Dapat Cerita Surya Paloh, Presiden PKS Sebut Jokowi Tolak Pansus Jiwasraya
Merdeka.com - Presiden PKS Sohibul Iman menduga Presiden Joko Widodo tidak ingin kasus Jiwasraya ditangani DPR dengan panitia khusus (Pansus). Dia menceritakan pertemuannya dengan Ketum NasDem Surya Paloh.
Sohibul menceritakan, Paloh awalnya percaya kasus Jiwasraya harus diselesaikan melalui Pansus. Namun, Paloh mendapatkan penjelasan dari pemerintah bahwa kasus itu cukup lewat panitia kerja di DPR.
"Awalnya NasDem itu percaya bahwa ini bisa diselesaikan oleh pansus, tapi saya mendapat, kata Surya Paloh, 'saya mendapat penjelasan dari teman-teman pemerintah bahwa dengan panja juga cukup," kata Sohibul menirukan Paloh, di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (13/2).
-
Apa usulan PKS untuk Jokowi? Sekjen PKS Aboe Bakar Alhabsyi atau Habib Aboe mengusulkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengundang bakal capres Ganjar Pranowo, Anies Baswedan dan Prabowo Subianto untuk makan siang di Istana Kepresidenan.
-
Apa yang dibicarakan Jokowi dengan PKB? Menurut dia, Jokowi memuji raihan suara PKB dalam Pileg 2024.
-
Bagaimana PDIP menjelaskan tentang tidak diundangnya Jokowi? 'Tidak ada refleksi khusus atas tidak adanya Pak Jokowi,' kata Hasto di DPP PDIP, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (22/5). Hasto mengatakan, PDIP didasarkan pada kekuatan kolektif seluruh anggota mulai dari tingkat anak ranting hingga Satgas Partai. Menurutnya, kekuatan itu menyatu dengan akar rumput.'Karena partai ini didasarkan kepada kekuatan kolektif dari seluruh anggota, dari tingkat anak ranting, ranting, PAC, satgas partai. Dan itu adalah sumber kekuatan partai yang menyatu dengan akar rumput,' tuturnya.
-
Apa yang dibahas Jokowi dengan Parmusi? Dalam pertemuan itu, Jokowi membahas mengenai pemilu 2024 dan masalah Rempang.
-
Kenapa Jokowi tidak diundang ke Rakernas PDIP? Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak diundang dalam rapat kerja nasional (rakernas) ke-5 PDIP pada pekan ini. Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyebut, partainya tidak ada refleksi khusus dalam rakernas karena ketidakhadiran Jokowi.'Tidak ada refleksi khusus atas tidak adanya Pak Jokowi,' kata Hasto di DPP PDIP, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (22/5).
-
Kenapa PKS usul Jokowi undang capres makan siang? “Saya sarankan Bapak Presiden yang terhormat, undanglah capres-capres yang Bapak anggap layak jadi presiden untuk makan siang sambil santai, ngobrol-ngobrol, curhat-curhat bersama, keren.“ Menurut Aboe, langkah tersebut menunjukkan sikap pemimpin yang bijak.
Sohibul mengatakan, karena itu Paloh dan NasDem berubah pikiran dan lebih mendukung Panja. Kendati, Paloh tak masalah jika dibawa ke arah Pansus.
Dia menangkap, sikap Paloh dan NasDem sebetulnya objektif. Namun ada faktor politik yang membuat NasDem batal mendukung Pansus.
Dia pun menduga, bahwa perubahan pikiran Paloh karena Presiden Joko Widodo tidak menginginkan Pansus dan meminta agar hanya ditangani melalui Panja.
"Mungkin, saya enggak tahu, mungkin ya," kata Sohibul.
Dia yakin fraksi koalisi pemerintah bakal menolak Pansus di DPR. Namun, PKS yakin akan objektif dalam mengusulkan Pansus Jiwasraya agar tidak ada yang ditutupi.
"Justru kalau dibuka itu akan memberikan dukungan yang positif bagi pemerintah, bahwa pemerintah tak terlibat di situ," tegas Sohibul.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PKS menghormati pertemuan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Baca SelengkapnyaSaat ini PKS memilih fokus memantau proses perhitungan suara Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN)
Baca SelengkapnyaSurya Paloh mengungkapkan isi pertemuanya dengan Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Kamis (31/8).
Baca SelengkapnyaJokowi juga memberi ucapan selamat ulang tahun kepada Surya Paloh.
Baca SelengkapnyaPaloh menyampaikan pantun di bagian akhir pidato politiknya.
Baca SelengkapnyaJokowi bertemu Suya Paloh pada Minggu (18/2) kemarin.
Baca SelengkapnyaUsai pertemuan, para wartawan meminta Paloh menggandeng tangan Anies saat sesi foto yang ditolaknya.
Baca SelengkapnyaPDIP memberikan catatan terhadap proses Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaAhmad Sahroni membantah pernyataan bahwa Paloh yang memohon bertemu Jokowi
Baca SelengkapnyaTidak ada koordinasi parpol Timnas AMIN dengan Paloh
Baca SelengkapnyaBelum diketahui apa pembicaraan antara Surya dengan Jokowi dalam pertemuan itu.
Baca SelengkapnyaKetua DPP Partai NasDem Willy Aditya menjelaskan, Tim 8 batal bertemu hanya karena waktu yang tidak pas.
Baca Selengkapnya