Datangi DPP PDIP, Djarot ngaku tak ikut tes cagub DKI
Merdeka.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat sempat mendatangi Kantor DPP PDI Perjuangan di Menteng, Jakarta Pusat. Djarot mengaku kedatangannya hanya untuk melihat proses fit and proper test penjaringan bakal calon gubernur DKI.
Djarot membantah kedatangannya untuk mengikuti uji kelayakan sebagai salah satu bakal calon Gubernur DKI Jakarta. Karena kedatangannya terkait posisinya di DPP PDI Perjuangan sebagai Ketua Bidang Organisasi dan Pengkaderan.
"Saya enggak ikut (jadi cagub DKI 2017), saya cuma lihat di sana sebentar, cuma satu jam," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (11/5).
-
Bagaimana cara Pilkada DKI 2017? Pemilihan umum Gubernur DKI Jakarta 2017 (disingkat Pilgub DKI 2017) dilaksanakan pada dua tahap, yaitu tahap pertama di tanggal 15 Februari 2017 dan tahap kedua tanggal 19 April 2017 dengan tujuan untuk menentukan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta periode 2017–2022.
-
Bagaimana Pilkada DKI 2017 dijalankan? Pilkada DKI Jakarta 2017 merupakan salah satu pemilihan kepala daerah yang paling menonjol dalam sejarah Indonesia karena berbagai dinamika politik dan sosial yang terjadi.
-
Siapa saja kandidat yang bertarung di Pilkada DKI 2017? Pada putaran pertama, ada tiga pasangan calon: Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) - Djarot Saiful Hidayat; Anies Baswedan - Sandiaga Uno; dan Agus Harimurti Yudhoyono - Sylviana Murni.
-
Kenapa Jokowi tidak hadir di HUT PDIP? Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak hadir dalam HUT PDIP ke-51 di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta Selatan. Dia diketahui sedang berada di luar negeri dalam kunjungan kerja.
-
Kapan putaran kedua Pilkada DKI 2017? Putaran kedua Pilkada DKI Jakarta 2017 mempertemukan dua pasangan Anies Baswedan dan Sandiaga Uno, serta Basuki Tjahaja Purnama bersama Djarot Saiful Hidayat.
-
Kenapa Drajat jarang muncul di media? Meskipun berasal dari latar belakang non-selebriti, kehadiran Dio dalam kehidupan Febby menarik perhatian besar dari media dan warganet.
Bahkan, mantan Wali Kota Blitar ini enggan jika kunjungannya tersebut memakai jam kerjanya sebagai pemimpin Pemprov DKI Jakarta. Sebab dia menilai kehadirannya yang cuma beberapa jam saja itu tak akan mempengaruhi kinerjanya hari ini.
"Saya cuma lihat lihat saja kok ngontrol, aku kan enggak ninggalin kerja, kecuali kalau satu hari tuh (ikut acara PDIP)," tutup Djarot.
(mdk/hhw)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Djarot mengungkapkan rapat ini diperuntukkan internal PDI Perjuangan.
Baca SelengkapnyaBila ada anggota partai yang melanggar konstitusi, etika dan moral, maka dia sudah bukan menjadi bagian dari keluarga besar PDIP.
Baca SelengkapnyaGibran mengaku tidak membicarakan urusan internal PDIP ketika bertemu dengan Jokowi.
Baca SelengkapnyaPengumuman sejumlah wilayah terkhusus untuk Pilkada Jakarta bisa saja pada waktu-waktu terakhir atau last minute.
Baca SelengkapnyaPDIP belum memutuskan bakal mendukung siapa di Pilkada Sumut 2024
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat mengaku kecewa dengan Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.
Baca SelengkapnyaJokowi tidak membuat video ucapan selamat dan mengirim karangan bunga.
Baca SelengkapnyaDjarot belum mau bicara banyak siapa kandidat yang akan diusung PDIP di Pilgub Jakarta.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi dituding cawe-cawe dalam kepengurusan PDI Perjuangan (PDIP) periode 2019-2028.
Baca SelengkapnyaPDIP beralasan kantor partai politik tidak memiliki kewajiban memasang foto presiden
Baca SelengkapnyaDjarot menegaskan, PDIP tidak akan membiarkan Pilkada Jakarta terjadi hanya melawan kotak kosong.
Baca SelengkapnyaGibran tetap bekerja setelah pertemuannya dengan Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto dibatalkan.
Baca Selengkapnya