Diskusi 2 Jam di Cikeas, Cak Imin: Kalau AHY Menang, Jangan Lupakan Saya
Merdeka.com - Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin memberikan pesan kepada Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Pesan itu, disampaikan Cak Imin usai melakukan pertemuan hampir 2 jam lebih di kediaman Ketua Majelis Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), di Cikeas, Jawa Barat, Rabu (3/5).
Cak Imin mengatakan, pesan tersebut jika AHY menang jangan melupakan sosok Cak Imin. Sebab, kalau Cak imin menang, dirinya tidak akan melupakan AHY.
"Jadi nanti misal Mas AHY menang, misalnya saya akan lihat dari jauh dan jangan lupa saya mas, tapi kalau saya menang, pasti saya ingat. Itu lah demokrasi, tentu saling berbagi," kata Cak Imin, saat konferensi pers, di Cikeas, Rabu (3/5).
-
Kapan sidang perdana PHPU Anies-Cak Imin? Pasangan calon nomor urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, Timnas AMIN, serta Tim Hukum hadir dalam sidang perdana perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2024 Mahkamah Konstitusi hari ini, Rabu (27/3).
-
Apa pesan Cak Imin untuk pendukungnya? 'Singkat kata perjalanan kami berdua, mohon doanya, mohon restunya, mohon dukungannya. Ini semua tidak mudah, ibarat kata orang Jatim, iwak teri (ikan teri) dicampur kemangi, masio (meskipun) lawan ngeri tak (saya) imbangi. loh-loh-loh-loh, nggak bahaya tah?' ujarnya.
-
Siapa yang pimpin pertemuan Demokrat? 'ke depan akan ada beberapa pertemuan yang sedang diagendakan oleh Mas AHY (Agus Harimurti Yudhoyono) sebagai ketua umum. Pertama akan ada pertemuan dengan para pengurus di tingkat pusat. Ini rencananya besok akan diadakan di hari Senin, tanggal 4 September,' kata Herzaky ketika dikonfirmasi, Minggu (3/9).
-
Siapa Ketua Dewan Syuro PKB? Diketahui, Ma'ruf Amin kembali dipercaya menjabat Ketua Dewan Syuro DPP PKB berdasarkan hasilMuktamar ke-VI yang digelar di Nusa Dua Bali, Minggu (25/8) lalu.
-
Apa jabatan Cak Imin di PKB? Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menjadi Ketua Dewan Syura dan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin kembali menjabat Ketua Umum PKB.
-
Bagaimana Cak Imin menyemangati internal PKB? 'Itu penyemangat internal kira-kira kalimatnya itu semua urgensi agenda AMIN itu dijadikan satu pegangan untuk berjuang terus,' kata ketua umum PKB ini.
Dia pun mengaku bahagia bisa berdiskusi mengenai berbagai perkembangan politik nasional bersama AHY dan SBY. Meskipun, kata Cak Imin, pilihan politik antara Demokrat dengan PKB berbeda.
"Politik itu komunikasi, silahturahmi harus dibangun terus apalagi saya pernah menjadi menteri Pak SBY menjadi sangat penting. Sehingga diskusi kita berkembang berbagai tantangan pembangunan termasuk persiapan kita lakukan masing-masing partai menghadapi Pemilu 2024," ucapnya.
Lebih lanjut, Cak Imin pun menyebut, jika PKB dan Demokrat memiliki kesamaan. Diantaranya, penyelenggaraan Pemilu ini harus berjalan wajar, demografis, terbuka, tidak ada kecurangan, bebas, dan terlaksanakan hak politiknya.
"Kedua bersepakat bahwa perbedaan koalisi, perbedaan pilihan dalam kepimpinan nasional bagian upaya mengkokohkan, menguatkan demokrasi kita. Sehingga dibutuhkan semangat, saling menghormati, menghargai perbedaan menjunjung tinggi kekeluargaan dan persamaan antara kita," imbuh dia.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
AHY memutuskan untuk move on setelah memutuskan hengkang dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) usai mengusung Cak Imin sebagai cawapresnya.
Baca SelengkapnyaHanya tinggal menunggu rapat pengurus DPP PDIP untuk membahas kapan pertemuan dengan Cak Imin dan PKB digelar.
Baca SelengkapnyaPDIP telah merencanakan pertemuan antara Cak Imin dengan Megawati.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat darurat di Cikeas, Jumat 1 September 2023.
Baca SelengkapnyaPKB melakukan pertemuan dengan NasDem di Gedung DPP NasDem Tower, Jakarta untuk persiapan Pilpres 2024 dan merebut hati rakyat.
Baca SelengkapnyaRencana Cak Imin bertemu Megawati ternyata masih belum menemukan hilal. Waktu pertemuan belum ditentukan. Kenapa ya?
Baca SelengkapnyaMeski dikhianati, AHY meminta kadernya tak patah semangat. Dia mengatakan, Demokrat tidak akan patah oleh ganjaran politik apapun.
Baca SelengkapnyaCak Imin mendorong kader PKB bersama rakyat, mencari solusi masalah-masalah kerakyatan.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat darurat di Cikeas, Jumat 1 September 2023.
Baca SelengkapnyaSelain pilkada, Dasco menyampaikan Cak Imin juga mengundang Prabowo untuk hadir ke Muktamar PKB.
Baca SelengkapnyaPKB bersama NasDem siap merapatkan barisan dalam Pilpres 2024 untuk merebut hati rakyat.
Baca SelengkapnyaCak Imin sampai dan disambut oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) PKS Habib Aboe Bakar Al-Habsyi.
Baca Selengkapnya