapnyaKetua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad menegaskan bahwa yang berkeinginan untuk maju menjadi calon gubernur di Pilkada Jakarta adalah Ridwan Kamil.
Baca SelengkapnyaGolkar mengaku tidak masalah jika nantinya Anies maju untuk periode kedua di Pilgub Jakarta.
Baca SelengkapnyaPartai Gerindra memasukkan nama politikus Golkar Ridwan Kamil sebagai calon Gubernur DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaJokowi dan Ketum KIM setuju Ridwan Kamil maju Pilgub Jakarta
Baca Selengkapnya