Cerita Amien Rais dan Keputusan Banci saat Pembentukan PAN
Merdeka.com - Politikus senior Amien Rais menyinggung sebuah 'keputusan banci' saat mendirikan Partai Amanat Nasional. Keputusan itu tidak menegaskan PAN sebagai partai Islam. Amien bercerita, saat mendirikan PAN muncul dua opini berbeda.
"Jadi saya dulu, pak Fatwa dan tokoh-tokoh yang melahirkan PAN itu memang ada dua cara, ada dua opini," ujar Amien dalam acara bertajuk 'Kuliah Politik untuk Ummat' yang disiarkan dari YouTube, Sabtu (28/11).
Opini pertama, PAN akan diumumkan dengan mengambil azas Islam. Tidak pakai tambahan atau diubah-ubah.
-
Siapa yang menyampaikan visi PAN? Komitmen ini disuarakan Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan, dengan melihat kondisi dunia saat ini.
-
Kenapa Cak Imin kaitkan AMIN dengan larangan kampanye di masjid? 'Amin,' jawab masyarakat. 'Singkatannya apa AMIN? Anies-Muhaimin. Jadi ono (ada) yang salat, sing nggak seneng (yang nggak suka) sama AMIN, moso (masak) 'waladdolin qobul' nggak mungkin. Nggak mungkin,' ucap Cak Imin.
-
Apa visi masa depan PAN? Kedaulatan pangan menjadi salah satu isu yang akan dikawal Partai Amanat Nasional (PAN) ke depan.
-
Siapa yang menyampaikan amanat? Pada kesempatan pagi hari ini, izinkan saya untuk memberikan amanat pembina upacara dengan mengambil tema motivasi belajar bagi para siswa siswi di sekolah.
-
Kenapa kata-kata islami penting? Dengan memadukan nilai-nilai kebaikan, kesabaran, dan ketawakalan, kata-kata tersebut dapat membangkitkan semangat seseorang untuk menghadapi tantangan hidup dengan penuh keyakinan.
-
Apa yang Zulhas katakan tentang PAN? “Memang PAN lahir dari rahim Muhammadiyah, tetapi sejatinya perjuangan Muhammadiyah adalah untuk bangsa. Maka inklusivitas PAN hari ini adalah mandat perjuangan yang niscaya. PAN juga milik NU, bahkan melintasi batas-batas ormas, agama, suku, bahasa, warna kulit. PAN adalah partai milik semua anak bangsa. Matahari yang selalu menyinari tanpa membeda-bedakan.“ Tutur Zulhas dalam pidato politiknya pada Peringatan HUT ke-25 PAN di Jakarta (28/8).
"Pertama kita umumkan azas kita Islam. Tidak usah pakai tambahan atau diubah-ubah dengan mengatakan, kalau kita Islam tok," kata mantan Ketua Umum PAN ini.
Sementara, ada opini yang meminta PAN didirikan bukan sebagai partai Islam. Sebab, masyarakat yang percaya plurarisme akan menganggap partai Islam berkembang menjadi ekstrim kanan. Keputusan inilah yang dianggap Amien sebagai keputusan banci.
"Sementara rakyat Indonesia itu masih percaya plurarisme. Kemudian takut kalau agama dijadikan rujukan menjadi ekstrim dan lain-lain, maka keputusan itu keputusan yang banci," kata Amien.
"Sehingga PAN berasaskan keagamaan rahmatan lil alamin jadi Islam disembunyikan," imbuhnya.
Amien pun menyebut PAN membuka diri. Namun, dia menuding dari kelompok non muslim yang masuk PAN hanya memanfaatkan partai, sampai ada yang membocorkan rahasia partai.
"Tapi ternyata kita sudah membuka diri kemudian berlaku, kemudian gak bisa diubah teman-teman non muslim dalam PAN hanya mengambil manfaat atau bahkan malah membocorkan rahasia partai," ucapnya.
Amien saat ini sudah keluar dari PAN. Ia dengan beberapa tokoh PAN mendirikan partai baru bernama Partai Ummat.
(mdk/rhm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Cak Imin menyampaikan dalam demokrasi yang sehat tidak ada konflik SARA.
Baca Selengkapnya"Singkatannya apa AMIN? Anies-Muhaimin," kata Cak Imin.
Baca SelengkapnyaMenurut Ramli, capres dan cawapres yang mendapatkan dukungan tidak bisa menolak dukungan yang diberikan elemen masyarakat manapun.
Baca SelengkapnyaAnies sendiri mengusung gagasan perubahan, sementara Prabowo-Gibran dengan gagasan berkelanjutan.
Baca SelengkapnyaPartai Ummat melihat duet AMIN bisa membawa perubahan dan penyegaran serta perbaikan untuk bangsa dan negara Indonesia.
Baca SelengkapnyaCapres nomor urut satu, Anies Baswedan diadukan ke Bareskrim Polri oleh kelompok yang menamakan diri Forum Aktivis Dakwah Kampus Indonesia.
Baca SelengkapnyaAnies menyerahkan penanganan kasus dugaan penistaan agama tersebut kepada aparat penegak hukum.
Baca SelengkapnyaAmien Rais setuju sistem pemilihan presiden dikembalikan oleh MPR lewat amendemen UUD 1945.
Baca SelengkapnyaAnies bahkan kalah dikenal jika dibandingkan Cak Imin di Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaYaqut mengaku ingin fokus menuntaskan tugasnya sebagai menteri.
Baca SelengkapnyaSohibul mengigatkan, Anies pernah bergabung dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada 2014 silam.
Baca SelengkapnyaPKS telah memberikan keputusan bahwa Anies akan dipasangkan dengan Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Sohibul Iman.
Baca Selengkapnya