Dibantah PDIP, Prabowo akan temui Kwik Kian Gie Senin besok
Merdeka.com - Bakal calon presiden Prabowo Subianto memastikan pakar ekonomi Kwik Kian Gie bakal bergabung di tim khusus ekonominya. Rencananya, Prabowo akan menemui mantan Menko Ekonomi dan Industri tersebut hari Senin (17/9).
"Insya Allah, Insya Allah mungkin Senin saya ketemu," katanya di kediamannya Jl Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat malam (14/9).
Prabowo memandang politisi PDIP tersebut sosok yang mumpuni dan memiliki rekam jejak baik. Pertimbangan tersebut yang membuat mantan Danjen Kopassus itu tertarik Kwik masuk timnya.
-
Siapa yang akan bertemu Prabowo? Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani menyebut, presiden terpilih Prabowo Subianto akan segera bertemu Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Siapa calon Menkeu Prabowo? Prabowo didampingi sejumlah pejabat, yang salah satunya dikabarkan sebagai calon menteri keuangan.
-
Siapa yang akan menjadi menteri di kabinet Prabowo-Gibran? Otto tidak menjelaskan mengenai posisinya dalam kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran yang akan datang. 'Tanya saja kepada Pak Presiden,' ujar Otto.
-
Apa rencana Prabowo terkait kementerian? Presiden terpilih Prabowo Subianto dikabarkan akan menambah jumlah kementerian lembaga menjadi 40.
-
Siapa yang ikut dalam pertemuan Prabowo dan KWI? Menurut laporan Antara, Prabowo bersama Kardinal Suharyo Hardjoatmodjo dan pengurus Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) sepakat Pemilihan Umum 2024 harus berjalan jujur, adil, damai, dan rukun.
"Beliau seorang ahli ekonomi, beliau seorang negarawan, beliau seorang nasionalis, saya sangat gembira kalau beliau bisa memberi nasihat kepada saya," tandas Prabowo.
Sebelumnya, klaim Kwik masuk Timses Prabowo dibantah oleh Politikus PDIP Aria Bima. Dia sudah minta klarifikasi kepada kolega separtainya itu.
"Saya sudah mengklarifikasi soal Pak Kwik yang masuk ke tim sukses Pak Prabowo dan Pak Sandi, beliau menyatakan bahwa saya tidak masuk dalam tim sukses Pak Prabowo dan Pak Sandi," ucap Aria di Posko Cemara,Jakarta, Jumat (14/9).
Direktur bidang progam tim kampanye nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin ini menuturkan, Kwik Kian Gie mengaku hanya diundang sebagai narasumber diskusi ekonomi yang diadakan tim sebelah.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kaesang sempat membocorkan apa saja yang akan dibicarakan dengan Prabowo.
Baca SelengkapnyaSekretaris Tim Kampanye Prabowo-Gibran, Nusron Wahid menjelaskan soal rencana adanya pertemuan Prabowo dengan Cak Imin
Baca SelengkapnyaPrabowo mengatakan PKB siap masuk dalam pemerintahan, bergabung dengan Gerindra.
Baca SelengkapnyaPresiden terpilih Prabowo Subianto menyambangi markas PKB, bertemu dengan Ketua Umum Muhaimin Iskandar.
Baca SelengkapnyaTiko santer diisukan menjadi kandidat menteri keuangan, bila Prabowo terpilih menjadi presiden pada pemilu 2024
Baca SelengkapnyaPrabowo malam ini akan menggelar rapat bersama para ketua umum dari Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Baca SelengkapnyaDasco menyebut, pertemuan Prabowo dengan PKS masih menunggu kabar Ketua Majelis Syuro PKS Salim Segaf Aljufri kembali ke Indonesia.
Baca SelengkapnyaAboe Bakar Al-Habsyi mengatakan, elite partainya segera bertemu dengan Prabowo.
Baca SelengkapnyaGerindra, PAN, Golkar, dan PKB telah sepakat mengusung Prabowo Subianto sebagai Capres di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaAwak media pun bertanya terkait wacana pertemuan Prabowo dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Baca SelengkapnyaPrabowo ingin menanyakan langsung ke Muhaimin soal kabar mendampingi calon presiden dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaUsai dilantik sebagai presiden, Prabowo akan mengumumkan kabinetnya di Istana Negara.
Baca Selengkapnya