Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Diuji PDIP, Sandiaga grogi, Yusril santai, Lulung bilang siap

Diuji PDIP, Sandiaga grogi, Yusril santai, Lulung bilang siap Pilgub DKI 2017. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Siang ini DPP PDIP mengadakan fit and proper test bagi bakal calon yang akan diusung untuk Pilgub DKI 2017 mendatang. Secara keseluruhan ada 34 bakal calon yang mendaftar.

"Saya diundang untuk hadir fit and proper test di DPP PDIP. Insya Allah, Bismillah, ini saya ikut proses sesuai mekanisme undangan PDIP," kata Politikus Gerindra Sandiaga Uno di Kantor DPP PDIP, Jakarta, Rabu (11/5).

Sandiaga juga mengungkapkan bahwa dia membuka kemungkinan agar dicalonkan bersamaan antara PDIP dan Gerindra. Dia juga mengaku grogi mengikuti proses tahap akhir ini.

Orang lain juga bertanya?

"Mencoba menjalin komunikasi politik dan kemungkinan komunikasi PDIP-Gerindra.‎ Proses (di Gerindra) sudah ada nama dan akan diserahkan pada DPP Gerindra," tuturnya.

Ditemui secara terpisah, Yusril Ihza Mahendra mengaku tidak mengantongi persiapan apapun. Sebab dia merasa test semacam ini biasa dilakukannya.

‎"Kalau mau ditanya apa, saya siap. Saya akan jawab. Saya juga pernah jadi ketua partai. Semua biasa-biasa aja dan tidak ada yang aneh. Saya menghormati mekanisme semua partai," ujarnya.

Sedangkan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Abraham Lunggana (Haji Lulung) Lulung mengaku sudah mempersiapkan diri. Lulung percaya diri dengan bekal pengalamannya sebagai anggota DPRD DKI.

"Saya belum tahu apa yang ditanyakan, tapi saya siap. Saya juga punya pengalaman tujuh tahun di Pemda. Banyak bahas masalah anggaran. Bahas pembangunan," ungkapnya.

Seperti diketahui bakal calon yang akan diusung PDIP ini berjumlah 34 orang untuk Pilgub DKI 2017 mendatang. 32 calon dari luar PDIP dan 2 calon dari internal partai.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Sandiaga Uno Diminta Memilih Angka Satu, Dua, dan Tiga, Malah jawab 'Waduh Hati-hati'
Momen Sandiaga Uno Diminta Memilih Angka Satu, Dua, dan Tiga, Malah jawab 'Waduh Hati-hati'

Sebuah video memperlihatkan Menparekraf Sandiaga Uno menolak untuk menjawab ketika ia diminta untuk memilih angka satu, dua, dan tiga.

Baca Selengkapnya
PPP Pastikan Nama Sandiaga Masuk Radar Pilkada Jakarta, Mardiono: Tapi Belum Kita Diskusikan
PPP Pastikan Nama Sandiaga Masuk Radar Pilkada Jakarta, Mardiono: Tapi Belum Kita Diskusikan

"Ada tiga nama yang sudah kami catat untuk Pilkada Jakarta. Salah satunya Pak Sandi," kata Mardiono.

Baca Selengkapnya
Jokowi Soal Arahan untuk Relawan di Pilkada Jateng: Tanya ke Parpol
Jokowi Soal Arahan untuk Relawan di Pilkada Jateng: Tanya ke Parpol

Jokowi hanya memberi tanggapan singkat saat disinggung mengenai Pilkada Jateng.

Baca Selengkapnya
Belum Dipanggil Prabowo, Sandiaga: Beliau akan Pilih Kader Parpol Terbaik untuk Kabinet
Belum Dipanggil Prabowo, Sandiaga: Beliau akan Pilih Kader Parpol Terbaik untuk Kabinet

Hingga saat ini, Sandiaga Uno belum dipanggil tim Prabowo.

Baca Selengkapnya
Usulan Dukung Sandiaga di Pilgub Jabar Bikin Rumit, PKB Rela Kehilangan 2 Kader di DPR?
Usulan Dukung Sandiaga di Pilgub Jabar Bikin Rumit, PKB Rela Kehilangan 2 Kader di DPR?

PKB mengaku ada usulan dari kader untuk mengusung nama Sandiaga di Pilgub Jabar.

Baca Selengkapnya
Dilirik PKB Maju Pilgub Jabar, Sandiaga: Saya Tunggu Arahan Pimpinan
Dilirik PKB Maju Pilgub Jabar, Sandiaga: Saya Tunggu Arahan Pimpinan

Sandiaga mengatakan dirinya masih menunggu arahan para ketua umum partai politik untuk maju Pilgub 2024.

Baca Selengkapnya
Gerindra Bocorkan Tahapan Seleksi Menteri, dari Profiling sampai Tatap Muka Langsung dengan Prabowo
Gerindra Bocorkan Tahapan Seleksi Menteri, dari Profiling sampai Tatap Muka Langsung dengan Prabowo

Dasco mengatakan, tim dari presiden terpilih yang akan melakukan proses awal seleksi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024: Ridwan Kamil dan Pramono Tenang, Dharma Pongrekun Sempat Gugup
FOTO: Momen Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024: Ridwan Kamil dan Pramono Tenang, Dharma Pongrekun Sempat Gugup

Debat perdana ini mengangkat tema 'Penguatan Sumber Daya Manusia dan Transformasi Jakarta menjadi Kota Global'.

Baca Selengkapnya
Debat Perdana Pilkada Jabar, Jeje-Ronald Datang Awal, Dedi-Erwan Terakhir
Debat Perdana Pilkada Jabar, Jeje-Ronald Datang Awal, Dedi-Erwan Terakhir

Pasangan Calon (Paslon) yang bersaing di Pilkada Jabar akan menjalani debat perdana yang berlangsung di Graha Sanusi Universitas Padjadjaran (Unpad).

Baca Selengkapnya
Sandiaga Ikhlas jika Tidak Jadi Cawapres Ganjar
Sandiaga Ikhlas jika Tidak Jadi Cawapres Ganjar

Ketua Bappilu Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sandiaga Uno mengaku ikhlas apabila tidak menjadi calon wakil presiden mendampingi Ganjar Pranowo.

Baca Selengkapnya
TKN Prabowo-Gibran Usul Debat Tak Saling Sanggah, TPN Ganjar-Mahfud: Itu Curhat
TKN Prabowo-Gibran Usul Debat Tak Saling Sanggah, TPN Ganjar-Mahfud: Itu Curhat

Debat merupakan sarana capres-cawapres mempertahankan visi-misi dan program dari pertanyaan dan kritik yang muncul dari lawan debat.

Baca Selengkapnya
Prabowo Tidak Akan Menyerang di Debat Terakhir, TKN: Ini Panggung Mulia, Bukan Tukang Nyinyir
Prabowo Tidak Akan Menyerang di Debat Terakhir, TKN: Ini Panggung Mulia, Bukan Tukang Nyinyir

Debat Pilpres terakhir akan dilaksanakan pada 4 Februari 2024

Baca Selengkapnya