Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Demi menang Pilkada, Ical desak kubu Agung gelar munaslub

Demi menang Pilkada, Ical desak kubu Agung gelar munaslub Kubu Ical tanggapi putusan MA. ©2015 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Ketua Umum Partai Golkar versi Munas Bali, Aburizal Bakrie kembali mengungkapkan niatnya untuk mempersatukan kembali partainya yang terpecah menjadi dua kubu. Atas alasan itu, dia berjanji menjalankan seluruh keputusan rapat pimpinan nasional (rapimnas), termasuk soal usulan menggelar musyawarah luar biasa (munaslub)

"Kita menerima ini untuk mempersatukan kembali kekuatan Partai Golkar, kita terima yang terbaik. Kepada segenap peserta rapimnas sejelas-jelasnya ambil keputusan tuntas dan jelas arahnya saya akan patuh dan loyal pada keputusan tersebut," ujar Ical, sapaan Aburizal Bakrie, saat memberikan sambutan Rapimnas Partai Golkar di JCC Senayan, Jakarta, Sabtu (23/1).

Ical melanjutkan, sebagai ketua umum, dia akan menjadi orang terdepan untuk mengawal keputusan munaslub agar terlaksana. Namun, mantan Menko Kesra ini meminta agar munaslub digelar sebelum bulan Ramadan.

"Kalau saudara-saudara putuskan munaslub, saya sarankan diadakan sebelum bulan puasa tahun ini," pintanya.

Menurutnya, munaslub sangat penting untuk segera digelar agar partai berlambang beringin ini memiliki persiapan khusus menghadapi Pilkada Serentak 2017 mendatang. Dia berharap besar agar permasalahan internal segera selesai pada 2016.

"Saya yakin jika semua berjalan lancar, maka pada akhir 2016 Partai Golkar akan memulai era baru dan masa baru di mana seluruh kader berjalan berirama, saling bantu, saling mendukung untuk merebut kembali kekuatan besar disegani di penjuru nusantara," tegasnya.

(mdk/tyo)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ketua DPD Golkar se-Indonesia Nyatakan Tolak Munaslub
Ketua DPD Golkar se-Indonesia Nyatakan Tolak Munaslub

Sebanyak 38 ketua DPD juga menegaskan taat pada satu komando di bawah kepemimpinan Ketua Umum DPP Golkar Airlangga Hartarto.

Baca Selengkapnya
Keras!, Ada Ancaman Pemecatan Bagi Kader Golkar Suarakan Munaslub
Keras!, Ada Ancaman Pemecatan Bagi Kader Golkar Suarakan Munaslub

Waketum Golkar curiga ada penumpang gelap dengan kemunculan gagasan Munaslub melalui orang yang mengaku anggota Dewan Pakar Golkar.

Baca Selengkapnya
Ical ke Ketum Golkar Baru: Pelajari Putusan MK agar Memenangkan Paling Banyak Pilkada
Ical ke Ketum Golkar Baru: Pelajari Putusan MK agar Memenangkan Paling Banyak Pilkada

Ical berpesan kepada Ketua Umum Golkar terpilih untuk mempertimbangkan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait syarat ambang batas pilkada.

Baca Selengkapnya
Jusuf Kalla Tolak Munaslub Golkar Melengserkan Airlangga: Partai Diganggu Lagi, Makin Kacau Negeri Ini
Jusuf Kalla Tolak Munaslub Golkar Melengserkan Airlangga: Partai Diganggu Lagi, Makin Kacau Negeri Ini

JK mengatakan, apabila Golkar pecah, tidak akan bisa menang pada Pemilu 2024 mendatang.

Baca Selengkapnya
Luhut Minta Kader Golkar Jangan Mau Diatur Pihak Luar
Luhut Minta Kader Golkar Jangan Mau Diatur Pihak Luar

Luhut meminta seluruh pihak di internal Golkar kompak dan tak terpengaruh dengan dugaan upaya dari pihak luar.

Baca Selengkapnya
Ditolak Golkar Daerah, Idrus Marham dinilai Tidak Punya Pengaruh
Ditolak Golkar Daerah, Idrus Marham dinilai Tidak Punya Pengaruh

Dalam konferensi pers, Idrus mendesak Airlangga segera melepas jabatannya sebagai ketua umum DPP Partai Golkar

Baca Selengkapnya
Cak Imin Klaim Didukung Warga NU dan Muhammadiyah
Cak Imin Klaim Didukung Warga NU dan Muhammadiyah

Cak Imin yakin AMIN akan mendapatkan kemenangan mutlak di Jawa Timur.

Baca Selengkapnya
DPD Golkar Teguh Dukung Airlangga Capres di Tengah Isu Munaslub Golkar
DPD Golkar Teguh Dukung Airlangga Capres di Tengah Isu Munaslub Golkar

Seluruh kader untuk mendukung Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto sebagai Capres.

Baca Selengkapnya
Respons Ketua Golkar Sulsel Soal Andi Muh Ishak, Ipar SYL Dukung AMIN
Respons Ketua Golkar Sulsel Soal Andi Muh Ishak, Ipar SYL Dukung AMIN

Sebelumnya Wakil Ketua Golkar Gowa, Andi Muh Ishak menegaskan dukungan kepada Anies-Cak Imin bukan paksaan, tetapi dari hati nurani

Baca Selengkapnya
Dewan Pakar Golkar Ungkap Munaslub Bisa jadi Jalan Calonkan Ridwan Kamil sebagai Cawapres
Dewan Pakar Golkar Ungkap Munaslub Bisa jadi Jalan Calonkan Ridwan Kamil sebagai Cawapres

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berpotensi menggantikan Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto sebagai cawapres 2024.

Baca Selengkapnya
Harlah PKB 25, Kader Dukung Cak Imin Jadi Capres
Harlah PKB 25, Kader Dukung Cak Imin Jadi Capres

Kader PKB di seluruh Indonesia menginginkan Cak Imin maju sebagai capres.

Baca Selengkapnya
Pesan Gus Imin ke Relawan AMIN di Jatim: Lawan Siapapun Ganggu dan Rusak Pemilu
Pesan Gus Imin ke Relawan AMIN di Jatim: Lawan Siapapun Ganggu dan Rusak Pemilu

Gus Imin menegaskan, semua kader, relawan dan simpatisan terus bekerja keras untuk memenangkan di Jawa Timur.

Baca Selengkapnya