Didampingi Sekjen PDIP, Ma'ruf Amin Hadiri Pembubaran TKN
Merdeka.com - Wakil presiden terpilih Ma'ruf Amin menghadiri pembubaran Tim Kampanye Nasional Jokowi-Ma'ruf di Resto Seribu Rasa. Ma'ruf bergaya khas kiai dengan baju koko putih, peci hitam sorban putih, dan sarung.
Menumpangi Alphard berkelir hitam, Ma'ruf tiba di lokasi sekitar pukul 16.30 WIB. Dia ditemani oleh Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto.
Kedatangan Ma'ruf disambut oleh Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko dan Ketua DPP PKB Abdul Kadir Karding.
-
Siapa yang nyetir mobil berpelat DPR RI itu? Menurut keterangan yang ada, TNKB kendaraan dengan pelat 77-02 itu merupakan milik anggota DPR RI.Namun tidak diketahui siapa yang membawa mobil tersebut saat peristiwa itu terjadi.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa yang ikut mendampingi Jokowi saat bertemu Presiden JAPINDA? Turut mendampingi Jokowi dalam pertemuan tersebut adalah Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Duta Besar RI untuk Jepang Heri Akhmadi, serta Direktur Jenderal Asia Pasifik dan Afrika Kementerian Luar Negeri Abdul Kadir Jailani.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi dalam pertemuan? Sementara, Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi lebih dulu datang di istana Kepresidenan. Budi ikut mendampingi Jokowi dalam pertemuan bersama Satya.
-
Dari mana Prabowo naik kereta cepat? Prabowo naik Kereta Cepat Jakarta-Bandung bersama Jokowi dari Stasiun Tegalluar, Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa Barat menuju Stasiun Halim Jakarta Timur.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
Ma'ruf tidak memberikan pernyataan kepada awak media. Dia hanya melambaikan tangan dan sempat berjabat tangan kepada salah seorang pendukung yang menghampiri.
Tim Kampanye Nasional Jokowi-Ma'ruf resmi membubarkan diri pada hari ini. Presiden terpilih Joko Widodo yang bakal memimpin pertemuan. Sampai saat ini Jokowi belum nampak hadir.
Tokoh yang sudah hadir di antaranya Wapres dan Ketua Dewan Pengarah TKN Jusuf Kalla. Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto, Sekjen Golkar Lodewijk Paulus, Bendahara TKN Trenggono, KSP Moeldoko, Wantimpres Sidarto Danusubroto, Tri Sutrisno, dan tokoh partai dan tim kampanye lainnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pada kesempatan ini, Seskab Mayor Teddy Indra Wijaya dicegah pengawal berbadan besar
Baca SelengkapnyaKetua TKN Rosan Roeslani akan menemani keberangkatan Prabowo ke KPU.
Baca SelengkapnyaWakil Presiden Ma'ruf Amin menghadiri peringatan HUT ke-51 PDIP yang digelar di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Rabu (10/1).
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka akan mengucapkan sumpah jabatan sebagai Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia masa bakti 2024 - 2029.
Baca SelengkapnyaKetua Umum (Ketum) PDIP Megawati Soekarnoputri bertindak sebagai pembina upacara. Upacara dimulai tepat pada pukul 09.00 WIB.
Baca SelengkapnyaPrabowo menggunakan mobil Alphard putih dengan nomor polisi 1-00.
Baca Selengkapnya