Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Di depan Pacquiao, Bos Sido Muncul doakan Ganjar jadi wakil presiden

Di depan Pacquiao, Bos Sido Muncul doakan Ganjar jadi wakil presiden Pac Man dan Ganjar Pranowo. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Ada kejadian unik saat Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengunjungi pabrik jamu PT Sido Muncul di Jalan Raya Bergas-Klepu, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah. Di hadapan petinju dari negara Filipina, Manny Pacquiao yang sering disapa Pacman, Ganjar didoakan oleh Direktur Utama Sido Muncul Irwan Hidayat menjadi wakil presiden.

"He is running for Vice President (dia mau jadi Wakil Presidennya Pak Jokowi)," seloroh Irwan Hidayat saat berbincang dengan Pacquiao di ruang rias sebelum pengambilan gambar iklan jamu di Jawa Tengah, Rabu (8/7).

"Halah, Pak Irwan belum-belum sudah jadi Wakil Presiden," jawab Ganjar.

Irwan menimpali pernyataan Ganjar. "Lho ini kira-kira perkataan saya Pak Ganjar. Siapa tahu kata-kata saya kan bisa jadi doa," ujar dia.

"Kayak dukun aja Pak Irwan bisa meramalkan ke depan," celetuk Ganjar sambil menepuk punggung Irwan Hidayat.

Pernyataan Irwan Hidayat mendoakan Ganjar menjadi wakil presiden terlontar saat Ganjar menanyakan rencana Pacquiao usai pensiun dari dunia tinju.

Pacquiao mengaku berencana mencalonkan diri menjadi Presiden Filipina ke depan. Namun, tidak dalam pemilu waktu dekat ini. Pacquiao merupakan anggota kongres Filiphina sementara istrinya saat ini menjabat sebagai gubernur di salah satu negara bagian Filipina tersebut.

(mdk/efd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
PDIP Tunggu Niatan PSI Dukung Ganjar
PDIP Tunggu Niatan PSI Dukung Ganjar

PDI Perjuangan bicara peluang kerjasama dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) untuk mendukung Ganjar Pranowo sebagai calon presiden.

Baca Selengkapnya
Tawa Lepas Ganjar saat Bertemu KH Said Aqil Siradj
Tawa Lepas Ganjar saat Bertemu KH Said Aqil Siradj

Ganjar Pranowo sowan ke KH Idris Hamid, Pengasuh Pondok Pesantren Salafiyah Pasuruan dan KH Muhammad Syaeful Huda, Pengasuh Ponpes Nurul Islam Pasuruan.

Baca Selengkapnya
Bertemu Ganjar Pranowo, Said Aqil: Insya Allah Beliau Diberi Jalan Kemudahan
Bertemu Ganjar Pranowo, Said Aqil: Insya Allah Beliau Diberi Jalan Kemudahan

Ganjar Pranowo melakukan Pertemian dengan Mantan Ketua Umum PBNU Said Aqil Sirad

Baca Selengkapnya
PDIP Ikut Pertimbangkan Gibran jadi Cawapres Ganjar
PDIP Ikut Pertimbangkan Gibran jadi Cawapres Ganjar

PDIP ikut melirik Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka menjadi Cawapres Ganjar Pranowo

Baca Selengkapnya
Saat Cak Imin Puji Gibran, Punya Target Puan Hormat pada PKB
Saat Cak Imin Puji Gibran, Punya Target Puan Hormat pada PKB

Cak Imin ingin PKB kejar suara PDIP di Jawa Tengah. Dengan begitu, tak ada lagi partai yang meremehkannya.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Guyon Giring Sebut Gibran Dekat Anies, Ganjar & Prabowo, Tapi Idolakan Mas Ibas
VIDEO: Guyon Giring Sebut Gibran Dekat Anies, Ganjar & Prabowo, Tapi Idolakan Mas Ibas

Giring menyebut Gibran dekat dengat tiga capres Ganjar Pranowo, Anies Baswedan dan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Ganjar Bicara Narasi Perubahan di HUT PDIP, Cak Imin: Itu Baru Top!
Ganjar Bicara Narasi Perubahan di HUT PDIP, Cak Imin: Itu Baru Top!

Cak Imin memuji Capres RI Ganjar Pranowo karena mengucapkan kata "perubahan" pada HUT ke-51 PDIP.

Baca Selengkapnya
Sandiaga: Saya Merasa Chemistry dengan Ganjar Sudah Terjalin Lama, tapi Pilihan ada di Pimpinan Parpol
Sandiaga: Saya Merasa Chemistry dengan Ganjar Sudah Terjalin Lama, tapi Pilihan ada di Pimpinan Parpol

Sandiaga Uno merasa sudah punya ikatan emosional atau chemistry dengan bacapres PDIP Ganjar Pranowo.

Baca Selengkapnya
PDIP: Kami Pasti Kulo Nuwun ke Golkar Kalau Ridwan Kamil Cawapres Ganjar, Tak Mungkin Slonong Boy
PDIP: Kami Pasti Kulo Nuwun ke Golkar Kalau Ridwan Kamil Cawapres Ganjar, Tak Mungkin Slonong Boy

Wacana Ganjar-Ridwan Kamil menguat beberapa pekan terakhir, PDIP buka komunikasi ke Golkar

Baca Selengkapnya
Alasan Plt Ketum PPP Mardiono Berdoa Gunakan Kata
Alasan Plt Ketum PPP Mardiono Berdoa Gunakan Kata "Qobul": Ada AMIN yang Menggeser Gus Dur

"Ini doa. Jadi doa itu pas malaikat lewat ini qobul, bukan amin yah, qobul," kata Mardiono.

Baca Selengkapnya
Ganjar Pranowo Dukung Ahok Maju di Pilkada Jakarta 2024
Ganjar Pranowo Dukung Ahok Maju di Pilkada Jakarta 2024

Ganjar mengatakan, figur yang diusung PDIP diharapkan berasal dari kader, karena salah satu fungsi partai adalah mencetak kader-kader untuk dijadikan pemimpin.

Baca Selengkapnya
Momen Ganjar Dapat Kejutan Ultah ke-55 di Sekolah PDIP
Momen Ganjar Dapat Kejutan Ultah ke-55 di Sekolah PDIP

Lagu happy birthday pun langsung diputar saat mantan gubernur Jawa Tengah itu memasuki ruangan.

Baca Selengkapnya